45 Nama Bayi Laki-Laki Terinspirasi dari Tata Surya & Planet, Bisa Jadi Referensi
Nama bayi laki-laki terinspirasi dari tata surya dan planet.
Nama bayi laki-laki terinspirasi dari tata surya dan planet dapat menjadi referensi. Khususnya bagi orangtua yang sedang mencari nama untuk si kecil yang akan lahir ke dunia. Menariknya, nama ini bisa digunakan untuk anak kembar.
Orangtua biasanya membutuhkan waktu cukup lama hanya sekadar untuk menyiapkan nama. Bahkan tak sedikit dari mereka yang memiliki berbagai macam pertimbangan dalam memilih nama untuk anaknya.
-
Kenapa nama bayi laki-laki penting? Pemberian nama kepada bayi tentu bukan hal yang sembarangan. Tak hanya mempertimbangkan keindahan, namun juga arti penting di setiap nama yang akan diberikan untuk sang bayi.
-
Siapa yang memberikan nama kepada anak laki-laki? Memberikan nama anak sesuai syariat Islam merupakan suatu amalan yang penting bagi umat Muslim.
-
Kapan orang tua memberikan nama kepada anak laki-laki? Memberikan nama anak sesuai syariat Islam merupakan suatu amalan yang penting bagi umat Muslim.
-
Apa saja kumpulan nama bayi kembar laki-laki Islami beserta artinya? Lantas apa saja kumpulan nama bayi kembar laki-laki Islami beserta artinya? Melansir dari berbagai sumber, Senin (2/9), simak ulasan informasinya berikut ini. Nama Bayi Kembar Laki-Laki Islami: Huruf A Amar dan Amir Mu'minin = laki-laki yang jadi pemimpin orang berimanAbdad dan Abdid = laki-laki yang tekun beribadahAdla dan Adli Hayatil Fata = laki-laki yang adil dan lebih hidupAlqo dan Alqi Ila Robbi = laki-laki yang selalu ingin bertemu dengan Sang PenciptaAsma dan Asmi Syifaul Husna = laki-laki yang mempunyai nama baikArju dan Arja Ghufroni Hadi = laki-laki yang mengharapkan petunjukAshabu dan Ashabi Syafi'i Islami = laki-laki yang mempunyai pertolongan dan berserah diriAkrom dan Akrim Aulia Husna = laki-laki yang mulia dan suka berbuat baikAfwa dan Afwi Zaki Rahmi = laki-laki yang pemaaf dan penyayangArdo dan Ardi Tanbitul Atsmari = laki-laki yang subur dan berkembang pikiranyaNama Bayi Kembar Laki-Laki Islami: Huruf BBarak dan Barik Nail Rizqi = laki-laki yang dekat dengan risqi-NyaBana dan Bani Aula Husna = laki-laki yang bagus dan luhur keturunanyaBisma dan Bismi Naili Asadi = laki-laki yang mempunyai nama yang gagah bagai singaBardawa dan Bardawi Tahqiq Lisani = laki-laki yang harus sekali ucapanyaBara dan Bari Jauhari Fahmi = laki-laki yang indah bagai permata dan pintarBalma dan Balmi Tantowi Zahidi = laki-laki yang pintar dan berzuhudBalwa dan Balwi Zaki Ahmadi = laki-laki yang bersih dan terpujiBaqira dan Baqiri Aswadi Amri = Laki-laki yang Gagah Dalam Menghadapi Setiap UrusanBasima dan Basami Faisa Hadi = laki-laki yang murah senyum berbahagia dan berpetunjukBurhan dan Barhana Adina Bad'i = laki-laki yang menjadi dalil agama yang indah
-
Apa yang dimaksud dengan nama bayi laki-laki modern? Saat ini tengah berkembang tren dalam menamai anak. Nama-nama yang digandrungi adalah yang bernuansa islami, kebarat-baratan, puitis dengan kata-kata indah bahasa Indonesia, menyadur dari bahasa Sansekerta, hingga gabungan dari beberapa di antaranya.
-
Apa saja nama bayi laki-laki yang disukai Allah SWT? Berikut kumpulan nama bayi laki-laki yang disukai Allah SWT. Meski demikian, memberi nama sebagai identitas si kecil tak bisa dilakukan sembarangan.
Lantas apa saja nama bayi laki-laki terinspirasi dari tata surya dan planet? Melansir dari berbagai sumber, Selasa (9/5), simak ulasan informasinya berikut ini.
Nama Bayi Laki-Laki Terinspirasi dari Tata Surya & Planet I
1. Apollo yang memiliki arti Dewa matahari dan cahaya Yunani
2. Aelius yang memiliki arti matahari
3. Aten yang memiliki arti nama sekelompok asteroid
4. Aerglo yang memiliki arti pancaran alami langit malam dari reaksi yang terjadi di bagian atas atmosfer bumi
5. Astennu yang memiliki arti dewa bulan
6. Astrophel yang memiliki arti pecinta bintang
7. Arche yang memiliki arti nama bulan yang mengorbit Jupiter
8. Astennu yang memiliki arti dewa bulan
9. Badar yang memiliki arti bulan purnama
10. Blaze yang memiliki arti kepribadian yang berapi-api
11. Badru yang memiliki arti lahir saat bulan purnama
12. Ceilo yang memiliki arti langit
Nama Bayi Laki-Laki Terinspirasi dari Tata Surya & Planet II
13. Chan yang memiliki arti bulan
14. Cosmos yang memiliki arti alam semesta
15. Donati yang memiliki arti diberikan oleh Tuhan
16. Eos yang memiliki arti nama dewi Yunani
17. Elio yang memiliki arti dewa matahari
18. Gagan yang memiliki arti langit
19. Hilal yang memiliki arti bulan sabit baru
20. Hang yang memiliki arti bulan
21. Hesperos yang memiliki arti personifikasi Venus
22. Holmes yang memiliki arti pernah menjadi objek terbesar di tata surya
23. Ilkay yang memiliki arti bulan
24. Io yang memiliki arti nama bulan paling vulkanik di tata surya
25. Jericho yang memiliki arti kota bulan
Nama Bayi Laki-Laki Terinspirasi dari Tata Surya & Planet III
26. Jupiter yang memiliki arti planet kelima dari matahari dan planet terbesar di tata surya
27. Janus yang memiliki arti nama salah satu bulan Saturnus
28. Kale yang memiliki arti manusia bebas
29. Kuiper yang memiliki arti cooper
30. Koray yang memiliki arti bulan bara
31. Mars yang memiliki arti nama untuk menghormati dewa perang dalam mitologi Romawi
32. Merkurius yang memiliki arti planet yang paling dekat dengan matahari
33. Meteor yang memiliki arti benda-benda logam atau batu kecil yang menembus galaksi
34. Muraco yang memiliki arti bulan putih
35. Meztli yang memiliki arti bulan
Nama Bayi Laki-Laki Terinspirasi dari Tata Surya & Planet
36. Neptunus yang memiliki arti dewa air Yunani
37. Pluto yang memiliki arti Dewa dunia bawah
38. Proteus yang memiliki arti kepribadian yang kuat
39. Phoenix yang memiliki arti pesawat ruang angkasa, merah tua.
40. Pulan yang memiliki arti bulan
41. Saturnus yang memiliki arti dewa pertanian
42. Sky yang memiliki arti langit
43. Surya yang memiliki arti salah satu bintang paling terang
44. Vulcan yang memiliki arti nama planet hipotesis
45. Zenith yang memiliki arti titik tertinggi atau puncak