Arti Nama Bayi Perempuan Bule Modern, Keren dan Maknanya Indah
Dari beragam referensi yang ada, arti nama bayi perempuan bule modern bisa Anda pilih.
Arti Nama Bayi Perempuan Bule Modern, Keren dan Maknanya Indah
Untuk menyiapkan nama yang hendak diberikan pada sang buah hati, harus melewati banyak pertimbangan.
Setiap orang tua akan mempersiapkan perlengkapan bayi mulai dari baju hingga nama untuk sang buah hati yang lahir ke dunia.
Di setiap nama bayi yang terpilih, biasanya terselip doa orang tua yang akan selalu mengiringi tiap langkah sang buah hati di sepanjang hidupnya.
Dari beragam referensi yang ada, arti nama bayi perempuan bule modern bisa Anda pilih. Selain keren, ternyata mengandung makna yang indah. Lantas apa saja nama bayi perempuan bule ini?
Melansir dari berbagai macam sumber, berikut adalah ulasan tentang arti nama bayi perempuan Inggris atau bule modern untuk Anda:
Arti Nama Bayi Perempuan Bule Modern
1. Abigail: Kegembiraan sang ayah
2. Adaline: Berbudi tinggi
3. Agatha: Baik, terhormat, penuh berkah
4. Agnes: Murni, suci
5. Ainsley: Gadis yang segar, energi
6. Aleda: Bersayap
7. Alesya: Hadiah dari Tuhan
8. Alice: Klasik, manis, kuat, penuh percaya diri
9. Alika: Berharga
10. Amber: Batu permata kuning, berharga
11. Amelia: Orang yang rajin, gadis pekerja keras, dan subur
-
Kapan nama-nama bayi perempuan ini mulai trending? Melansir dari berbagai sumber, Rabu (30/8), simak ulasan informasinya berikut ini.
-
Nama bayi perempuan Indonesia modern apa yang sedang viral? Berikut nama bayi perempuan Indonesia modern yang mempunyai makna mendalam dan bisa menjadi referensi.
-
Kapan nama-nama bayi perempuan ini mulai menjadi trending? Melansir dari berbagai sumber, Selasa (21/5), berikut ulasan selengkapnya yang dapat Anda jadikan sebagai referensi.
-
Apa yang sedang trend saat ini di bidang nama bayi perempuan? Memberikan nama kepada anak memang terkadang menjadi perkara yang tak gampang.
-
Apa saja contoh nama bayi perempuan 3 kata yang trending di bulan Ramadhan? Nama bayi perempuan yang lahir di bulan Ramadhan 3 kata bisa menjadi inspirasi bagi para orangtua. Sebab, memberi nama bagi si kecil memang bukan hal yang mudah. Butuh berbagai pertimbangan yang matang sebelum akhirnya para orangtua memilih nama bayi perempuan bagi sang buah hati. Sebab, nama bayi dianggap sebagai salah satu wujud doa mendalam dan sakral bagi setiap anak.
-
Kapan nama-nama bayi perempuan ini dikumpulkan? Melansir dari berbagai sumber, Jumat (16/2), simak ulasan informasinya berikut ini.
12. Annabel: Bersemangat, ceria, menunjukan kaum bangsawan Inggris yang unik, populer
13. Arabella: Cantik, elegan, dan indah
14. Beatrix: Lucu, mengesankan, unik
15. Belinda: Cantik, cerah, unik
Arti Nama Bayi Perempuan Bule Modern Keren
16. Bella: Cantik, mengagumkan, menyenangkan
17. Blossom: Bunga
18. Brianna: Kuat, tak kenal lelah, tangguh
19. Caitlin: Murni, tidak ternoda, suci, bersih
20. Callista: Indah, cantik, memesona
21. Caroline: Kuat, tangguh, mengagumkan
22. Charlotte: Manusia bebas, mungil, murni, bersih
23. Amanda: Ceria, menyenangkan, penuh kasih sayang
24. Christina: Pengikut Kristus. Variasi lain dari nama ini adalah Christine
25. Clara: Cerah
26. Daisy: Bunga daisy yang suci, indah, bersih
27. Deborah: Lebah yang ceria, mengagumkan
28. Dorothy: Hadiah dari Tuhan, berkah
29. Dwyne: Cantik, suci
30. Eilaria: Ceria, gembira, gadis yang sangat mencintai alam
Arti Nama Bayi Perempuan Bule Modern Penuh Makna
31. Elena: Bercahaya, sukses di masa depan
32. Elizabeth: Tuhan adalah sumpahku
33. Eloise: Sehat, umur panjang, kuat
34. Emily: Pekerja keras, berani, rajin, kesuksesan
35. Esme: Menawan, indah, klasik, unik memiliki ciri khas sendiri
36. Felicity: Kebahagiaan, keberuntungan
37. Fiona: Putih, suci, bersih, adil
38. Freya: Nona yang dihormati dan disukai oleh banyak orang
39. Gabriella: Kekuatan Tuhan
40. Goldcorna: Baik hati, damai, siap membantu dan membimbing orang lain
41. Grace: Rahmat, kebaikan, belas kasihan, kecantikan
42. Greisy: Sangat menawan, energik, dan baik kepada orang lain. Memiliki kekuatan untuk membuat rencana dan meraih kesuksesan di masa depan.
43. Gudytha: Menyukai petualangan, kegembiraan, dan kebebasan. Berhati hangat dan mudah beradaptasi
44. Hassanah: Gadis yang paling saleh, cantik
45. Haura: Asik, pengertian, hangat
Arti Nama Bayi Perempuan Bule Modern, Cantik Banget
46. Hawysia: Gadis yang indah seperti bunga
47. Ida: Rajin, menyenangkan, sukses di masa depan
48. Iris: Bunga iris, nama Dewi Pelangi
49. Isabella: Pengabdian kepada Tuhan
50. Jasmie: Bunga putih yang menawan, manis, menyenangkan
51. Jane: Tuhan yang Maha Pengasih
52. Janice: bentuk umum dari Jane
53. Jenia: Cantik, romantis
54. Jennifer: Putih, cantik
55. Jillian: Lembut seperti bulu
56. Jovanka: Pemberian dari Tuhan
57. Kaesha: Menjaga
58. Karyl: Lagu kegembiraan
59. Kayana: Penjaga kunci, murni
60. Kayshifa: Pengasih dan penyayang