Apple Kembangkan Baterainya Sendiri, Bajak Pegawai Samsung
Apple Kembangkan Baterainya Sendiri, Bajak Pegawai Samsung
Setelah sebelumnya Apple tidak megembangkan baterai milik sendiri dan mengandalkan vendor lain, Apple nampaknya ingin mengembangkan baterai miliknya sendiri. Aksi ini diikuti oleh diangkatnya mantan pegawai rival.
Melansir Eegadget yang mengutip Bloomberg, Apple berhasil membujuk bos dari divisi baterai Samsung untuk memimpin upaya pengembangan baterai asli Apple. Raksasa teknologi yang bermarkas di Cupertino tersebut merekrut Soonho Ahn dari Samsung SDI yang merupakan perusahaan baterai dan memori dari Samsung untuk menjadi Kepala Pengembangan Baterai Global Apple.
-
Bagaimana cara orang Indonesia menggunakan smartphone dalam sehari? Indonesia juga termasuk ke dalam daftar negara yang tidak bisa hidup tanpa ponsel. Menduduki urutan ke enam, netizen Indonesia mengantongi angka sebanyak 29,1 persen dari waktu harian mereka untuk dihabiskan di depan layar HP.
-
Apa yang dimaksud dengan kemampuan "menguping" smartphone dalam konteks iklan? “mereka tidak mendengarkan,” jawabnya. Lantas hal ini menjadi pertanyaan, mengapa platform seperti Facebook begitu sering menampilkan iklan tertentu. Bahkan, beberapa contoh iklan yang hadir menampil produk-produk yang biasa digunakan dalam kehidupan sehari-hari.
-
Apa yang sering dibandingkan dari pengguna Android dan iPhone? Di tengah banyaknya pilihan, pengguna Android dan iPhone sering kali menjadi dua kelompok utama yang sering dibandingkan.
-
Bagaimana pengguna iPhone lebih sering menggunakan ponselnya? Selain itu, secara keseluruhan, pengguna iPhone diketahui lebih sering menggunakan ponsel mereka daripada pengguna Android. Mereka mengirim SMS dua kali lebih banyak dan mengambil gambar dua kali lebih banyak per hari dibandingkan dengan pengguna Android.
-
Bagaimana smartphone memengaruhi bentuk tengkorak manusia? Secara mengejutkan, tanduk hingga sepanjang 30 milimeter mulai muncul di kepala masyarakat saat ini. Benjolan yang muncul pada bagian bawah tengkorak dan sedikit di atas leher ini sangat langka pada 100 tahun lalu. Hal aneh ini muncul karena penggunaan smartphone, yang biasanya membuat orang menunduk dan bahkan jika diakumulasi bisa sampai empat jam dalam sehari. Hal ini membuat leher bekerja lebih keras dan tubuh meresponsnya.
-
Siapa saja yang memilih iPhone seri lawas? Pengguna Android yang membeli iPhone, yaitu sebanyak 10—15% dari semua pembeli iPhone dalam suatu kuartal, secara tidak mengherankan, banyak yang membeli iPhone lawas.
Soonho Ahn sendiri disebut sudah mulai bekerja di Apple sejak Desember 2018, setelah 4 tahun bekerja di Samsung. Di Samsung, ia adalah Wakil Presiden Senior untuk divisi Inovasi Baterai lalu pindah untuk mengurus Inovasi Material.
Di Samsung, ia tak cuma mengembangkan teknologi baterai untuk smartphone, namun juga kendaraan listrik dan juga e-bike.
Samsung SDI sendiri memasok baterai untuk iPad dan MacBook di tahun 2018. Apple sendiri mengandalkan beberapa pemasok untuk baterai, namun kini Apple nampaknya mengusung filosofi untuk ingin mengembangkan komponennya sendiri.
Hal ini telah terjadi sebelumnya ketika Apple ingin mengembangkan prosesor desktop setelah berhasil mengembangkan prosesor mobile. Selama ini, Apple menggunakan Intel untuk prosesor Mac.
Baca juga:
Apple Masih Jadi Perusahaan Paling Dikagumi
Full OLED, Tak Ada Lagi LCD di iPhone Tahun 2020
Apple Klaim iPhone Gadget yang Berguna Saat Bencana
iPhone 2019 Akan Ganti Desain Kamera Belakang?
Begini Jadinya Jika Smartphone Juga Ikut #10YearsChallenge!
Upaya Apple Berkontribusi Dalam Bidang Kesehatan
Demi iPhone, Qualcomm Diminta Apple Bayar Rp 14,1 triliun