Hugo Barra tinggalkan Google demi Xiaomi
Diperkirakan Barra memilih Xiaomi karena memiliki masa depan yang cerah
Sepertinya, peresmian tablet Asus Nexus 7 generasi kedua beberapa waktu lalu adalah acara terakhir yang diikuti Huggo Barra bersama tim Google. Pemegang jabatan VP Android ini dilaporkan telah meninggalkan perusahaan dan bergabung dengan vendor asal China, Xiaomi.
Seperti yang dilansir All ThingsD (28/8), keputusan Hugo Barra untuk meninggalkan Google sepertinya akan membuat lubang besar di perusahaan tersebut. Pasalnya, peran seorang Barra dalam pengembangan Google Android cukup besar.
Sekadar informasi, Hugo Barra pernah bekerja di Nuance dan juga pernah menangani Siri Apple. Pada tahun 2008, Barra resmi bergabung dengan Google. Namun kini Barra memilih untuk mengundurkan diri dan memilih Xiaomi sebagai pelabuhan selanjutnya untuk bekerja.
Barra memilih Xiaomi diperkirakan karena perusahaan asal China tersebut memiliki masa depan yang cukup baik. Bahkan vendor tersebut baru-baru ini telah mengalahkan pamor Apple di negeri sendiri. Beberapa pihak menyebut Xiaomi sebagai 'Apple China'.
-
Mengapa Telkomsel bermitra dengan Google? Kerja sama ini bertujuan meningkatkan pengalaman komunikasi pelanggan dan menyajikan solusi pesan singkat yang lebih canggih.
-
Apa yang dilakukan Telkomsel dan Google dalam kerja sama ini? Kerja sama ini bertujuan meningkatkan pengalaman komunikasi pelanggan dan menyajikan solusi pesan singkat yang lebih canggih. Telkomsel mengumumkan kemitraan strategis dengan Google untuk menghadirkan layanan Rich Communication Services (RCS) dengan Rich Business Messaging (RBM).
-
Di mana teknologi Google ini akan digunakan? Teknologi ini dirancang agar dapat digunakan di ponsel pintar, terutama di wilayah pedesaan yang memiliki akses terbatas terhadap layanan kesehatan.
-
Kenapa Google memutuskan untuk menghentikan dukungan untuk Android Lollipop? Mengutif PhoneArena, Selasa (16/7), menghentikan dukungan untuk Android Lollipop akan memungkinkan para engineer Google untuk fokus pada versi sistem operasi yang lebih baru yang dapat menjalankan fitur-fitur yang masih digunakan hingga saat ini. Hal ini juga memungkinkan Google untuk berkonsentrasi pada peningkatan perangkat kerasnya yang lebih mumpuni.
-
Kenapa Google meluncurkan pembaruan keamanan untuk Android? Google baru saja meluncurkan pembaruan keamanan pada bulan September, disertai peringatan bahwa sistem Android menghadapi ancaman.
-
Siapa yang mendapatkan manfaat dari kerja sama Telkomsel dan Google? Layanan RBM akan tersedia untuk pelanggan Telkomsel di Indonesia dan bagi pelanggan pemegang saham Telkomsel, Singtel, di Singapura, dengan mempertimbangkan ketersediaan perangkat yang sudah mendukung teknologi ini.
Baca Juga:
Survei lain menyangkal bahwa Yahoo! lebih baik dari Google
Street View hadirkan pemandangan kebun jagung di Edmonton
Hacker pro Palestina hapus Israel dari Google
Google akan buat mobil yang dapat berjalan tanpa pengemudi
Metallica sampai Batman jadi pencarian hot di Google minggu ini