Ucapan Selamat untuk Bayi Baru Lahir dalam Bahasa Inggris yang Perlu Diketahui
ucapan untuk bayi baru lahir dalam bahasa Inggris yang perlu diketahui.
Ucapan selamat untuk bayi baru lahir adalah salah satu cara kita dalam mengapresiasi orang yang baru memiliki momongan. Pasalnya, hamil dan melahirkan adalah fase yang tidak mudah dalam hidup dan perlu untuk membutuhkan support. Dengan memberikan ucapan selamat untuk bayi lahir, maka diharapkan akan bisa membuat orang lain sedikit bahagia.
Ucapan selamat untuk bayi lahir ini bisa diberikan kepada orang tua yang baru saja mengalami masa lahiran. Bisa untuk ibu maupun ayahnya. Ucapan ini juga bisa menjadi solusi ketika Anda tidak bisa berjumpa secara langsung dan mengharuskan mengucapkan dari jarak jauh.
-
Kapan nama-nama bayi perempuan ini mulai trending? Melansir dari berbagai sumber, Rabu (30/8), simak ulasan informasinya berikut ini.
-
Apa yang sedang trending di awal tahun ajaran baru? Di awal tahun ajaran baru, para guru biasanya akan memberikan tugas membuat recount text yang sederhana.
-
Apa yang sedang trend saat ini di bidang nama bayi perempuan? Memberikan nama kepada anak memang terkadang menjadi perkara yang tak gampang.
-
Kenapa ucapan Natal jadi trending? Ucapan selamat natal dalam bahasa Inggris bisa disampaikan kepada teman atau kerabat terdekat yang merayakannya.
-
Kapan nama-nama bayi perempuan ini mulai menjadi trending? Melansir dari berbagai sumber, Selasa (21/5), berikut ulasan selengkapnya yang dapat Anda jadikan sebagai referensi.
-
Nama bayi perempuan Indonesia modern apa yang sedang viral? Berikut nama bayi perempuan Indonesia modern yang mempunyai makna mendalam dan bisa menjadi referensi.
Melansir dari berbagai sumber, berikut ini Merdeka.com merangkum ucapan untuk bayi baru lahir dalam bahasa Inggris yang perlu diketahui.
Ucapan Selamat untuk Bayi Lahir dalam Bahasa Inggris
©2021 Merdeka.com
Melansir dari laman Homemade Gifts Made Easy, berikut ini adalah ucapan selamat untuk bayi lahir dalam Bahasa Inggris beserta dengan artinya.
1. Congratulations on the safe arrival of your precious baby!
Artinya: “Selamat atas kedatangan bayi Anda yang berharga dengan selamat!”
2. Welcome, little one!
Artinya: “Selamat datang, si kecil!”
3. Sending love and blessings to the new baby!
Artinya: “Mengirim cinta dan berkah untuk bayi baru!”
4. Congratulations! Looking forward to meeting the newest member of the family!
Artinya: “Selamat! Menantikan untuk bertemu dengan anggota keluarga terbaru!”
5. One tiny baby surrounded by so many happy hearts. Congratulations and much love to you all.
Artinya: “Satu bayi mungil dikelilingi oleh begitu banyak hati yang bahagia. Selamat dan banyak cinta untuk Anda semua.”
Ucapan Selamat untuk Bayi Lahir dalam Bahasa Inggris II
©2022 Merdeka.com/Freepik
6. Congratulations on the arrival of your beautiful baby. Let us know if you need anything - we're here to help!
Artinya: “Selamat atas kelahiran buah hati Anda yang cantik. Beri tahu kami jika Anda membutuhkan sesuatu - kami siap membantu!”
7. All the best to your growing family. We're so happy for you!
Artinya: “Semua yang terbaik untuk keluarga Anda yang sedang tumbuh. Kami sangat senang untuk Anda!”
8. Overjoyed for you guys!
Artinya: “Senang sekali untuk kalian!”
9. We're so happy for you two!
Artinya: “Kami sangat senang untuk kalian berdua!”
10. We cannot wait to meet the cutie pie!
Artinya: “Kami tidak sabar untuk bertemu dengan kue manis!
Ucapan Selamat untuk Bayi Lahir dalam Bahasa Inggris III
© pixabay.com/fezailc
11. So happy for your little family!
Artinya: “Sangat bahagia untuk keluarga kecil Anda!”
12. You've been truly blessed. Sending you all our best wishes and many congratulations on this happy occasion.
Artinya: “Anda telah benar-benar diberkati. Mengirimkan Anda semua harapan terbaik kami dan banyak ucapan selamat atas kesempatan bahagia ini.”
13. Welcome to the world, little baby! And many congratulations to the proud parents!
Artinya: “Selamat datang di dunia, bayi kecil! Dan banyak selamat untuk orang tua yang bangga!”
14. There'll be lots of worries and lots to do, but just remember, we're so proud of you! Congratulations on your new baby!
Artinya: “Akan ada banyak kekhawatiran dan banyak hal yang harus dilakukan, tetapi ingatlah, kami sangat bangga padamu! Selamat atas bayi baru Anda!”
15. We want to say 'Welcome' to your new baby! What a perfect addition to an amazing family.
Artinya: “Kami ingin mengucapkan 'Selamat datang' untuk bayi baru Anda! Apa tambahan yang sempurna untuk keluarga yang luar biasa.”
Ucapan Selamat untuk Bayi Lahir dalam Bahasa Inggris IV
© PxHere
16. Today you hold a beautiful miracle in your arms. Congratulations on your new baby!
Artinya: “Hari ini Anda memegang keajaiban yang indah di tangan Anda. Selamat atas bayi baru Anda!”
17. Congratulations to the proud parents of such a sweet baby!
Artinya: “Selamat kepada orang tua yang bangga dengan bayi yang begitu manis!”
18. We heard that your kid is the cutest one in the whole hospital! Congrats on your new baby!
Artinya: “Kami mendengar bahwa anak Anda adalah yang paling lucu di seluruh rumah sakit! Selamat atas bayi baru Anda!”
19. Congratulations on your new addition to the family. We can't wait to spoil [him/her] and give [him/her] all our love!
Artinya: “Selamat atas tambahan baru Anda ke keluarga. Kami tidak sabar untuk memanjakan [dia] dan memberikan [dia] semua cinta kami!”
20. Sometimes 1 + 1 = 3. Congratulations on you new baby!
Artinya: “Terkadang 1 + 1 = 3. Selamat atas bayi barumu!”