PDIP akan Silaturahmi ke KIB dan PKB-Gerindra usai Rakernas
Hasto memandang silahturahmi politik yang dilakukan partai politik untuk membangun kesamaan dalam rangka mengusung calon presiden dan calon wakil presiden.
Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto mengatakan, PDIP akan melakukan silaturahmi dengan partai politik setelah Rakernas II. Rakernas PDIP akan ditutup pada Kamis (23/6).
"Nanti abis Rakernas kita akan keliling," kata Hasto di Sekolah Partai PDIP, Jakarta, Selasa (21/6).
-
Apa yang menjadi strategi PDIP dalam Pilkada 2024? Kendati demikian, Hasto menyebut, dalam Pilkada 2024 PDIP membuka diri dan bekerja sama dengan semua partai politik.
-
Bagaimana PDIP mempersiapkan diri untuk Pileg 2024 di Bali? Ketua Komisi III DPRD Bali itu menyatakan, persiapan telah terbangun secara sistematis sejak masa penjaringan Caleg hingga kini saat menunggu penetapan Daftar Calon Tetap (DCT) oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU). “Jadi masa sosialisasi Caleg itu sebenarnya sudah cukup lama dan kita harapkan setiap Caleg telah memiliki basis massanya sendiri,” tegasnya.
-
Apa fokus utama gugatan PDIP ke MK terkait hasil Pilpres 2024? Dia mengatakan, dalam gugatan ke MK, pihaknya tidak fokus pada selisih perolehan suara paslon nomor 03 Ganjar-Mahfud dengan paslon pemenang yang diumumkan KPU, tetapi akan fokus pada kecurangan yang terstrukur sistematis masif (TSM).
-
Siapa saja yang diusulkan untuk diusung oleh PDIP di Pilgub DKI 2024? Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto mengatakan partainya masih mencermati nama-nama tokoh yang diusulkan untuk diusung sebagai calon gubernur dan calon wakil gubernur DKI Jakarta pada Pilkada serentak 2024.
-
Apa yang dilakukan Partai Golkar dalam Pilpres 2024? Presiden terpilih periode 2024-2029 sekaligus Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto, mengucapkan terima kasih kepada Partai Golkar atas kerja keras memenangkan Prabowo-Gibran di Pilpres 2024. Dia menyebut, Partai Golkar telah bekerja keras.
-
Kapan Pilgub Jakarta 2024 akan digelar? NasDem akan mengusung Anies Baswedan di Pilgub Jakarta 2024. Bahkan, Anies dianggap menjadi tokoh prioritas untuk diusung pada Pilkada yang digelar November mendatang.
Hasto pun mengapresiasi para ketua umum partai politik yang sudah melakukan silahturahmi politik. Termasuk silahturahmi yang dibangun oleh Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) dan Gerindra-PKB.
"PDIP menanggapi sangat positif pertemuan para ketua umum partai, baik pak Airlangga pak Zulkifli Hasan, pak Airlangga dengan Pak Suharso Monoarfa. Maupun pak Prabowo dengan Cak Imin semua bagus itulah silahturahmi politik," ujarnya.
Hasto memandang silahturahmi politik yang dilakukan partai politik untuk membangun kesamaan dalam rangka mengusung calon presiden dan calon wakil presiden. PDIP juga akan melaksanakan silahturahmi dalam waktu dekat.
"Itukan silahturahmi kerja sama itu di dalam mengusung calon presiden calon wakil presiden kesamaan platform agenda ke depan," katanya.
Baca juga:
Saat Megawati Omeli Kader Laki-Laki Karena Tak Tepuk Tangan Meriah buat Puan Maharani
Dicegah ke Luar Negeri Terkait Kasus Suap, Mardani Maming Merasa Dikriminalisasi
Gibran Pertimbangkan Maju Pilgub DKI jika Ditugaskan PDIP
Jokowi Bicara Gotong Royong Politik: Kuat di Legislatif, Eksekutif Golnya Kemenangan
Keakraban Presiden Jokowi Bincang-Bincang dengan Kader PDIP
Megawati: Hanya Ketum yang Tentukan Siapa Capres dari PDIP
Jokowi: Masyarakat Papua Cocok Makan Sagu, Jangan Dipaksa Beras