Gibran Daftar Cawalkot ke PDIP Jateng, FX Rudy Tunggu Rekomendasi DPP
Ketua DPC PDIP Kota Solo F.X Hadi Rudyatmo enggan menanggapi pertanyaan wartawan, terkait langkah Gibran Rakabuming Raka yang telah resmi mendaftarkan diri sebagai bakal calon wali kota Solo di Pilkada 2020.
Ketua DPC PDIP Kota Solo F.X Hadi Rudyatmo enggan menanggapi pertanyaan wartawan, terkait langkah Gibran Rakabuming Raka yang telah resmi mendaftarkan diri sebagai bakal calon wali kota Solo di Pilkada 2020.
Wali Kota Solo itu menegaskan bahwa tugasnya sudah selesai sebagai ketua DPC PDIP Solo. Yakni melakukan penjaringan bakal calon wali kota dan wakil wali kota Solo sesuai peraturan yang berlaku. Yakni memilih pasangan Achmad Purnomo dan Teguh Prakosa untuk didaftarkan ke DPD PDIP Jawa Tengah maupun DPP di Jakarta.
-
Siapa saja yang akan bersaing dengan Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta? Ridwan Kamil yang berduet dengan Suswono akan menghadapi pasangan Pramono Anung - Rano Karno serta Dharma Pongrekun - Kun Wardana.
-
Apa yang dikatakan oleh Ridwan Kamil saat maju di Pilkada Jakarta? Calon pesaing Anies, Ridwan Kamil tak kalah kuat. Ridwan Kamil mendapatkan lampu hijau dari partai koalisi Prabowo-Gibran untuk maju Pilkada Jakarta. Partai-partai yang menyatakan kesiapan mengusung Ridwan Kamil itu adalah Gerindra, PAN dan Golkar. Bahkan, Gerindra sudah terang-terangan menginginkan kadernya menjadi calon wakil gubernur untuk mendampingi Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta 2024."Secara alami secara manusiawi, kami ingin wakil kami ada di wakil gubernur," kata Habibburokhman kepada wartawan.
-
Siapa yang dipilih dalam Pilkada? Ada pun kepala daerah yang dipilih dalam Pilkada adalah Gubernur dan Wakil Gubernur. Kemudian, Bupati dan Wakil Bupati serta Wali Kota dan Wakil Wali Kota.
-
Siapa yang terlibat dalam peristiwa ini? Seorang siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP) bernama GAD (14) nekat melakukan aksi percobaan bunuh diri di sekolahnya, yakni SMPN 73 Tebet, Jakarta Selatan.
-
Siapa saja yang menginginkan Ridwan Kamil maju di Pilkada Jakarta? Partai KIM begitu ngotot memboyong Ridwan Kamil di Jakarta. Namun, Golkar tampaknya belum satu suara dengan Gerindra, PAN dan Demokrat soal langkah politik untuk Ridwan Kamil itu. Golkar 'si pemilik' Ridwan Kamil masih menimbang penugasan di Pilkada Jakarta atau Jawa Barat.
"Tugas saya sebagai ketua DPC kan sudah selesai, melakukan penjaringan bakal calon. Semua memilih Pak Pur (Purnomo) dan Teguh," ujar Rudy, Kamis (12/12).
Menurut Rudy, tugas yang ia maksud adalah sesuai Pasal 10 dalam Peraturan PDIP nomor 24 tahun 2017. Di mana DPC berhak melakukan penjaringan tertutup jika memperoleh suara minimal 25 persen dalam pemilu lalu. Sementara di Solo partai pimpinan Megawati Soekarnoputri itu mendapatkan suara di atas 60 persen.
"Kita tunggu hasil rekomendasi dari DPP PDIP. Saya tidak tahu kapan rekomendasi turun," katanya.
Putra sulung Presiden Joko Widodo tersebut mendaftarkan diri sebagai bakal calon wali kota Solo melalui DPD PDIP Jateng, pagi ini. Kepergian Gibran diantar oleh seribuan pendukungnya yang menumpang 20 bus. Ibu Negara Iriana dan istri tercinta Selvi Ananda ikut melepas keberangkatan Gibran dari Graha Saba Buana.
Baca juga:
VIDEO: Janji Gibran Jika Diberi Mandat Rakyat Solo
Datangi Markas PDIP Jateng, Gibran Dikawal Ribuan Relawan
Tanggapan Jokowi soal Gibran Daftar Cawalkot Solo
Diskusi Megawati dan Jokowi Menentukan Nasib Gibran di Pilkada Solo
DPD PDIP Jateng Ungkap Modal Politik Gibran Maju Pilkada Solo
Gibran Blusukan ke Pasar, Sandalnya Jadi Sorotan