Harga Xiaomi Redmi Note Terbaru, Mulai Redmi Note 8 Hingga Redmi Note 9
Harga Xiaomi Redmi Note
Jika kita lihat saat ini, harga smartphone sama sekali tidak murah. Harga smartphone dengan titel papan atas, berada di kisaran harga belasan juta. Harga iPhone, Samsung seri Note, dan Samsung Seri S, sudah merogoh kocek Anda hingga dua digit jika Anda ingin membawanya pulang.
Solusi akhirnya ditawarkan oleh vendor asal Tiongkok. Produsen smartphone dari sini menawarkan deretan smartphone berkualitas dengan harga yang murah. Nama-nama yang dulu dipandang sebelah mata, saat ini jsutru merajai. Nama seperti Xiaomi, Oppo, Vivo, bahkan Advan, kini menguasai pasar Indonesia.
-
Kapan Xiaomi Redmi 13 resmi diluncurkan? Sebagaimana diketahui, Xiaomi Redmi 13 ini telah dirilis pada Rabu, (5/6).
-
Apa saja fitur unggulan dari Xiaomi Redmi 13? Salah satu daya tarik utama dari Xiaomi Redmi 13 adalah penggunaan chipset MediaTek Helio G91-Ultra terbaru. Dilengkapi dengan RAM 8GB dan penyimpanan internal 256GB, perangkat ini mampu menangani berbagai tugas berat tanpa kendala. Pengalaman multitasking terasa sangat mulus, dan game-game grafis tinggi pun bisa dijalankan dengan lancar. Kamera menjadi salah satu fitur unggulan Xiaomi Redmi 13. Dibekali dengan sistem dual-camera, terdiri dari kamera utama 108MP super-clear dengan 3x In-sensor zoom yang mampu menghasilkan detail foto yang menakjubkan dalam kondisi cahaya terang maupun minim cahaya. Menariknya, layar Redmi 13 juga dapat menyala untuk menghasilkan cincin cahaya yang lembut , menyciptakan pencahayaan alami dan seimbang untuk foto selfie yang sangat natural. Redmi 13 memiliki baterai berkapasitas 5030mAh yang mampu bertahan seharian penuh dengan penggunaan normal. Fitur pengisian cepat 33W memungkinkan pengisian daya super cepat.
-
Mengapa Redmi Note 13 Series dikatakan menghadirkan inovasi kelas flagship? Komitmen kami untuk menghadirkan produk luar biasa dengan harga sebenarnya tercermin dari inovasi kelas flagship yang dihadirkan di lini smartphone mid-range Redmi Note 13 Series.
-
Bagaimana Redmi Note 13 Series membantu para peserta Gizmohunt? Redmi Note 13 Series ini memilliki sensor kamera hingga 200MP. Dengan resolusi kamera tersebut, HP ini memiliki kemampuan hingga 4x in-sensor zoom. Dengan demikian para peserta Gizmohunt bisa hasilkan foto ikonik jauh lebih mudah dan instan.
-
Bagaimana cara Xiaomi Redmi 13 menghasilkan pencahayaan untuk foto selfie? Menariknya, layar Redmi 13 juga dapat menyala untuk menghasilkan cincin cahaya yang lembut , menyciptakan pencahayaan alami dan seimbang untuk foto selfie yang sangat natural.
-
Kenapa Xiaomi Redmi 13 cocok untuk pengguna dengan mobilitas tinggi? Redmi 13 memiliki baterai berkapasitas 5030mAh yang mampu bertahan seharian penuh dengan penggunaan normal. Fitur pengisian cepat 33W memungkinkan pengisian daya super cepat. Ini tentu sangat membantu bagi pengguna dengan mobilitas tinggi.
Salah satunya adalah Xiaomi. Vendor smartphone asal Tiongkok ini memiliki banyak strategi yang membuatnya murah. Mulai dari keputusan untuk berjualan online dengan menggandeng e-commerce, dan meminimalisir penjualan di toko resmi tanpa iklan di billboard atau televisi dan maksimalkan media sosial.
Nah, salah satu lini smartphone Xiaomi yang paling terkenal adalah lini Redmi Note. Harga Xiaomi Redmi Note pun adalah salah satu yang bisa diadu dengan smartphone lain di kelas dan kisaran harga sama.
Berikut harga Xiaomi Redmi Note yang masih tersedia di pasaran, yakni harga Xiaomi Redmi Note seri 8 dan 9. Dari berbagai sumber, berikut ulasannya!
Perlu dicatat, harga Xiaomi Redmi Note ini akan berubah sewaktu-waktu sesuai dengan toko atau penjualnya. Jadi, harga Xiaomi Redmi Note ini perlu Anda sikapi sebagai sebuah kisaran saja. Berikut ulasan harga Xiaomi Redmi Note yang telah dirangkum oleh Merdeka.com.
Harga Xiaomi Redmi Note 9 Pro
Harga Xiaomi Redmi Note 9 Pro 8/128: Rp3.312.800
Harga Xiaomi Redmi Note 9 Pro 6/128: Rp3.260.000
Harga Xiaomi Redmi Note 9 Pro 6/64: Rp3.200.000
Harga Xiaomi Redmi Note 9
Harga Xiaomi Redmi Note 9 6/128: Rp2.700.000
Harga Xiaomi Redmi Note 9 4/64: Rp2.298.000
Harga Xiaomi Redmi Note 9 Pro Max
Harga Xiaomi Redmi Note 9 Pro Max 8/128: Rp3.900.000
Harga Xiaomi Redmi Note 9 Pro Max 6/64: Rp3.400.000
Harga Xiaomi Redmi Note 8
Harga Xiaomi Redmi Note 8 Pro 6/128: Rp2.346.500
Harga Xiaomi Redmi Note 8 6/128: Rp2.299.000
Harga Xiaomi Redmi Note 8 4/64: Rp2.198.000
Demikian ulasan harga Xiaomi Redmi Note series, semoga bermanfaat ya!
(mdk/idc)