Ini Saran Ganjar Jika Gibran Ingin Maju Pilkada Solo
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mempunyai banyak masukan atau saran kepada Gibran Rakabuming Raka, yang berhasrat maju dalam pemilihan Wali Kota Solo 2020 mendatang. Menurut politisi PDIP itu, Gibran mempunyai peluang besar memimpin Kota Solo, jika mau bersabar.
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mempunyai banyak masukan atau saran kepada Gibran Rakabuming Raka, yang berhasrat maju dalam pemilihan Wali Kota Solo 2020 mendatang. Menurut politisi PDIP itu, Gibran mempunyai peluang besar memimpin Kota Solo, jika mau bersabar.
"Menurut saya perlu mematangkan diri dulu. Usianya masih sangat muda, masih banyak kesempatan," ujar Ganjar saat berbincang dengan merdeka.com, di sela mengunjungi Stadion Manahan, Jumat (27/9).
-
Siapa yang didampingi Gibran Rakabuming Raka saat mengunjungi warga Solo? Pada kunjungannya di Kampung Mutihan, Kelurahan Sondakan, Kecamatan Laweyan, Solo, Jawa Tengah, Gibran datang bersama Respati Ardi-Astrid Widayani.
-
Kapan Prabowo dan Gibran mengunggah foto animasi tersebut? Secara waktu, Prabowo dan Gibran mengunggah foto tersebut terpaut satu jam. Prabowo lebih dulu mengupload, disusul Gibran sejam kemudian.
-
Siapa yang mendampingi Gibran saat deklarasi Prabowo-Gibran? Kehadirkan Selvi Ananda, istri dari Gibran saat deklarasi Prabowo-Gibran sebagai Capres dan Cawapres di Gedung Indonesia Arena Gelora Bung Karno (GBK) Senayan, Jakarta Rabu, (25/10/23) menyita perhatian.
-
Apa program unggulan Gibran dan Prabowo yang dijelaskan dalam sambutannya? Dalam sambutannya, Gibran juga menjelaskan program bagi-bagi susu dan makanan gratis yang menjadi program unggulannya dengan Prabowo. Menurutnya, hal itu memang harus dikawal oleh ibu-ibu.
-
Kapan Ganjar Pranowo hadir di Rakernas PDIP? Mantan calon Presiden (Capres) nomor ururt 03 Ganjar Pranowo menghadiri agenda rapat kerja nasional (rakernas) PDIP di Beach City International Stadium (BCIS), Ancol Jakarta pada Jumat (24/5).
-
Kapan pelantikan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden dan Wakil Presiden? Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka akan dilantik sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI periode 2024-2029 pada 20 Oktober mendatang.
Ganjar menyampaikan, Gibran perlu belajar banyak terlebih dahulu. Terutama terkait politik. Misalkan menjadi anggota DPRD terlebih dahulu atau masuk ke dalam kepengurusan partai.
"Masih perlu banyak belajar. Menurut saya latihan lebih banyak di ruang politik itu jauh akan mematangkan," katanya.
Pencalonan Gibran, menurut Ganjar merupakan hak setiap warga negara. Sehingga tidak boleh ada yang melarang atau menghalang-halangi.
"Mas Gibran perlu mencari ruang-ruang untuk mematangkan diri," katanya lagi.
Baca juga:
Ini Saran Ganjar Jika Gibran Ingin Maju Pilkada Solo
Meski Punya Calon Sendiri, PKS Solo Buka Peluang Usung Gibran di Pilkada 2020
FX Rudy: Kalau Mau Belajar Sekarang, Tahun 2025 Gibran Lebih Matang
FX Rudy Persilakan Gibran Daftar Pilkada Solo Lewat DPD atau DPP PDIP
Golkar Solo Siap Bentuk Koalisi untuk Pencalonan Gibran Jadi Wali Kota
KPU Surakarta: Gibran Harus Kumpulkan 35.870 KTP jika Maju Jalur Independen