2018, BRI targetkan kredit pemilikan rumah tumbuh di atas 20 persen
EVP Consumer Loan PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Sutadi Prayitno menargetkan pertumbuhan kredit properti di atas 20 persen hingga akhir tahun 2018. Untuk itu, Bank BRI akan terus mendukung program pemerintah dalam mengatasi backlog perumahan di Indonesia.
EVP Consumer Loan PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Sutadi Prayitno menargetkan pertumbuhan kredit properti di atas 20 persen hingga akhir tahun 2018.
"Tahun lalu KPR kita Rp 25 triliun, target tahun ini ialah Rp 28,5 triliun. Kita new comers, tapi growth kita diatas industri. 2022 kita targetkan jadi penyalur KPR nomor tiga di Indonesia," tuturnya di Hotel Mulia Jakarta, Senin, (21/5).
-
Kenapa Bank BRI membantu UMKM Jambu Kristal Tanwiedjie di Purworejo? Bank BRI banyak membantu masyarakat agar bisa terus bertahan dan meningkatkan perekonomian petani jambu kristal.
-
Bagaimana BRI mengakselerasi penyaluran KUR kepada UMKM di Indonesia? Strategiitu melalui konsep revitalisasi tenaga pemasar mikro yang merupakan financial advisor dengan konsep penguasaan ekosistem suatu wilayah.
-
Apa itu KPR BRI Suku Bunga Berjenjang? KPR BRI Suku Bunga Berjenjang adalah program Kredit Pemilikan Rumah (KPR) yang ditawarkan oleh BRI dengan suku bunga yang berjenjang. Program ini memiliki suku bunga fixed rate pada tahun-tahun awal tertentu, kemudian suku bunga akan berubah pada tahun-tahun berikutnya.
-
Bagaimana The Banker menilai kinerja BRI? Dalam situs resminya The Banker melakukan pemeringkatan Top 1000 World Banks 2023 mengacu pada pencapaian kinerja keuangan pada 2022. Adapun aspek penilaian diantaranya terdiri dari sisi balance sheet, income statement, dan capital adequacy.
-
Apa saja fungsi utama bank pemerintah di Indonesia? Bank pemerintah memiliki sejumlah fungsi penting dalam mengelola keuangan negara dan menyelenggarakan sistem keuangan. Berikut adalah beberapa fungsi utama bank pemerintah: 1. Manajemen Keuangan Publik Bank pemerintah bertanggung jawab untuk mengelola keuangan publik, termasuk penerimaan dan pengeluaran negara. Mereka memproses transaksi keuangan pemerintah, mengelola anggaran, dan memastikan keseimbangan keuangan yang sehat. 2. Penyediaan Layanan Perbankan untuk Pemerintah Bank pemerintah menyediakan layanan perbankan khusus untuk pemerintah. Ini termasuk penempatan dana pemerintah, pembiayaan proyek-proyek pembangunan, dan pelaksanaan transaksi keuangan pemerintah secara efisien. 3. Pelaksanaan Kebijakan Moneter Bank pemerintah seringkali menjadi pelaksana kebijakan moneter yang ditetapkan oleh bank sentral. Mereka dapat berpartisipasi dalam pengaturan suku bunga, kontrol uang beredar, dan kebijakan lainnya untuk mencapai tujuan stabilitas ekonomi. 4. Pembiayaan Pembangunan. Salah satu peran kunci bank pemerintah adalah memberikan pembiayaan untuk proyek-proyek pembangunan nasional. Mereka dapat memberikan pinjaman jangka panjang untuk mendukung sektor-sektor strategis seperti infrastruktur, energi, dan industri. 5. Dukungan terhadap Sektor-sektor Kunci. Bank pemerintah dapat memberikan dukungan finansial khusus untuk sektor-sektor yang dianggap strategis bagi pertumbuhan ekonomi. Hal ini dapat mencakup sektor pertanian, pendidikan, dan kesehatan. 6. Penyelenggaraan Program Pemerintah. Bank pemerintah dapat menjadi penyelenggara program-program pemerintah, seperti program bantuan sosial atau program kredit bagi sektor-sektor tertentu. 7. Pengelolaan Risiko Keuangan. Dalam kapasitasnya sebagai lembaga keuangan yang besar, bank pemerintah juga berperan dalam mengelola risiko keuangan. Hal ini mencakup pemantauan dan penilaian risiko, serta penerapan strategi untuk mengurangi dampak risiko keuangan yang mungkin timbul. 8. Mendukung Kestabilan Sistem Keuangan. Bank pemerintah dapat berkontribusi dalam menjaga stabilitas sistem keuangan nasional. Mereka memiliki peran penting dalam menangani krisis keuangan dan memberikan dukungan finansial guna mencegah dampak yang lebih besar pada perekonomian.
-
Kenapa BRI mendukung UMKM? Koordinator Rumah BUMN BRI Yogyakarta S. Condro Rini (34) sangat menyadari bahwa UMKM adalah tulang punggung ekonomi Indonesia. Oleh karena itu, mendorong pelaku UMKM untuk terus maju dan berkembang salah satunya lewat Rumah BUMN, merupakan pekerjaan besar dan mulia.
Untuk mewujudkan hal tersebut, Bank BRI akan terus mendukung program pemerintah dalam mengatasi backlog perumahan di Indonesia. Saat ini, KPR BRI hanya 134 Kantor Cabang BRI, tahun ini dibuka di seluruh kantor cabang BRI sebanyak 463 kantor cabang.
"Pelayanan menyeluruh ini diharapkan mampu meningkatkan akses KPR BRI tidak hanya di daerah urban tetapi juga rural area," tambahnya.
Selain itu, melalui acara Developer Gathering 2018 dilakukan soft launching My BRI sebagai upaya peningkatan proses pengajuan KPR BRI. Ditargetkan aplikasi ini dapat tersedia di playstore pada akhir Mei 2018.
"My BRI ini adalah front channel untuk KPR BRI. Setelah itu kita lakukan analisis dan proses scoring. Approvenya maka akan diberitahukan kepada nasabah. Ini untuk mentrace berkas nasabah," tutur VP Consumer Loan Muhammad Fauzi.
Reporter: Bawono Yadika
Sumber: Liputan6.com
Baca juga:
BPK serahkan berkas kerugian negara pada kredit Bank Mandiri Rp 1,8 T ke Kejaksaan
BTN siapkan Rp 43,6 T untuk layani kebutuhan uang tunai selama Lebaran
Kondisi sektor keuangan dan perbankan RI stabil, ini buktinya
Akhir tahun, Bank Mandiri prediksi nilai tukar kembali ke Rp 13.800 per USD
Bank Mandiri prediksi inflasi 2018 berada di kisaran 4 persen