Anti kuman, Boeing kembangkan kamar kecil pesawat yang 'futuristik'
Bakteri akan dibunuh menggunakan sinar yang biasa membuat kulit kita gosong.
Ketika terbang menggunakan pesawat, salah satu hal yang tidak menyenangkan adalah kita harus berbagi kamar mandi dengan banyak orang. Hal ini akan sangat tidak nyaman bagi mereka yang mengalami ketakutan berlebih terhadap bakteri. Namun salah satu produsen Pesawat menemukan solusi bagi hal tersebut.
Dilansir dari Cnet (3/3), Boeing meluncurkan kamar kecil 'self-cleaning,' yang punya berbagai macam kecanggihan. Kamar kecil tersebut memiliki berbagai fitur yang memungkinkan kita tidak menyentuh langsung bagian-bagian di kamar kecil yang berpotensi kotor. Salah satunya adalah kran otomatis, tempat sampah, tutup toilet, tempat sabun, serta hand-dryer.
-
Bagaimana teknologi masa depan digambarkan mengubah Jakarta? Isi video tersebut seolah ingin menceritakan, bahwa teknologi masa depan akan masuk dan mengubah bentuk Jakarta bukan hanya sekedar menjadi kota metropolitan, melainkan sebagai kota yang futuristik penuh kecanggihan teknologi.
-
Apa yang menjadi salah satu solusi untuk kemacetan di Jakarta? Wacana Pembagian Jam Kerja Salah satu ide yang diusulkan Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono adalah pembagian jam masuk kerja para pekerja di Jakarta. Menurutnya, cara itu bisa mengurangi kemacetan hingga 30 persen.
-
Bagaimana transportasi umum di Jakarta berubah dari tenaga manusia dan binatang ke mesin? Era tahun 1800-1900, angkutan umum di DKI Jakarta mulai beralih ke mesin dengan menggunakan trem atau kereta dengan rel khusus di jalan ibu kota. Trem semula menggunakan kuda hingga bermetamorfosis menjadi uap.
-
Di mana stasiun kereta cepat Jakarta-Bandung yang terhubung dengan moda transportasi lain? Stasiun Kereta Cepat Jakarta Bandung sendiri terdiri dari empat stasiun, yaitu Stasiun Kerawang, Stasiun Halim, Stasiun Tegalluar, dan Stasiun Padalarang. Setiap stasiun tersebut dibuat terintegrasi dengan moda transportasi lain di masing-masing wilayah.
-
Dari mana keberangkatan kereta api Lebaran di Jakarta? Pertama, keberangkatan Kereta Api (KA) lebaran dari Jakarta dilakukan dari empat stasiun, yakni Stasiun Pasar Senen, Stasiun Gambir, Stasiun Manggarai, dan Stasiun Bekasi.
-
Di mana MRT Jakarta berada? Terdapat enam kilometer jalur Mass Rapid Transit (MRT) di bawah tanah Jakarta.
Yang menjadi fitur paling canggih dari kamar kecil ini adalah digunakannya lampu ultraviolet untuk penerangan. Menurut Boeing, menerangi kamar kecil dengan lampu FAR UV dapat membunuh 99,99 persen kuman. FAR ultraviolet sendiri merupakan gelombang cahaya yang berbeda dengan UVA ataupun UVB. Ini adalah sinar yang biasa digunakan untuk menghitamkan kulit.
Anda tak perlu khawatir akan kesehatan kulit Anda dengan penerangan UV, karena penerangan ini hanya akan menyala ketika kamar kecil sedang tidak digunakan. Hanya butuh waktu 3 detik bagi lampu Far UV untuk memberantas semua kuman di kamar kecil. Lampu ini akan diletakkan di dudukan toilet, wastafel, dan pojok atas ruangan.
Namun kamar kecil 'futuristik' ini masih dalam pengembangan, dan masih belum akan dipakai untuk penerbangan komersil.
Baca juga:
Serunya pertarungan robot canggih karya siswa SMA di AS
Unik, Pakai Gelang Sudah Bisa Nikmati Kopi
4 Teknologi keren ini segera lengkapi dunia penerbangan
Infrastruktur segera dibangun, mobil otomatis akan dominasi jalanan
Apakah pekerjaan Anda akan terganti oleh teknologi?