Ada sejak 1950, proyek sejuta rumah murah mangkrak 6,5 dekade
"Pada 1950 dicanangkan satu rumah sehat untuk satu keluarga, sampai saat ini masih belum dapat diwujudkan."
Pemerintah mengakui program pembangunan satu juta rumah murah sudah ada sejak 1950 atau 65 tahun lalu. Namun, program itu belum juga terealisasi hingga saat ini.
"Pada 1950 dicanangkan satu rumah sehat untuk satu keluarga, sampai saat ini masih belum dapat diwujudkan. Ini perlu strategi dan program yang membuka peluang seluas-luasnya kepada masyarakat dalam proses pembangunan," kata Direktur Rumah Khusus Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Lukman Hakim, saat Seminar "Sejuta Rumah Untuk Rakyat" Jakarta, Senin (24/8).
-
Apa yang dilakukan Kemenkumham untuk meningkatkan perekonomian Indonesia? Menurut Yasonna, dengan diselenggarakannya Temu Bisnis Tahap VI, diharapkan dapat memberikan dampak positif terhadap perkembangan perekonomian Indonesia.
-
Apa yang dikampanyekan Kementerian Perhubungan? Kemenhub kampanyekan keselamatan pelayaran kepada masyarakat. Indonesia selain negara maritim, juga merupakan salah satu negara di dunia yang memiliki lalu lintas pelayaran yang sangat padat dan ramai dan keselamatan pelayaran menjadi isu penting.
-
Apa yang dilakukan Pertamina untuk mendukung Kemandirian Ekonomi Nasional? Nicke Widyawati menyampaikan ucapan terima kasih atas penghargaan untuk Kategori Kemandirian Ekonomi yang diberikan kepadanya Menurutnya, kemandirian ekonomi tidak terlepas dari kemandirian energi, karena energi adalah katalis untuk pertumbuhan ekonomi suatu negara.
-
Siapa yang menyatakan kekagumannya terhadap kemajuan peternakan di Indonesia? Sementara itu, Wael W. M Halawa salah satu peserta pelatihan menyampaikan kekagumannya dengan kemajuan dunia peternakan di Indonesia.
-
Bagaimana cara Irjen Kementan mengajak Petani dan ASN Kementan untuk bangkit membangun pertanian Indonesia? “Kita sedang dalam posisi dan situasi yang tidak sedang baik, iklim dan cuaca yang sedang mempengaruhi proses pertanian. Itulah yang sedang dilakukan oleh Bapak Menteri." "Beliau banyak melakukan terobosan, melakukan kegiatan yang tanpa henti. Kalau bapak Menteri speednya sudah maksimal, tentunya kita anak buahnya yang ada di Kementerian Pertanian, ASN Pertanian, punya tanggung jawab yang lebih,” kata Irjen Setyo.
-
Kapan Prabowo Subianto menjabat sebagai Menteri Pertahanan? Menteri Kementerian Pertahanan (2019-sekarang)
Maka itu, menurut Lukman, seminar yang dibuka oleh Menteri PU-Pera Basuki Hadimuljono itu dapat mengidentifikasi berbagai tantangan dalam implementasi program sejuta rumah.
Dalam sambutannya, Basuki mengaku masih mempelajari seluk beluk perumahan rakyat. Dia berharap seminar tersebut dapat menghasilkan solusi guna memercepat pembangunan satu juta rumah murah tahun ini.
"Selama sepuluh bulan menjabat sebagai menteri pekerjaan umum dan perumahan rakyat, saya masih belajar keras tentang perumahaan rakyat. Untuk mengerti tentang perumahan karena ini sangat-sangat rumit," ungkapnya.
"Biasanya orang melihat seminar, di situ mengandung sertifikasi atau proses. Ini nutrisi biar bisa maju ke depan. Tanpa seminar, kita akan stagnan."