Deretan Smartphone Dengan Performa Terbaik di 2019, Punyamu Masuk?
Deretan Smartphone Dengan Performa Terbaik di 2019, Punyamu Masuk?
Aspek paling penting pada sebuah smartphone untuk jadi layak beli adalah performa. Performa ini biasanya diukur dengan tool berupa aplikasi benchmark. Salah satu yang paling sering digunakan untuk mengukur benchmark adalah AnTuTu.
Nah, belum lama ini, AnTuTu merilis daftar 10 smartphone dengan performa paling baik di Tiongkok per April 2019.
-
Kenapa sebagian ponsel dalam daftar menggunakan Qualcomm dan sebagian lainnya MediaTek? Hal ini menunjukkan bahwa pasar chip smartphone semakin kompetitif, dan ini merupakan kabar baik. Mengapa ada perbedaan prosesor? ROG Phone 8 Pro, sebagai ponsel gaming, mungkin memprioritaskan daya mentah, yang mungkin menjelaskan pilihan Qualcomm-nya. Oppo Find X7 dan iQOO Neo S9 Pro, yang ditujukan untuk audiens yang lebih luas, mungkin fokus pada keseimbangan kinerja dengan harga yang terjangkau, dan berpotensi condong ke prosesor MediaTek.
-
Bagaimana Redmi Note 13 Series membantu para peserta Gizmohunt? Redmi Note 13 Series ini memilliki sensor kamera hingga 200MP. Dengan resolusi kamera tersebut, HP ini memiliki kemampuan hingga 4x in-sensor zoom. Dengan demikian para peserta Gizmohunt bisa hasilkan foto ikonik jauh lebih mudah dan instan.
-
Kapan Xiaomi Redmi 13 resmi diluncurkan? Sebagaimana diketahui, Xiaomi Redmi 13 ini telah dirilis pada Rabu, (5/6).
-
Mengapa Redmi Note 13 Series dikatakan menghadirkan inovasi kelas flagship? Komitmen kami untuk menghadirkan produk luar biasa dengan harga sebenarnya tercermin dari inovasi kelas flagship yang dihadirkan di lini smartphone mid-range Redmi Note 13 Series.
-
Apa fitur unggulan dari Redmi Note 13 Pro Plus? Redmi Note 13 Pro Plus membawa kamera utama dengan resolusi 200 MP yang didukung dengan optical image stabilisation (OIS). Ia juga membawa layar AMOLED beresolusi 1,5K dengan refresh rate hingga 120 Hz.
-
Apa saja fitur unggulan dari Xiaomi Redmi 13? Salah satu daya tarik utama dari Xiaomi Redmi 13 adalah penggunaan chipset MediaTek Helio G91-Ultra terbaru. Dilengkapi dengan RAM 8GB dan penyimpanan internal 256GB, perangkat ini mampu menangani berbagai tugas berat tanpa kendala. Pengalaman multitasking terasa sangat mulus, dan game-game grafis tinggi pun bisa dijalankan dengan lancar. Kamera menjadi salah satu fitur unggulan Xiaomi Redmi 13. Dibekali dengan sistem dual-camera, terdiri dari kamera utama 108MP super-clear dengan 3x In-sensor zoom yang mampu menghasilkan detail foto yang menakjubkan dalam kondisi cahaya terang maupun minim cahaya. Menariknya, layar Redmi 13 juga dapat menyala untuk menghasilkan cincin cahaya yang lembut , menyciptakan pencahayaan alami dan seimbang untuk foto selfie yang sangat natural. Redmi 13 memiliki baterai berkapasitas 5030mAh yang mampu bertahan seharian penuh dengan penggunaan normal. Fitur pengisian cepat 33W memungkinkan pengisian daya super cepat.
Pengujian terhadap perangkat dilakukan pada periode 1-30 April 2019. Adapun perangkat yang diuji benchmark-nya dengan AnTuTu, minimal satu model diuji hingga 100 kali oleh para pengguna.
Dari keseluruhan perangkat, nilai tertinggi didominasi oleh smartphone yang menggunakan prosesor Qualcomm teranyar, Snapdragon 855. Demikian seperti dikutip dari Gizmochina via Tekno Liputan6.com, Kamis (9/5/2019).
Hebatnya berdasarkan daftar pengujian di AnTuTu tersebut, tiga tempat teratas diduduki oleh smartphone milik Xiaomi.
Adapun ketiga tempat teratas adalah smartphone Xiaomi Mi 9 Explorer Edition dengan rata-rata skor benchmark mencapai 373.715 poin.
Kemudian posisi kedua ditempati oleh Xiaomi Mi 9 dengan skor tak jauh berbeda, yakni 373.511 poin.
Lalu, tempat ketiga adalah Xiaomi Black Shark 2 yang merupakan smartphone gaming, dengan skor benchmark 371.837 poin.
Smartphone Samsung menduduki peringkat ke enam dan tujuh, yakni untuk model Galaxy S10 Plus dan Galaxy S10.
Adapun Galaxy S10 Plus menorehkan angka benchmark 359.936 poin. Kemudian Galaxy S10 memperoleh nilai benchmark 358.726 poin.
Berikut adalah 10 besar perangkat dengan nilai benchmark tertinggi versi AnTuTu:
- Mi 9 Explorer Edition: 373.715 poin
- Mi 9: 373.511 poin
- Xiaomi Black Shark 2: 371.837 poin
- Meizu 16s: 370.306 poin
- Vivo iQOO Monster: 363.360 poin
- Samsung Galaxy S10 Plus: 359.936 poin
- Samsung Galaxy S10: 358.726 poin
- Vivo IQOO: 354.138 poin
- Nubia Red Magic Mars: 310.612 poin
- Honor V20: 306.289 poin.
Sumber: Tekno Liputan6.com
Reporter: Agustin Setyo Wardani
Baca juga:
4 Keunggulan Realme 3 Pro, Smartphone Mewah Tapi Murah!
7 Fitur Papan Atas yang Tak Dimiliki Pixel 3a, Si Flagship Ekonomis
3 Keunggulan Pixel 3a, Smartphone Murah Google yang Tak Masuk Indonesia
Realme 3 Pro dan C2 Akhirnya Masuk Pasar Indonesia, Harganya?
Sebuah Unit Redmi Note 7 Dikirim ke Luar Angkasa Untuk Foto Bumi
Ini 6 Fitur Unggulan Dari Android Q, Android Makin Canggih!
3 Keunggulan Samsung Galaxy A70, HP 5 Jutaan yang Sudah Rilis di Indonesia