Effendi Simbolon: Prabowo-Puan atau Puan-Prabowo Tergantung Megawati
Effendi Simbolon menegaskan, capres 2024 dari partainya hanya satu yaitu Puan Maharani.
Politikus PDIP Effendi Simbolon menyebut, PDIP paling memungkinkan berkoalisi dengan Gerindra untuk Pilpres 2024. Menurutnya, hubungan PDIP-Gerindra sudah cair.
"Sama Gerindra sudah ketemu. Ya, hubungan enggak kakulah. Kan (koalisi) sama Gerindra memungkinkan. Sama partai yang lain juga memungkinkan," kata Effendi di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Kamis (30/6).
-
Siapa yang Ganjar Pranowo temui di Rakernas PDIP? Ganjar tiba di lokasi pukul 13.27 WIB dengan mengenakan pakaian serba merah sambil membawa gambar Ketua Umum (Ketum) PDIP Megawati Soekarnoputri dan Presiden pertama RI, Soekarno.
-
Kapan Ganjar Pranowo hadir di Rakernas PDIP? Mantan calon Presiden (Capres) nomor ururt 03 Ganjar Pranowo menghadiri agenda rapat kerja nasional (rakernas) PDIP di Beach City International Stadium (BCIS), Ancol Jakarta pada Jumat (24/5).
-
Di mana Rakernas PDIP diadakan? Mantan calon Presiden (Capres) nomor ururt 03 Ganjar Pranowo menghadiri agenda rapat kerja nasional (rakernas) PDIP di Beach City International Stadium (BCIS), Ancol Jakarta pada Jumat (24/5).
-
Apa yang dikatakan Anang Hermansyah tentang bergabungnya ia dengan PDIP? Mendapat pujian seperti itu, suami Ashanty tidak mempermasalahkan akan berjuang bersama Krisdayanti di masa yang akan datang. "Baiklah, nggak masalah," kata Anang Hermansyah di kawasan Gandaria, Jakarta Selatan, pada Minggu (10/9/2023).
-
Apa yang akan dilakukan oleh Ketua DPR RI Puan Maharani terkait calon Panglima TNI? Nama calon panglima TNI akan diumumkan oleh Ketua DPR RI Puan Maharani. Calon tunggal sesuai amanah UU," imbuhnya.
-
Bagaimana hubungan Jokowi dan PDIP merenggang? Diketahui, hubungan Jokowi dengan partai Pimpinan Megawati Soekarnoputri itu merenggang saat keduanya beda pilihan dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.
Effendi melanjutkan, terkait kans menduetkan Prabowo Subianto-Puan Maharani, tergantung keputusan Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri.
"Ya, posisinya saya enggak tahu prabowo-puan atau Puan-Prabowo. Itu tergantung ibu (Megawati). Cuma kemungkinan berkoalisi dengan Gerindra besar," ucapnya.
Sebelumnya, Effendi Simbolon menegaskan, capres 2024 dari partainya hanya satu yaitu Puan Maharani. Hingga saat ini pun Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri belum menentukan capres yang akan diusung partainya di pilpres 2024.
"Enggaklah (Cuma) Satu. Iya (Puan)," kata Effendi di Gedung DPR, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (30/6).
Dia mengungkapkan, pasca Rakernas PDIP hanya nama Puan yang akan dicalonkan sebagai capres. Soal cawapresnya, menunggu keputusan Megawati.
"Sampai nanti diputuskan Ibu Megawati, enggak ada lagi nama lain, bahwa nanti dicalonkan dengan siapa, itu kapan waktunya, itu ibu. Cuma, pasca-rakernas, cuma Puan," kata dia.
Baca juga:
Effendi Simbolon: Capres PDIP Cuma Puan Maharani
PKB Terus Komunikasi dengan Partai Lain, Muhaimin Yakin Koalisi Terbangun Akhir Tahun
Analisis NasDem dan PDIP Sulit Berkoalisi di Pilpres 2024
Belum Deklarasi, PKB Sebut Mesin Partai Sudah Kampanyekan Prabowo-Cak Imin
PPP: Setiap Parpol Bisa jadi King Maker, Terutama Pemilik Kursi Terbanyak
PKB: Prabowo-Cak Imin InsyaAllah Menang di Pemilu 2024
Effendi Simbolon Nilai Kekuatan JK-SBY-Paloh Bisa Kalahkan PDIP di 2024