Erick Thohir Hadiri Pernikahan Virtual Petugas Medis
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir menghadiri pernikahan virtual Dadan, salah satu petugas medis yang sering membantunya menjalani tes PCR. Erick sendiri cukup dekat dan kenal dengan Dadan sejak 2018 lalu.
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir menghadiri pernikahan virtual Dadan, salah satu petugas medis yang sering membantunya menjalani tes PCR. Erick sendiri cukup dekat dan kenal dengan Dadan sejak 2018 lalu.
Saat itu, Dadan ditugaskan menjadi petugas medis Opening dan Closing Asian Games 2018. Namun keduanya baru bertemu kembali setalah Erick Thohir menjadi Menteri BUMN.
-
Siapa yang menuding Erick Thohir sering mengganti direksi dan komisaris di BUMN? Penelusuran Sementara artikel berita yang yang ada dalam video membahas soal kritikan dari anggota Komisi VI kepada Erick Thohir yang dinilai kerap gonta-ganti jajaran direksi maupun komisaris di BUMN yang dianggap tidak berkompeten.
-
Apa yang dirayakan oleh Erick Thohir? Erick Thohir baru saja merayakan ulang tahun istrinya Elizabeth Tjandra.
-
Kenapa Erick Thohir mengapresiasi pencapaian BRI? Menurut Erick, keberhasilan BRI mencatatkan kinerja positif selama ini juga dirasakan hingga ke pelaku usaha UMKM. Berbagai program yang dilakukan BRI, termasuk program pemberdayaan, nyatanya terbukti sukses dalam memutar perekonomian secara umum. "Ini adalah pilar perekonomian. UMKM yang terus bergerak dengan dukungan BRI, mampu menunjukkan kinerja yang sangat baik. Implikasinya terlihat dari level usaha riil di masyarakat. Ekonomi tumbuh. Di sisi lain, BRI pun menunjukkan catatan kinerja yang baik," ujar Erick.
-
Apa yang disoroti oleh Erick Thohir usai pertandingan? Seusai pertandingan, Erick menyoroti perayaan berlebihan yang dilakukan oleh Timnas U-16 Australia.“Kenapa mereka selebrasi berlebihan? Karena U-23 mereka kalah sama kita,” kata Erick dikutip dari ANTARA pada Selasa (2/7).
-
Apa yang dilakukan Erick Thohir di Stadion GBK? Ketua Umum PSSI, Erick Thohir melakukan pengecekan kondisi Stadion Gelora Bung Karno (GBK) pada hari ini, 7 September, dalam rangka mempersiapkan laga penting melawan tim nasional Australia.
-
Kenapa Erick Thohir memperingatkan Elkan Baggott? Tentu saja, untuk mencapai kesepakatan dari kedua belah pihak, Elkan perlu membuka diri. Saya melihat Elkan sebagai pemain yang memiliki potensi besar untuk Indonesia, namun kembali lagi, ini adalah tim nasional dan permainan tim, jadi tidak bisa bergantung pada satu orang saja
"Dadan. Saya ingin mengucapkan pada hari pernikahan yang berbahagia ini, tentu bisa membina keluarga yang sakinah," ucap Erick seperti dikutip dari video diunggah di akun instagram @erickthohir Minggu (10/10).
Mantan Bos Inter Milan itu, melihat sosok Dadan ini merupakan spesial. Sebab, di masa pandemi Covid-19 yang luar biasa saat ini telah merawat banyak orang dengan hati.
"Jadi Bismillah. Saya yakin memimpin keluarga juga pasti bertanggungjawab dan hatinya di situ," kata Erick.
Dadan sendiri mengaku mengagumi berat Erick Thohir ketika saat itu menjadi pemilik Klub Bola Inter Milan. Sebab dia tak menyangka, ada dari Indonesia bisa memiliki salah satu klub bola terbesar di Eropa.
"Setelah itu saya diberi kesempatan Ketika saya bertugas menjadi tim medis untuk melakukan salah satunya tindakan Swab PCR ketika beliau mau berpergian atau setelah berpergian," tandasnya.
Baca juga:
Kunjungan Kerja ke Jawa Barat, Erick Thohir Sowan ke Solihin GP
Erick Thohir Ajak Produsen Motor Listrik Gesits Gabung ke Holding BUMN Baterai
Erick Thohir Diminta Usut Tuntas Dugaan Oknum Rampok di BUMN
Program Makmur Besutan Erick Thohir Tingkatkan Kesejahteraan Petani Sumbar
Pedagang Curhat soal Beratnya Usaha saat Pandemi, Begini Respons Erick Thohir
Erick Thohir: Wisata Lokal Harus Menjadi Sebuah Kekuatan