Ma'ruf Amin Berharap Menang di Seluruh Wilayah Jatim
Ketua MUI itu mengatakan, kehadirannya di Lamongan untuk memantapkan kemenangan di Jatim. "Ya memantapkan saja. di Lamongan. (Soal target) di atas 60 lah," katanya usai mendarat di Bandara Juanda, Sidoarjo, Jatim.
Calon Wakil Presiden nomor urut 01 Ma'ruf Amin hari ini, Rabu (10/4), mengisi kegiatan kampanyenya untuk hadir di Lamongan, Jawa Timur. Dia direncanakan akan menghadiri acara Apel Akbar Banser Se Lamongan.
Usai berkampanye, dia menyempatkan hadir ke Banyubang Berselawat, bersama KH Ali Shodiqin atau yang biasa disapa Gus Ali Gondrong.
-
Kapan Wapres Ma'ruf Amin dijadwalkan mencoblos? Ma’ruf dan keluarga dijadwalkan menggunakan hak pilihnya pukul 09.00 Wib.
-
Siapa yang bertemu dengan Wapres Maruf Amin? Wapres Ma'ruf Amin sempat bertemu dengan Duta Besar Regional untuk UNICEF Asia Timur dan Pasifik, Choi Siwon yang menjadi salah satu pembicara di ASEAN Business and Investment Summit usai acara ASEAN Business Awards (ABA) di Jakarta.
-
Di mana Wapres Ma'ruf Amin akan mencoblos? Wakil Presiden (Wapres) RI, Ma’ruf Amin direncanakan mencoblos di TPS 33 Kecamatan Tapos, Depok.
-
Kapan Wapres Ma'ruf menjadi Plt Presiden? Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengeluarkan Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 12 tahun 2024 tentang penugasan Wakil Presiden untuk melaksanakan tugas presiden hingga 6 Maret 2024.
-
Mengapa Mahfud Md menghindari kampus-kampus saat kampanye Pilpres 2024? Menurut dia, ada tujuan baik mengapa hal itu dilakukan. "Saya Anggota Majelis Wali Amanat Universitas Brawijaya sejak 2022, saya rajin datang ke UB, tapi selama musim kontestasi pilpres saya tidak datang, saya menjaga diri agar tidak menimbulkan fitnah bagi rektor," kata Mahfud saat Halal Bihalal Ikatan Alumni Universitas Brawijaya (IKA UB) di Auditorium Kementerian PUPR seperti dikutip dari siaran pers, Senin (6/5).
-
Siapa yang akan mendampingi Wapres Ma'ruf Amin mencoblos? Wapres akan berangkat ke TPS bersama keluarga.
Ketua MUI itu mengatakan, kehadirannya di Lamongan untuk memantapkan kemenangan di Jatim. "Ya memantapkan saja. di Lamongan. (Soal target) di atas 60 lah," katanya usai mendarat di Bandara Juanda, Sidoarjo, Jatim.
Dia mengungkapkan, Pilpres 2019 nanti pasangan calon nomor urut 01 bisa menang di seluruh Kabupaten di Jatim. Sehingga targetnya bisa naik, mencapai 75 persen.
"Mudah-mudahan semua Kabupaten menang, kita harapkan seluruh Kabupaten di Jawa Timur menang. (Menang 75 persen) Ya kita harapkan. Kalau bisa, paling enggak di atas 60 lah," jelasnya.
Dia menjelaskan, apa yang ingin disampaikan ke masyarakat Lamongan, adalah menjelaskan program paslon 01 yang memang sudah jelas.
"Kita punya program yang jelas, untuk membangun bangsa lebih baik, lebih maju, lebih sejahtera. Dan Pak Jokowi sudah membangun modal-modal dasarnya sudah ada, basic capitalnya sudah ada, tinggal bagaimana memperbesar dan memperluas daripada sudah yang diletakkan. Jadi lebih mudah," ungkap Ma'ruf.
Kemudian, masih kata dia, menyampaikan agar tidak percaya hoaks dan fitnah, yang memang terus saja dijalankan.
"Yang ketiga, jangan sampai terintimidasi, jangan sampai terintimidasi untuk tidak hadir ke TPS atau dia itu tidak Istiqomah, tidak tetap, hatinya berubah, itu yang nanti disampaikan," pungkasnya.
Reporter: Putu Merta Surya Putra
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
Target Menang 70% di Jabar, Ma'ruf Amin Minta Para Tokoh Lebih Terbuka Dukung 01
Ridwan Kamil Bicara Sosok Ideal Jokowi-Ma'ruf: Yang Satu Ngegas, Satu Ngerem
Ma'ruf Amin Ingatkan Prabowo: Pemimpin Jangan Cepat Emosi, Sabar dan Santun
Ma'ruf Amin: Kita Yakin Jabar akan Dimenangkan 01
Gandeng Ridwan Kamil, Ma'ruf Amin Kampanye di Padalarang
Jokowi-Ma'ruf akan Gelar Simulasi Debat Kelima