Sering pakai topi bikin kepala botak?
Teori bahwa topi dapat menyebabkan kebotakan mungkin didasarkan pada fenomena yang disebut dengan alopecia traksi. Alopecia traksi terjadi ketika garis rambut surut akibat traksi yang konsisten seperti mengikat rambut terlalu ketat atau menggunakan penutup kepala yang kemudian merusak folikel rambut.
Selama ini muncul pendapat di tengah masyarakat bahwa kebiasaan memakai topi bikin kepala cenderung botak, khususnya bagi para pria. Pemakaian topi dianggap bisa melemahkan kesehatan akar rambut sehingga rambut mudah rontok dan akhirnya kepala jadi botak.
Well, benarkah anggapan tersebut?
Dilansir dari medicaldaily.com, nyatanya pendapat ini salah. Pemakaian topi tidak akan membuat pria jadi botak.
"Pria biasanya mengalami kebotakan karena hormon. Silent killer ini disebut dengan dihidrotestosterin atau DHT dan gen menentukan seberapa besar kamu bisa terkena kebotakan," jelas penelitian ini.
"Teori bahwa topi dapat menyebabkan kebotakan mungkin didasarkan pada fenomena yang disebut dengan alopecia traksi. Alopecia traksi terjadi ketika garis rambut surut akibat traksi yang konsisten seperti mengikat rambut terlalu ketat atau menggunakan penutup kepala secara terus-menerus. Hal ini kemudian mengakibatkan folikel rambut rusak sehingga rambut tak bisa tumbuh lagi."
"Selain genetika, kebotakan juga bisa disebabkan karena gizi buruk, konsumsi obat-obatan, infeksi, kehamilan, hingga trauma," tutup penelitian ini.
Baca juga:
5 Penyakit rambut ini bisa ditularkan lewat sebuah sisir!
Kehamilan bisa membuat rambut rontok, mitos atau fakta?
7 Fakta mencengangkan tentang ketombe yang jarang diketahui
-
Kenapa kesehatan lidah penting? Seiring dengan fungsinya yang kompleks, kesehatan lidah dapat mencerminkan kondisi keseluruhan dari kesehatan seseorang. Perubahan warna, tekstur, atau adanya gejala seperti luka, bintik, atau pembengkakan pada lidah bisa menjadi tanda awal masalah kesehatan yang lebih serius.
-
Bagaimana cara menjaga kesehatan rambut secara keseluruhan? Langkah berikutnya dalam menebalkan rambut adalah menjaga kesehatan rambut secara keseluruhan. Mulai dari menggunakan alat penata rambut dengan suhu terendah, membiarkan rambut mengering secara alami bila memungkinkan, hingga menghindari pewarnaan rambut yang terlalu sering.
-
Bagaimana cara merawat rambut agar tetap sehat? Dr. Schwartz memberikan 4 langkah untuk memelihara kesehatan rambut. Mengkonsumsi makanan bergizi seimbang dengan cukup karbohidrat, lemak dan protein. Kombinasikan juga dengan buah-buahan dan sayuran. Gunakan suplemen yang dapat membantu mempertahankan kesehatan rambut, seperti zat besi, vitamin A dan D. Tambahkan produk-produk yang mengandung minyak esensial ke dalam urutan perawatan rambut rutin. Perhatikan juga kesehatan kulit kepala karena berhubungan langsung dengan kesehatan rambut.
-
Di mana para astronot ini melakukan penelitian tentang sakit kepala? Tim peneliti melakukan penelitian terhadap 24 astronot yang pergi ke Stasiun Antariksa Internasional (ISS) selama 26 minggu.
-
Apa manfaat memotong rambut untuk kesehatan? Meski ada yang beranggapan bahwa memotong rambut dapat membawa kesialan, namun menurut kesehatan, memotong rambut justru membawa manfaat.
-
Bagaimana cara menjaga kesehatan rambut agar tidak mudah beruban? Selain itu, seimbangkan pula gaya hidup ini dengan rajin melakukan olahraga. Sebab, aktivitas fisik sendiri pada dasarnya dapat meningkatkan sirkulasi darah ke seluruh tubuh, termasuk pada kulit kepala. Dengan begitu, nutrisi yang diperlukan untuk menghindari tumbuhnya rambut uban bisa terpenuhi.