Smartwatch Android generasi baru Samsung dilepas Rp 2 jutaan
Samsung Gear Live lahir dengan layar AMOLED 1,63 inci
Sepertinya kemarin lusa (25/06/14), merupakan hari dimulainya perang di kancah smartwatch. Bagaimana tidak, total ada 3 perusahaan yang meluncurkan produk jam tangan pintar mereka, termasuk Samsung. Bagaimana rupanya?
Samsung Gear Live adalah nama yang disematkan oleh Samsung untuk perangkat wearable Android terbarunya itu. Samsung nampaknya telah kembali ke kebiasaan semula dengan menggunakan sistem operasi terbaru buatan Google, tidak lagi memakai OS Tizen mereka.
-
Kenapa Samsung Galaxy Ring bisa menjadi pengganti smartwatch? Akhirnya Samsung resmi merilis cincin pintar yang diberi nama Galaxy Ring. Mengutip PhoneArena, Kamis (11/7), nampaknya cincin pintar ini ingin menggantikan smartwatch penggunanya.
-
Siapa yang menemukan teknologi sensor elektro optik di smartwatch dan smartphone? Namun, siapa sangka temuan ini berasal dari negara Israel.
-
Kenapa smartwatch penting bagi pelari? Terjadinya peningkatan kesadaran akan pentingnya lari memicu kebutuhan baru akan teknologi yang dapat memaksimalkan potensi manfaat berlari. Dalam hal ini, smartwatch memainkan peran penting karena terdapat beberapa fitur yang memudahkan para pelari mendapatkan info tentang heart rate, jumlah step, jarak, dan berbagai fitur menarik lainnya dalam mengoptimalkan performa pelari.
-
Bagaimana cara memilih smartwatch yang cocok untuk kebutuhan saya? Sebelum menginvestasikan dalam sebuah smartwatch, penting untuk memeriksa fitur-fitur yang disediakannya. Pilihlah smartwatch yang memiliki fitur yang sesuai dengan kebutuhanmu.
-
Kapan Samsung pertama kali memperkenalkan smartphone lipat dengan teknologi engsel inovatif? Diluncurkan pertama kali pada tahun 2019, Galaxy Fold menjadi smartphone revolusioner pertama yang memberikan pengalaman menggunakan smartphone dengan layar lebih besar saat dibuka dan tetap ringkas saat dilipat. Konsep "melipat dan membuka" ini menjadi bagian baru dalam interaksi mobile, di mana Samsung menggunakan teknologi engsel inovatif guna memastikan pengalaman yang intuitif bagi pengguna.
-
Apa saja fitur dari Samsung Galaxy Ring? Integrasi Samsung HealthTidak mengherankan, Galaxy Ring akan bergantung pada aplikasi Samsung Health, yang akan memberi tahu pengguna tentang kualitas tidur. Galaxy Ring disebut menggunakan algoritma AI untuk mempelajari pola tidur dan membantu membangun kebiasaan tidur yang lebih sehat dari waktu ke waktu, dengan saran, dan tentu saja – data yang dikumpulkan dari penggunanya. Cincin ini juga dilengkapi untuk melacak gerakan penggunanya selama tidur, latensi tidur, serta detak jantung dan pernapasan, untuk memberi tahu apakah Anda memiliki tidur yang berkualitas atau tidak.
Selain itu, salah satu hal yang membuat perangkat ini begitu menggoda adalah harganya yang hanya sekitar USD 199 atau setara dengan Rp 2,5 juta saja. Jika rupiah kembali menguat, harganya dipastikan bisa turun lagi. Padahal smartwatch dari produsen lain dibanderol direntang harga Rp 3 jutaan.
Spesifikasi yang dimiliki oleh Gear Live pun tak kalah menggoda. Meskipun terlihat seperti smartwatch seri sebelumnya, Galaxy Neo, tapi Gear Live mempunyai desain baru yang menempatkan tombol-tombol sisi samping, tidak lagi di bawah layar. Membuat layar AMOLED 1,63 (320 x 320 piksel) incinya terlihat lebih lega.
Merangsek ke bagian dalam Gear Live, terdapat prosesor Snapdragon 400 dengan frekuensi clocking 1,2 GHz plus RAM sebesar 512 GB. Di sektor penyimpanan sudah ada 4 GB memori internal untuk smartwatch yang ditenagai baterai 300mAh itu, PhoneArena (25/6).
Samsung juga tak lupa memberikan kemampuan anti debu dan anti air lewat sertifikasi IP67. Lebih jauh, terdapat fitur accelerometer, kompas, dan monitor kerja jantung untuk memberikan pengalaman sempurna wearable gadget.