Baterai iPhone 3GS ini 'hamil'
Kondisi baterai tersebut seperti nyaris meledak karena mengembung lebih dari 2 kali ukuran sebenarnya
Anda tentu sudah tak lagi kaget jika mendengar kasus baterai smartphone yang terbakar atau meledak. Namun kali ini kasus lain kembali ditemukan terkait baterai ponsel.
Diketahui dari lansiran Ubergizmo (2/2), baterai dari perangkat iPhone 3GS milik seorang penulis di situs Letem Svetem Applem, mengalami hal yang aneh, yaitu mengembung, alias membesar dari ukuran sebenarnya.
Kondisi baterai tersebut seperti nyaris meledak karena mengembung lebih dari 2 kali ukuran sebenarnya.
Pemilik iPhone 3GS tersebut mengungkapkan dia membelinya di tahun 2009 lalu dan semuanya tampak lancar tanpa kendala apapun. Dia bahkan tidak mengetahui mengapa hal tersebut bisa terjadi. Pihaknya hanya mengungkapkan itu terjadi dengan sendirinya.
Kini pihak Apple mencoba untuk membantu klaim yang diajukan pemilik iPhone 3GS itu terkait baterai ponselnya yang 'hamil' dengan tidak sengaja.
Baca Juga:
Apple bakal 'keok' tahun ini?
Datar, penjualan iPhone cuma begitu-begitu saja
Lewat 5s/5c, iPhone konsisten di jalur premium
iPhone mulai uji cobakan layar yang terbuat dari safir
Dengan alat ini, iPhone bisa aliri listrik 950.000 volt
-
Mengapa Apple disebut-sebut menunda peluncuran iPhone lipat? Analisa itu sejauh ini masih misterius. Yang jelas Apple telah menerima paten baru terkait dengan perangkat elektronik dengan layar lipat yang tahan lama.
-
Apa yang dilakukan iPhone dengan foto pengguna? Face-ID dirancang untuk berfungsi mendeteksi pengguna misal sedang menggunakan topi, syal, kacamata, lensa kontak, atau kacamata hitam. “Selain itu, ini dirancang untuk bekerja di dalam ruangan, di luar ruangan, dan bahkan dalam kegelapan total,” ungkap dia.
-
Siapa saja yang memilih iPhone seri lawas? Pengguna Android yang membeli iPhone, yaitu sebanyak 10—15% dari semua pembeli iPhone dalam suatu kuartal, secara tidak mengherankan, banyak yang membeli iPhone lawas.
-
Bagaimana pengguna iPhone lebih sering menggunakan ponselnya? Selain itu, secara keseluruhan, pengguna iPhone diketahui lebih sering menggunakan ponsel mereka daripada pengguna Android. Mereka mengirim SMS dua kali lebih banyak dan mengambil gambar dua kali lebih banyak per hari dibandingkan dengan pengguna Android.
-
Kapan cek Apple ditulis? Cek tersebut ditulis tangan langsung oleh sang pendiri Apple, Steve Jobs dengan jumlah transaksi sebesar 4,01 USD pada tanggal 23 Juli 1976.
-
Kenapa Apple menguji ponsel lipat dari kompetitornya? Berdasarkan MacRumor, Senin (26/2), rumor di Weibo tersebut juga menyebutkan bahwa Apple telah menguji ponsel lipat dari pesaingnya, termasuk Samsung, selama Apple sedang mengerjakan produknya sendiri.