Android P tambahkan fitur rotasi layar, penggunaan horizontal makin mudah
Android P tambahkan fitur rotasi layar, penggunaan horizontal makin mudah. Android memberi perubahan soal rotasi layar yang merupakan hal yang cukup penting karena smartphone yang kita utak-atik setiap saat ini sering terputar-putar layarnya karena auto-rotate
Baru-baru ini Android merilis Android P versi preview developer, dan seperti sebelum-sebelumnya, Android memberi perubahan kecil yang bermakna.
Yang terbaru, Android memberi perubahan soal rotasi layar yang merupakan hal yang cukup penting karena smartphone yang kita utak-atik setiap saat ini sering terputar-putar layarnya karena auto-rotate, atau terkunci di mode portrait padahal kita ingin memandangnya secara horizontal.
-
Apa yang lebih disukai pengguna Android dari iPhone? Selain harga yang lebih murah, banyak pengguna Android yang membeli iPhone untuk mendapat fitur-fitur eksklusif ponsel tersebut, seperti iMessage, FaceTime, AirPods, hingga bahkan kemampuan videografi ponsel iPhone yang baik.
-
Apa yang sering dibandingkan dari pengguna Android dan iPhone? Di tengah banyaknya pilihan, pengguna Android dan iPhone sering kali menjadi dua kelompok utama yang sering dibandingkan.
-
Dimana pengguna Android dan iPhone sering dibandingkan? Dominasi masing-masing platform ini di lingkungan masyarakat dapat memberikan wawasan tentang tren teknologi, preferensi konsumen, dan pengaruh sosial.
-
Bagaimana tren perpindahan pengguna Android ke iPhone? Sejak tahun 2019, jumlah pengguna ponsel Android yang membeli atau mengganti ponselnya dengan iPhone relatif stabil. Pada periode 2019—2023, terdapat 11% hingga 19% pengguna Android yang pindah ke iPhone. Peningkatan perpindahan tertinggi terjadi di tahun 2022, sebelum pembelian menurun di tahun 2023.
-
Kapan pengguna Android lebih banyak beralih ke iPhone? Peningkatan perpindahan tertinggi terjadi di tahun 2022, sebelum pembelian menurun di tahun 2023.
-
Siapa yang banyak menggunakan Android di Indonesia? Lembaga Riset Digital Marketing (Emarketer), menyebutkan bahwa pengguna smartphone di Indonesia pada 2018 mencapai 100 juta orang. Sehingga Indonesia menjadi negara pengguna aktif smartphone terbesar keempat di dunia.
Di Android P, Anda akan mendapatkan solusi dari hal tersebut. Yakni bila rotasi layar smartphone terkunci, jika Anda menyalakan perangkat, ikon kecil di pojok tombol navigasi yang akan muncul di navigasi yang menawarkan Anda untuk mengubah rotasi jadi lansekap atau horizontal.
Ini adalah cara yang jauh lebih cepat untuk membuat layar Anda tetap horizontal meski smartphone bergerak sedikit. Biasanya, sedikit gerakan akan membuat layar terputar-putar.
Jadi, ini adalah flip manual bolak-balik yang sangat berguna untuk membaca di tempat tidur, atau melihat foto dan video. Sehingga, nanti mode portrait akan berubah jadi "rotation lock" atau kunci rotasi.
Menarik?