Lincah, kali ini Jack Ma menari ala Michael Jackson
Lincah, kali ini Jack Ma menari ala Michael Jackson. Terlihat dalam sebuah video seorang pria bertopeng berpakaian ala Michael Jackson tengah menunggangi motor gede di atas panggung. Memainkan gas motor laiknya pengendara professional yang tak sabar melibas jalan. Lalu, ia tiba-tiba turun dari motornya diiringi musik
Terlihat dalam sebuah video seorang pria bertopeng berpakaian ala Michael Jackson tengah menunggangi motor gede di atas panggung. Memainkan gas motor laiknya pengendara professional yang tak sabar melibas jalan. Kemudian, ia tiba-tiba turun dari motornya diiringi dentuman musik.
Lalu, menarilah ia seperti tarian sang raja Pop. Pelan-pelan, topeng itu pun dibuka dan gemuruh suara tepuk tangan menggema. Ternyata, pria tersebut adalah pendiri sekaligus executive chairman Alibaba, Jack Ma. Aksinya itu dalam rangka merayakan ulang tahun ke-18 Alibaba.
-
Kenapa Jack Ma memulai bisnis e-commerce? Berkat kesabarannya, Ma bersama rekannya memberanikan diri untuk memulai bisnis di bidang e-commerce pada tahun 1999 silam.
-
Bagaimana Jack Ma memperoleh dana untuk memulai bisnis? Namun, dia harus berpikir kreatif untuk memperoleh suntikan dana dari bank guna mewujudkan mimpinya.
-
Apa ide gila Jack Ma yang dicibir orang? "Mereka bilang ini ide paling bodoh yang pernah saya lakukan. Saya tidak peduli, selama orang dapat menggunakannya," kenang Ma.
-
Kenapa AMA Malang menekankan pentingnya platform dalam pengembangan bisnis di era digital? "Pentingnya platform dalam pengembangan bisnis ini sangat vital," jelasnya.
-
Apa saja ide bisnis startup yang ditawarkan peserta Jagoan Digital? Dalam presentasi (pitching) Jagoan Digital sejumlah ide bisnis start up diangkat oleh peserta. Seperti layanan jasa servis elektronik, jasa pendidikan, kesehatan hingga pariwisata. Juga ada marketplace untuk UMKM, fashion batik lokal, pertanian hingga produk digital. Selain itu ada juga ide pengembangan usaha dan investasi yang semuanya dikembangkan lewat platform teknologi digital.
-
Di mana Huawei berperan dalam penguatan ekonomi digital? Adapun penguatan ekonomi digital yang dimaksud mencakup percepatan transformasi digital di berbagai sektor, mendorong pembangunan ramah lingkungan melalui utilisasiteknologi, memperkuatkeamanan siber dan perlindungan data pribadi untuk meningkatkan keamanan dan kepercayaan publik.
Dilaporkan CNBC, Rabu (13/9), ini bukan pertama kalinya Ma tampil di acara Alibaba. Ia tampil sebagai bagian dari "Can You Feel The Love Tonight" pada acara 2009 silam saat berpakaian sebagai lead singer heavy metal.
Alibaba memang sudah sering merayakan banyak hal di tahun ini. Saham mereka mencapai titik tertinggi sepanjang masa pada 17 Agustus lalu setelah kinerja perusahaan mengalahkan perkiraan pelaku pasar.
Simak video Jack Ma kala menari:
Baca juga:
Dari surat utang hingga pembangkit listrik, Indonesia jadi yang terbesar di dunia
Tiga tahun berdiri, Dusdusan.com sudah punya 30.000 reseller
Begini kebiasaan belanja online dilihat dari zodiak
Berebut pasar jual beli online mobil bekas
Akhir tahun, bisnis jual beli online bakal kena pajak
Perluas pasar, Lazada Indonesia sasar produk kebutuhan anak
Etobee gelar workshop dukung industri lokal sektor UKM