Gionee luncurkan smartphone 4G LTE murah, tak sampai Rp 1,5 juta
Gionee membekali P5W dengan layar 5 inci berteknologi IPS
Pasar smartphone 4G murah yang berkembang pesat sejak pertengahan tahun 2015 lalu kembali kedatangan gadget baru, kali ini Gionee produsennya.
Gionee baru saja meluncurkan smartphone 4G LTE baru bernama Gionee P5W di India. Harga yang ditawarkan pun cukup terjangkau, yakni sekitar Rp 1,3 juta. Lalu apa yang ditawarkan Gionee P5W dengan harga tersebut?
-
Bagaimana cara orang Indonesia menggunakan smartphone dalam sehari? Indonesia juga termasuk ke dalam daftar negara yang tidak bisa hidup tanpa ponsel. Menduduki urutan ke enam, netizen Indonesia mengantongi angka sebanyak 29,1 persen dari waktu harian mereka untuk dihabiskan di depan layar HP.
-
Siapa yang banyak menggunakan Android di Indonesia? Lembaga Riset Digital Marketing (Emarketer), menyebutkan bahwa pengguna smartphone di Indonesia pada 2018 mencapai 100 juta orang. Sehingga Indonesia menjadi negara pengguna aktif smartphone terbesar keempat di dunia.
-
Apa yang lebih disukai pengguna Android dari iPhone? Selain harga yang lebih murah, banyak pengguna Android yang membeli iPhone untuk mendapat fitur-fitur eksklusif ponsel tersebut, seperti iMessage, FaceTime, AirPods, hingga bahkan kemampuan videografi ponsel iPhone yang baik.
-
Apa yang sering dibandingkan dari pengguna Android dan iPhone? Di tengah banyaknya pilihan, pengguna Android dan iPhone sering kali menjadi dua kelompok utama yang sering dibandingkan.
-
Apa yang dimaksud dengan ponsel lipat? Seperti namanya, ponsel lipat dapat diartikan sebagai ponsel cerdas yang memiliki layar yang dapat dilipat menjadi dua. Ini memungkinkan pengguna untuk memiliki perangkat dengan ukuran layar yang lebih besar namun tetap dapat dilipat menjadi ukuran yang lebih kecil dan portabel.
-
Kapan riset tren pasar smartphone di Indonesia dilakukan? Lembaga riset teknologi Counterpoint memaparkan hasil riset smartphone. Menurut Senior Analyst Counterpoint, Febriman Abdillah, insight terbaru terkait tren pasar smartphone di Indonesia dilakukan selama Q3 2023.
Gionee membekali P5W dengan layar 5 inci berteknologi IPS (in-plane switch0 dengan resolusi HD 720 piksel. Untuk jeroannya, ada prosesor Quad-core MediaTek MT6735 1,3GHz, kartu grafis Mali-T720, RAM 1GB, dan memori internal 16GB. Ada slot kartu microSD untuk menambah kapasitas penyimpanan.
Fitur lain yang ada di smartphone bercasing plastik ini adalah kamera utama 5MP, kamera depan 2MP, dan baterai berkapasitas 2000mAh. Komposisi spesifikasi Gionee P5W memang tidak terlalu spesial, apalagi banyak smartphone lain dengan harga nyaris sama sudah mempunyai spesifikasi lebih andal, misalnya Xiaomi Redmi 2 Prime.
Baca juga:
Jangan tergoda harga, ini 5 ciri kartu microSD palsu bahaya dibeli!
Samsung Galaxy S7 Akan Diperkenalkan 21 Februari
Harga Rp 800 ribuan, smartphone ini punya sensor sidik jari
[Review] Menjajal smartphone dua layar YotaPhone 2
Samsung Galaxy S7 'lahir' tanggal 21 Februari