BPKH Dorong Traveloka Cs Masuk Sistem Pelayanan Terpadu di Arab Saudi
GDS memungkinkan pengguna untuk melakukan pemesanan secara online terkait dengan pengadaan dan perangkat-perangkat yang dibutuhkan pada penyelenggaraan haji. Saat ini sudah ada lima online travel agent (OTA) yang bergabung dalam sistem tersebut.
Kepala Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH), Anggito Abimanyu mendorong pelaku bisnis perjalanan berbasis digital untuk terlibat dalam sistem pelayanan terpadu di Arab Saudi. Ini sebagai langkah untuk menghadapi pemberlakuan Global Distribution System (GDS) dengan sistem online pengadaan pelayanan terpadu di Arab Saudi.
Sebagai informasi, GDS memungkinkan pengguna untuk melakukan pemesanan secara online terkait dengan pengadaan dan perangkat-perangkat yang dibutuhkan pada penyelenggaraan haji. Saat ini sudah ada lima online travel agent (OTA) yang bergabung dalam sistem tersebut.
-
Apa perbedaan utama antara ibadah umroh dan haji? Umroh dan haji merupakan ibadah yang hampir sama secara ritual, yakni menziarahi Baitullah di tanah suci Makkah bagi orang-orang yang mampu. Namun, pada dasarnya kedua ibadah ini jelas berbeda. Umroh adalah ibadah sunnah yang dimuliakan, sementara haji merupakan rukun Islam kelima yang wajib ditunaikan.
-
Bagaimana cara orang naik haji? Biasanya, ada serangkaian acara yang dilakukan menjelang seseorang menunaikan ibadah Haji. Salah satunya yakni momen berpamitan kepada sanak, saudara, hingga orang-orang terdekat.
-
Kapan seseorang dianggap sah melakukan umrah? Pelaksanaan ibadah umrah memiliki rukun atau bagian-bagian yang wajib untuk dilakukan tanpa kecuali. Apabila salah satu tidak dilaksanakan, maka ibadah umrahnya tidak sah. Rukun umrah tersebut tidak bisa ditinggalkan walaupun sebagian bisa digantikan dengan dam.
-
Dimana tempat pelaksanaan ibadah haji yang membedakannya dengan umroh? Sedangkan sebagai ibadah wajib, haji mewajibkan semua jemaahnya untuk melakukan rukun yang dikerjakan di luar Mekkah. Rukun-rukun tersebut antara lain wukuf di Arafah, melempar jumroh di Mina, dan mabit atau menginap di Muzdalifah.
-
Kapan orang naik haji? Melansir dari berbagai sumber, Senin (6/2/23), berikut ulasan selengkapnya untuk Anda mengenai 25 kata-kata naik haji dengan sarat doa dan harapan mulia. Kata-kata Naik Haji 1. Haji adalah ibadah yang tak semua orang memiliki keberuntungan untuk melaksanakannya. Maka dari itu, gunakanlah waktu Anda untuk beribadah secara maksimal. Selamat menunaikan haji.
-
Kenapa orang naik haji? Haji merupakan ibadah yang ditunaikan setelah syahadat, salat, zakat, dan puasa. Namun dalam syariatnya, menunaikan ibadah Haji dapat dilakukan apabila seorang muslim mampu melaksanakannya. Menurut istilahnya, Haji tak lain berasal dari bahasa Arab 'Hagg' yang berarti berziarah. Maka dari itu, makna haji sendiri yakni merupakan ibadah berupa ziarah yang dilakukan ke Kota Suci Mekkah dalam rangka meningkatkan keimanan dan takwa seseorang terhadap Allah SWT.
"Jadi di Arab Saudi terjadi perubahan pelayanan kepada haji. Ada sekitar 5 OTA yang sudah masuk dalam GDS itu. Sayangnya tidak ada satupun OTA Indonesia yang masuk dalam GDS," ujar dia di Jakarta, Rabu (27/11).
Masuknya Indonesia dalam sistematis tersebut amatlah penting. Sebab memberikan peluang bagi pelaku bisnis OTA maupun non-OTA tanah air untuk melakukan end to end service.
"Kalau tidak nanti pelayanan end to end akan dilayani OTA dari asing," kata dia.
"Para pengusaha digital di bidang umroh haji travel khususnya untuk masuk dalam sistem itu, sehingga kita bisa mendapatkan kesempatan dan memanfaatkan sistem tersebut," imbuhnya.
Dua Perusahaan Digital Indonesia Layak Bergabung
Dia menambahkan, berdasarkan komunikasi dengan pihak Otoritas di Arab Saudi, ada dua perusahaan digital Indonesia yang sebenarnya layak untuk bergabung di sistem tersebut.
"Kami sudah bertemu dengan pihak otoritas Arab Saudi dan mereka bahkan sudah menyebut dua unicorn Indonesia yang harusnya sudah bisa masuk di GDS. Yang satu Traveloka, dua Tokopedia," tandasnya.
(mdk/idr)