Darmin yakin Indonesia tak terseret arus perlambatan ekonomi global
"Perekonomian global boleh melambat, tapi dua kuartal terakhir ekonomi Indonesia makin cepat sendiri."
Pemerintah optimistis ekonomi Indonesia tak terseret arus perlambatan ekonomi global. Belum lama, Dana Moneter Internasional (IMF) merevisi outlook pertumbuhan ekonomi global dari 3,4 persen menjadi 3,2 persen tahun ini.
"Perekonomian global boleh melambat, tapi dua kuartal terakhir ekonomi Indonesia makin cepat sendiri," kata Menteri Koordinator Perekonomian Darmin Nasution di kantornya, Jakarta, Kamis (14/4). Darmin memahami jika IMF merevisi estimasi pertumbuhan ekonomi global. Sebab, sejauh ini, kinerja ekonomi global belum menunjukkan perbaikan berarti.
-
Apa yang menunjukkan pertumbuhan industri manufaktur Indonesia? Geliat pertumbuhan ini dapat terlihat dari peningkatan permintaan baru yang menunjukkan aktivitas produksi yang semakin terpacu.
-
Bagaimana pertumbuhan industri di Sidoarjo berkontribusi terhadap perekonomian daerah? Pertumbuhan industri di Sidoarjo telah memberikan kontribusi yang signifikan terhadap perekonomian daerah dan menciptakan lapangan kerja bagi masyarakat setempat.
-
Apa yang mendorong pertumbuhan pesat industri game di Indonesia? Dengan semakin berkembangnya digitalisasi dan jumlah pemain game yang bertambah, serta dukungan dari ekosistem yang kuat, kedua industri ini diprediksi akan terus tumbuh dengan pesat.
-
Mengapa industri tembakau dianggap vital bagi perekonomian Indonesia? Setidaknya dalam beberapa tahun terakhir, industri tembakau telah berkontribusi kepada penerimaan negara sebesar ratusan triliun rupiah setiap tahunnya.
-
Mengapa pembangunan IKN penting bagi pertumbuhan ekonomi Indonesia? “Ibu Kota Nusantara diharapkan menjadi penggerak ekonomi Indonesia di masa depan, mendukung transformasi ekonomi nasional menuju visi Indonesia Emas 2045,” jelas Teni dalam sebuah sosialisasi.
-
Apa yang menjadi fokus utama Menko Perekonomian dalam pengembangan industri hijau di Indonesia? Dalam pengembangan industri hijau di Indonesia, pemerintah mendorong berbagai program seperti pemanfaatan EBTKE, penerapan kendaraan bermotor listrik berbasis baterai, dan lain sebagainya. Termasuk mendorong kebijakan hilirisasi yang arahnya sejalan dengan tren pengembangan industri hijau tersebut.
Sebaliknya, menurut Darmin, kondisi perekonomian Indonesia justru menunjukkan kemajuan setiap tahunnya.
Guna menjaga itu, pemerintah gencar memangkas regulasi yang menghambat kinerja perekonomian.
"Itu tugasnya Indonesia untuk tidak terseret dengan kecenderungan ekonomi dunia," imbuh Darmin.
Sebelumnya, IMF memproyeksi pertumbuhan ekonomi maju turun antara 0,3 persen sampai 0,5 persen. Untuk kelompok ekonomi berkembang di Asia, pertumbuhan diperkirakan naik 0,1 persen sampai 0,2 persen dari proyeksi sebelumnya.
Baca juga:
Kuartal I-2016, pemerintah yakin ekonom RI tumbuh 5,2 persen
2017, Jokowi bakal revitalisasi peran Bappenas
HIPMI minta tax amnesty berlaku untuk semua pengusaha
DPR: Pengampunan pajak jadi kebutuhan dasar negara Indonesia
5 Negara pengguna botol plastik terbesar dunia termasuk Indonesia
Audit 2015, Kemenhub klaim selamatkan uang negara Rp 1,12 triliun