Asus rilis varian murah baru dari ZenFone 2, berapa harganya?
Apakah spesifikasi smartphone itu setara dengan ZenFone 2?
Bagi banyak fans gadget, ZenFone 2 dari Asus sudah dianggap sebagai smartphone berkualitas yang murah meriah. Namun, Asus tampaknya tidak ingin berhenti di situ, sebab vendor asal Taiwan ini bersiap merilis ZenFone 2 baru yang lebih murah.
Smartphone itu adalah ZenFone 2E, yang rencananya bakal dirilis mulai tanggal 24 Juli nanti. Berlabel smartphone murah, Asus diklaim hanya membanderol ZenFone 2E dengan harga Rp 1,5 juta, GSM Arena (23/07).
-
Bagaimana cara orang Indonesia menggunakan smartphone dalam sehari? Indonesia juga termasuk ke dalam daftar negara yang tidak bisa hidup tanpa ponsel. Menduduki urutan ke enam, netizen Indonesia mengantongi angka sebanyak 29,1 persen dari waktu harian mereka untuk dihabiskan di depan layar HP.
-
Apa yang dimaksud dengan ponsel lipat? Seperti namanya, ponsel lipat dapat diartikan sebagai ponsel cerdas yang memiliki layar yang dapat dilipat menjadi dua. Ini memungkinkan pengguna untuk memiliki perangkat dengan ukuran layar yang lebih besar namun tetap dapat dilipat menjadi ukuran yang lebih kecil dan portabel.
-
Mobil seperti apa yang dikendarai Cinta? Dalam sebuah unggahan Instagram, Cinta terlihat memukau saat mengendarai mobil atap terbuka berwarna merah, memancarkan aura berani dan kuat yang mengingatkan pada karakter Letty dari film FAST AND FURIOUS.
-
Bagaimana smartphone memengaruhi bentuk tengkorak manusia? Secara mengejutkan, tanduk hingga sepanjang 30 milimeter mulai muncul di kepala masyarakat saat ini. Benjolan yang muncul pada bagian bawah tengkorak dan sedikit di atas leher ini sangat langka pada 100 tahun lalu. Hal aneh ini muncul karena penggunaan smartphone, yang biasanya membuat orang menunduk dan bahkan jika diakumulasi bisa sampai empat jam dalam sehari. Hal ini membuat leher bekerja lebih keras dan tubuh meresponsnya.
-
Mengapa ZTE yakin bisa bersaing di pasar smartphone gaming di Indonesia dengan Nubia Redmagic 8S Pro? "Indonesia memiliki jumlah gamers terbesar di Asia Tenggara. Spek produk kami sangat bagus, dan harga yang ditawarkan juga wajar," kata Liu saat peluncuran produk ZTE Nubia di Jakarta.
-
Siapa yang banyak menggunakan Android di Indonesia? Lembaga Riset Digital Marketing (Emarketer), menyebutkan bahwa pengguna smartphone di Indonesia pada 2018 mencapai 100 juta orang. Sehingga Indonesia menjadi negara pengguna aktif smartphone terbesar keempat di dunia.
Lalu spesifikasi apa yang ditawarkan oleh ZenFone 2E? Dengan harga yang terjangkau, tentu kita tidak bisa berharap spesifikasi yang terlalu 'wah'.
Misalnya, di bagian muka terdapat layar IPS 5 inci yang masih beresolusi 720 piksel dan kamera depan 2MP. Sementara di bagian belakang, Anda bisa menemukan kamera utama 8MP dan baterai cukup lega, yakni 2500mAh.
Masuk kebagian dalam, ZenFone 2E dipersenjatai dengan prosesor Dual-core dari Intel, RAM 1GB, dan memori internal 8GB. Cukup standar untuk smartphone kelas budget. Untungnya, ZenFone 2E sudah mendukung koneksi internet di jaringan 4G.
Kabar buruknya, ZenFone 2E disebut edisi khusus yang hanya dijual oleh AT&T. Oleh sebab itu, belum jelas apakah smartphone yang berjalan dengan OS Android Lollipop itu nantinya juga akan dijual secara global, termasuk Indonesia.
Baca juga:
Oppo siapkan generasi R7 terbaru untuk Indonesia
Hindari smartphone Android lemot dengan 3 langkah mudah ini!
Ini 5 smartphone Android paling 'langsing' di dunia
Bos Microsoft: Kami tak punya smartphone top
Empat smartphone paling laris di dunia saat ini