Ini wejangan SBY untuk Agus saat kampanye terakhir
Ini wejangan SBY untuk Agus saat kampanye terakhir. "Jika Allah SWT menakdirkan AHY-Sylvi dan rakyat dapat mandat untuk pimpin DKI maka harapan kami para sesepuh adalah pimpinlah Jakarta dengan baik" harap SBY.
Ketua Umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) menghadiri kampanye akbar Agus-Sylvi. Dia mendoakan kemenangan pasangan calon nomor satu.
"Masih ingat saya? Saya tidak akan kampanye karena saya bukan calon gubernur. Saya hanya ingin mendoakan, memberikan restu sekaligus harapan kepada Mas Agus dan Mpok Sylvi," tutur SBY di sela kampanye akbar Agus-Sylvi di GOR Soemantri, Jakarta Selatan (11/2).
SBY juga berpesan jika nantinya rakyat memberikan kepercayaan pada Agus-Sylvi agar dapat memimpin Jakarta dengan baik.
"Jika Allah SWT menakdirkan AHY-Sylvi dan rakyat dapat mandat untuk pimpin DKI maka harapan kami para sesepuh adalah pimpinlah Jakarta dengan baik" tutup SBY.
Jakarta akan memasuki masa tenang kampanye mulai esok hingga 14 Februari 2017 sebelum melakukan pencoblosan di TPS-TPS yang telah tersebar pada 15 Februari mendatang.
Baca juga:
Kemeriahan kampanye akbar Agus-Sylvi di Soemantri Brodjonegoro
Agus dan Anies: Panas di debat, kompak di aksi 112
Saat Agus-Sylvi serang Anies soal sikap tak konsisten
Kata Anies Baswedan dan Agus Yudhoyono kompak hadir di aksi 112
Kompaknya Agus Yudhoyono, Anies Baswedan dan Sandiaga ikut aksi 112
-
Apa yang dilakukan Aira Yudhoyono bersama kakeknya, Susilo Bambang Yudhoyono? Mereka menikmati waktu bersama dengan penuh keasyikan, saling memperhatikan berbagai hal di sekitar mereka!
-
Bagaimana hubungan Budi Djiwandono dengan Prabowo Subianto? Budi adalah anak dari Joseph Sudrajad Djiwandono dan Biantiningsih Miderawati Djojohadikusumo. Sang ibu merupakan kakak dari Prabowo Subianto.
-
Bagaimana Aira menunjukkan kekagumannya kepada Susilo Bambang Yudhoyono di hari ulang tahunnya? Di hari ulang tahun SBY, Aira mengungkapkan kekagumannya kepada pepo yang masih terus mau belajar banyak hal.
-
Kenapa Prabowo Subianto dan Jenderal Dudung menggandeng tangan Jenderal Tri Sutrisno? Momen ini terjadi ketika ketiga jenderal tersebut sedang berjalan masuk ke dalam sebuah ruangan atau tempat digelarnya gala dinner seusai mengikuti rangkaian parade senja atau penurunan upacara bendera merah putih.
-
Siapa yang menginisiasi kejutan ulang tahun untuk Agus Harimurti Yudhoyono? Istri AHY, Annisa Pohan, menginisiasi kejutan ulang tahun untuk suaminya.
-
Kapan Mayjen Sungkono dan Panglima Besar Sudirman bertemu dan berkenalan? Sungkono dan Panglima Besar Sudirman sama-sama lahir di Purbalingga. Namun, keduanya baru bertemu dan berkenalan pada masa perang kemerdekaan di Kediri.