6 Makanan yang bikin lapar setelah kamu mengonsumsinya
Makanan seperti nasi, sereal, atau roti dan selai bisa mengakibatkan lonjakan gula darah dalam jumlah besar yang akhirnya bisa membuatmu merasa lapar setelah mengonsumsinya.
Mengonsumsi makanan bertujuan untuk meredakan rasa lapar serta menutrisi tubuh agar bisa berfungsi dengan baik. Namun ternyata, ada lho beberapa jenis makanan yang bikin kamu malah merasa lapar setelah mengonsumsinya.
Apa saja? Dilansir dari boldsky.com, berikut adalah daftarnya.
-
Kapan menahan lapar bisa mengganggu kesehatan pencernaan? Menahan lapar terlalu lama juga dapat menyebabkan masalah pencernaan seperti gastritis atau sakit maag. Saat perut kosong, asam lambung terus diproduksi, yang bisa mengiritasi dinding lambung dan menyebabkan peradangan.
-
Kenapa kesehatan lidah penting? Seiring dengan fungsinya yang kompleks, kesehatan lidah dapat mencerminkan kondisi keseluruhan dari kesehatan seseorang. Perubahan warna, tekstur, atau adanya gejala seperti luka, bintik, atau pembengkakan pada lidah bisa menjadi tanda awal masalah kesehatan yang lebih serius.
-
Apa saja bahaya kerja lembur bagi kesehatan? Bahaya Kerja Lembur Dampak kerja lembur bagi kesehatan dapat memberikan konsekuensi negatif yang serius. Berikut adalah beberapa dampaknya:1. Penyakit jantung: Orang yang sering bekerja lembur berisiko lebih tinggi mengalami penyakit jantung. Jam kerja yang panjang, stres, dan kurang tidur dapat meningkatkan tekanan darah, memicu inflamasi, dan menyebabkan gangguan irama jantung. 2. Insomnia: Kerja lembur sering mengganggu pola tidur normal. Kurang tidur dapat menyebabkan insomnia. Kurang tidur secara teratur mengganggu kualitas hidup, meningkatkan risiko kecelakaan, dan mempengaruhi fungsi kognitif.3. Depresi: Jam kerja yang panjang dan rutinitas yang monoton dapat meningkatkan risiko mengalami depresi. Stres yang berkepanjangan dan kurangnya waktu untuk aktivitas sosial serta perawatan diri dapat mempengaruhi kesehatan mental. 4. Kecelakaan kerja: Tingkat kecelakaan dapat meningkat saat bekerja lembur. Kelelahan dapat mengurangi konsentrasi, waktu reaksi, dan keterampilan motorik, yang dapat meningkatkan risiko kecelakaan di tempat kerja.5. Diabetes tipe 2: Risiko mengembangkan diabetes tipe 2 meningkat pada orang-orang yang bekerja lembur. Pola makan yang tidak teratur, kurangnya waktu untuk berolahraga, dan stres dapat memicu resistensi insulin dan peningkatan gula darah. 6. Kanker: Beberapa penelitian menunjukkan hubungan antara kerja lembur yang berkepanjangan dengan peningkatan risiko kanker, terutama kanker payudara, kolorektal, dan prostat.
-
Bagaimana lobak menjaga kesehatan pencernaan? Lobak merupakan jenis sayuran yang kaya akan serat dan vitamin. Kandungan ini berperan penting untuk menjaga kesehatan pencernaan. Selain itu, lobak juga memiliki kandungan yang dapat membantu mencegah sembelit dan meningkatkan efisiensi penyerapan nutrisi di usus.
-
Makanan apa yang baik buat menjaga kesehatan usus? Makanan fermentasi mengandung probiotik, yaitu bakteri baik yang memang dibutuhkan di dalam saluran cerna untuk membantu proses mencerna makanan. Jika ingin menjaga kesehatan pencernaan, jangan lupa juga untuk selalu mengonsumsi makanan tinggi serat. Bukan rahasia lagi kalau jenis makanan yang satu ini sangat penting untuk membantu kelancaran sistem pencernaan manusia.
-
Kapan kemarahan bisa berbahaya bagi kesehatan? Namun, ketika kemarahan menjadi kebiasaan yang tidak terkendali, dampaknya bisa berbahaya bagi kesehatan kita.
Roti dan selai
Roti dan selai sering dikonsumsi sebagai menu sarapan. Namun nyatanya, makan roti dan selai yang sarat akan karbohidrat dan lemak akan menurunkan kadar gula darahmu sehingga membuatmu jadi mudah lapar.
Smoothies
Smoothies memang sehat. Apalagi yang mengandung campuran sayur dan buah. Namun smoothies ternyata bisa menurunkan kadar gula darah yang kemudian membuatmu jadi kelaparan.
Soda diet
Sama seperti smoothies, soda diet tinggi akan gula atau pemanis buatan. Sesaat setelah kamu meminumnya, maka akan menyebabkan lonjakan gula darah yang cukup besar dan kamu jadi mudah lapar.
Sereal
Kebanyakan sereal kemasan yang dijual sarat akan karbohidrat dan gula sehingga saat kamu mengonsumsinya akan terjadi penurunan kadar gula darah dan menyebabkan kelaparan. Ada baiknya jika kamu mengganti konsumsi sereal dengan oatmeal.
Nasi
Nasi yang menjadi makanan pokok orang Indonesia ternyata juga bisa membuatmu mudah lapar. Hal ini disebabkan karena nasi kaya akan pati dan karbohidrat. Kamu dapat mengganti konsumsi nasi putih dengan nasi merah atau nasi cokelat untuk menghindari rasa lapar.
Susu cokelat
Minum susu cokelat memang menyenangkan. Namun susu cokelat bisa membuat ketidakseimbangan dalam tingkat gula darah yang kemudian menyebabkan munculnya lonjakan rasa lapar.
Berdasarkan penelitian di atas, ternyata beberapa makanan bisa membuatmu mudah lapar. Oleh karena itu ada baiknya kamu selektif dalam memilih makanan agar tak berpengaruh pada berat badan.
Baca juga:
Apakah zat pengawet dalam makanan membahayakan kesehatan tubuh?
Aduh, mengonsumsi 7 makanan ini bikin menguap tak henti
4 Alasan mutlak kenapa Anda selalu ketagihan makanan manis