Alasan kenapa Apple tidak produksi phablet
Dalam D11 Conference, Tim Cook menjelaskan kenapa Apple belum memproduksi phablet.
Dalam acara bertajuk D11 Conference, Tim Cook selaku CEO Apple menjelaskan alasan kenapa Apple belum tertarik untuk membuat phablet.
Banyak hal yang ditanyakan pewawancara serta dijawab oleh Cook dalam D11 Conference. Salah satu pertanyaan yang menarik adalah kenapa Apple sampai saat ini belum mempunyai produk dalam kategori phablet?
Dikutip dari Phone Arena (28/05), Cook menjelaskan memang pasar phablet menjanjikan karena sekarang ini sudah banyak vendor yang mulai melengkapi produk mereka dengan satu kategori tersebut.
Namun, Apple masih belum memutuskan untuk membuat produk tersebut dengan pemikiran bahwa phablet berbeda dengan desain dan bentuk iPhone. Apabila harus memproduksi phablet, maka akan banyak yang perlu dipikirkan lagi seperti desain, layar sampai dengan aplikasi di dalamnya.
Untuk saat ini, menurut Cook, Apple masih fokus untuk mengembangkan iPhone dan produk milik mereka lainnya.
Memang dalam acara tersebut, Cook mengatakan bahwa Apple belum memiliki keinginan untuk membuat phablet, namun tidak menutup kemungkinan di kemudian hari perusahaan Cupertino ini akan memikirkannya.
-
Kenapa Tim Cook akan mengunjungi Apple Academy di Indonesia? Apple academy adalah salah satu program resmi dari Apple, untuk mengembangkan talenta di bidang IT.
-
Di mana Tim Cook bertemu dengan Presiden Jokowi? Menteri Budi Arie mengungkapkan kedatangan Tim Cook ke Indonesia akan bertemu dengan Presiden Jokowi. “Besok rencananya CEO Apple Tim Cook akan diterima Presiden Jokowi di Istana Merdeka jam 9.30 WIB,” ujar Budi Arie.
-
Di kota mana Tim Cook akan meninjau Apple Academy? Kata Menteri Budi, kedatangan Tim Cook ke Indonesia dalam rangka meninjau Apple Academy. Apple academy adalah salah satu program resmi dari Apple, untuk mengembangkan talenta di bidang IT. "Dia mau meninjau Apple Academy di BSD (Bumi Serpong Damai),"
-
Apa tujuan utama Tim Cook datang ke Indonesia? Bos besar Apple ini punya misi datang ke Indonesia, terutama di Kota ini. Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi mengungkapkan bahwa Tim Cook, CEO Apple akan datang ke Indonesia. Direncanakan bila sesuai jadwal, 20 April mendatang ia akan berkunjung ke negeri ini. "Tim Cook mau datang tanggal 20 April," ujar Menkominfo Budi di Jakarta, Kamis malam (21/3). Kata Menteri Budi, kedatangan Tim Cook ke Indonesia dalam rangka meninjau Apple Academy. Apple academy adalah salah satu program resmi dari Apple, untuk mengembangkan talenta di bidang IT. "Dia mau meninjau Apple Academy di BSD (Bumi Serpong Damai),"
-
Mengapa Tim Cook berpendapat bahwa memiliki iPhone baru setiap tahun merupakan kebutuhan? “Saya pikir memiliki iPhone setiap tahun akan menjadi kebutuhan bagi orang-orang yang menginginkan hal luar biasa,”
-
Siapa yang menyatakan bahwa Tim Cook akan datang ke Indonesia? Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Budi Arie Setiadi mengungkapkan bahwa Tim Cook, CEO Apple akan datang ke Indonesia.