Apple Disebut Rilis Suksesor iPhone SE Pada April 2021
Apple Disebut Rilis Suksesor iPhone SE Pada April 2021
Raksasa teknologi AS Apple dirumorkan tengah menyiapkan suksesor dari salah satu perangkat tersuksesnya tahun lalu, yakni iPhone SE. Perangkat itu pun disebut bakal hadir tahun ini, menurut blog asal Jepang MacOtakara.
Dikutip dari Phone Arena via Tekno Liputan6.com, laporan terbaru ini disebut iPhone SE generasi anyar akan diperkenalkan pada April 2021, setahun setelah pendahulunya diumumkan.
-
Kapan Apple dikabarkan akan merilis iPhone lipat? Nah menurut akun X @Revegnus1, iPhone yang dapat dilipat yang akan dirilis pada tahun 2026. Perangkat lipat bergaya buku ini akan menampilkan layar eksternal 6 inci dan layar internal 8 inci.
-
Kenapa Apple menguji ponsel lipat dari kompetitornya? Berdasarkan MacRumor, Senin (26/2), rumor di Weibo tersebut juga menyebutkan bahwa Apple telah menguji ponsel lipat dari pesaingnya, termasuk Samsung, selama Apple sedang mengerjakan produknya sendiri.
-
Kapan rumor tentang Capture Button di iPhone 16 mulai beredar? Rumor ini sebenarnya sudah mulai muncul semenjak paruh kedua tahun lalu, seperti dilansir dari GSMArena.com, 91Mobiles, MacRumors, dan Tom’s Guide, Jumat (12/4).
-
Kapan Apple kemungkinan akan merilis iPhone layar lipat? Meskipun demikian, Apple telah mengembangkan konsep iPhone yang dapat dilipat selama sekitar lima tahun dan laporan dari Korea menyebutkan kemungkinan perilisan iPhone yang dapat dilipat pada tahun 2026 atau 2027.
-
Mengapa Apple disebut-sebut menunda peluncuran iPhone lipat? Analisa itu sejauh ini masih misterius. Yang jelas Apple telah menerima paten baru terkait dengan perangkat elektronik dengan layar lipat yang tahan lama.
-
Apa yang diterima TikToker tersebut dari Apple? Kejutan yang tak terduga terjadi ketika tiga kiriman kotak besar tiba di rumah pria ini. ketiga kotak besar ini berisi total 60 ponsel iPhone 15 Pro Max, dan semuanya berasal dari varian 1TB.
Prediksi ini agak berbeda dari yang diungkapkan oleh analis Ming-Chi Kuo beberapa waktu lalu. Ketika itu, Kuo menyebut iPhone SE 2020 tidak akan diperbarui hingga semester pertama tahun ini.
Meski ada perbedaan prediksi, keputusan Apple untuk memperkenalkan generasi iPhone SE terbaru terbilang masuk akal. Sebab, iPhone SE 2020 nyatanya memang populer di kalangan pengguna.
AirPods Pro Terbaru
Selain iPhone SE terbaru, Apple juga disebut akan memperkenalkan AirPods Pro 2. Sayang informasi seputar AirPods Pro generasi terbaru ini memang belum banyak diungkap, tapi disebut ada perubahan desain cukup signifikan.
Hal itu diketahui dari ukuran charging case yang diketahui lebih kecil dari generasi sebelumnya. Karenanya, besar kemungkinan Apple melakukan sejumlah perubahan untuk membuat produk ini memiliki bodi lebih ringkas.
Sumber: Liputan6.com
Reporter: Agustinus Mario Damar
Baca juga:
Intip Bocoran Foto iPhone Lipat, Elegan Khas Apple!
iPhone 13 Bakal Bawa Layar 120Hz dan Fitur Always On
Foxconn Disebut Bakal Pindah Perakitan iPad di Luar Tiongkok
iPhone SE dan iPhone 6S Dilaporkan Tak Akan Kecipratan iOS 15
Apple Dilaporkan Kirim Uji Coba Smartphone Lipat ke Foxconn
Apple Akan Pasang Kamera Lebih Canggih di iPhone 13 Pro
Apple Patenkan Smartphone layar Lipat Yang Bisa Pulih Sendiri Jika Penyok dan Gores