Huawei P10 Lite resmi meluncur, pilihan hp murah namun 'garang'
Huawei P10 Lite resmi meluncur, pilihan smartphone murah namun gahar. Di pagelaran MWC 2017 kemarin, Huawei mengumumkan flagship terbarunya yakni Huawei P10. Sesuai tradisi, seharusnya Huawei juga akan meluncurkan 'adik' dari seri tersebut yakni Huawei P10 Lite.
Di pagelaran MWC 2017 kemarin, Huawei mengumumkan flagship terbarunya yakni Huawei P10. Sesuai tradisi, seharusnya Huawei juga akan meluncurkan 'adik' dari seri tersebut yakni Huawei P10 Lite.
Akhirnya, Huawei meresmikan kehadiran P10 Lite, setelah tepatnya 3 minggu lalu keberadaan smartphone ini bocor di beberapa ritel di Belanda dan berbagai negara Eropa.
-
Bagaimana Huawei menunjukkan kepedulian terhadap masyarakat? Ida Fauziyah menjelaskan bentuk kepedulian terlihat dari salah satu Corporate Social Responsibility (CSR) Huawei. Yakni mempekerjakan lebih dari 90 persen pekerja lokal Indonesia yang merupakan lulusan terbaik dari perguruan tinggi di Indonesia. "Huawei juga berperan aktif dalam menyediakan peningkatan keterampilan dan kompetensi sesuai dengan standar kebutuhan industri, " ujar Ida Fauziyah.
-
Mengapa Kemnaker mengapresiasi Huawei? Menteri Ketenagakerjaan (Menaker), Ida Fauziyah, memberikan apresiasi atas kepatuhan Huawei pada regulasi yang berlaku selama 24 tahun berusaha di Indonesia.
-
Apa yang diapresiasi Kemnaker dari Huawei? Apresiasi Ida Fauziyah diungkapkan saat meet and greet dengan President of Global Government Affairs Huawei, Bao Jialing, di Shenzhen, Republik Rakyat Tiongkok (RRT), Sabtu (6/7). "Saya harap kepatuhan Huawei Indonesia dalam menjalankan bisnisnya dan kepeduliannya terhadap masyarakat sekitar dan masyarakat Indonesia pada umumnya, dapat menjadi motivasi bagi perusahaan-perusahaan lain milik RRT, " kata Ida Fauziyah melalui Siaran Pers Biro Humas, Sabtu (6/7/2024).
-
Bagaimana Huawei Mate XT dirancang untuk tahan lama? Menggunakan sistem engsel Tiangong, HP dengan layar lipat tiga ini dirancang untuk tahan lama dalam penggunaan jangka panjang, dengan berbagai mode layar yang dioptimalkan untuk multitasking, browsing, dan produktivitas.
-
Di mana Huawei berperan dalam penguatan ekonomi digital? Adapun penguatan ekonomi digital yang dimaksud mencakup percepatan transformasi digital di berbagai sektor, mendorong pembangunan ramah lingkungan melalui utilisasiteknologi, memperkuatkeamanan siber dan perlindungan data pribadi untuk meningkatkan keamanan dan kepercayaan publik.
-
Apa yang dilakukan Huawei selama berbisnis di Indonesia? Selama lebih dari 23 tahun beroperasi di Indonesia, Huawei telah membangun dengan berbagai pemangku kepentingan, demi mendukung kesuksesan transformasi digital dan tercapainya Visi Indonesia Emas 2045
Dilansir dari Phone Arena, Huawei secara resmi mengumumkan Huawei P10 Lite yang masih hanya tersedia di Inggris. Huawei pun tak memberi detil fitur terbaru dari smartphone yang digadang-gadang jadi smartphone papan tengah atau mid-range yang dibalut dengan bodi mewah kelas flagship.
Dari spesifikasi, Huawei P10 Lite akan mengusung chipset asli Huawei yakni Kirin 658 dipadu dengan RAM 4GB. Dari segi kamera, P10 Lite tak mengusung dual kamera seperti P10, alih-alih hanya mengusung single-sensor dengan resolusi 12 MP. Sementara kamera depan beresolusi 8MP.
Layarnya mengusung IPS LCD panel berukuran 5.2inci dengan resolusi Full HD atau 1920x1080, yang mengusung fitur 'nuckle Sense Technology' dari Huawei, yang mampu membedakan sentuhan jemari dengan sentuhan tulang seperti mengetuk, yang bisa digunakan untuk membedakan perintah. Baterainya berkapasitas 3.000mAh dengan teknologi fast charging. Selain itu, smartphone ini sudah berjalan di laman antarmuka terbaru Huawei yakni EMUI5.1 sudah.
Untuk banderol harga, smartphone ini akan dibanderol dengan harga 370 dollar, atau setara dengan 5 juta Rupiah.
Baca juga:
OPPO bocorkan tanggal peluncuran Seri Dual Selfie Camera di 5 negara
Soal kecepatan, Samsung Galaxy S8 telak pecundangi iPhone 7
ASUS ZenFone 3 gandeng Quallcomm dan Telkomsel untuk 4G lebih baik
iPhone 7 dan 7 Plus kini tersedia pre-order di iBox dan Erafone
Samsung Galaxy S8 akan dilengkapi fitur video 'ultra slow motion'
Smartfren umumkan pre order iPhone 7
3 Juta unit Moto Z terjual laris manis