Hary Tanoesoedibjo Sebut Pembangunan Lido Bantu Pulihkan Ekonomi
MNC Group akan membangun movie land di Lido Jawa Barat mulai tahun 2021. Pembangunan ini dinilai akan membantu pertumbuhan ekonomi kreatif, sehingga mempercepat pemulihan ekonomi nasional. Sebab, mega proyek ini bisa membuka lapangan pekerjaan baru dan membantu meningkatkan taraf hidup masyarakat.
MNC Group akan membangun movie land di Lido Jawa Barat mulai tahun 2021. Pembangunan ini dinilai akan membantu pertumbuhan ekonomi kreatif, sehingga mempercepat pemulihan ekonomi nasional. Sebab, mega proyek ini bisa membuka lapangan pekerjaan baru dan membantu meningkatkan taraf hidup masyarakat.
"Lido akan menciptakan lapangan kerja baru dan taraf hidup yang lebih baik bagi masyarakat sekitar," kata Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo (HT) dalam Webinar Investor Forum 2021, Jakarta, Rabu (3/3).
-
Kenapa Wisata Perahu Kalimas diharapkam bisa meningkatkan ekonomi? Menurut pemerintah Kota Surabaya, wisata ini diharapkan akan menjadi daya tarik wisatawan domestik yang bisa meningkatkan ekonomi sekitar.
-
Kenapa Nicke Widyawati dinilai menginspirasi dalam membangun Kemandirian Ekonomi Nasional? Dewan Juri menilai Nicke Widyawati yang merupakan 100 wanita berpengaruh di dunia versi Majalah FORBES dinilai menginspirasi dalam upaya mewujudkan kemandirian nasional, karena telah membawa spirit “Bring The Barrel Home” atau membawa hasil produksi migas dari luar negeri untuk diolah di kilang Pertamina untuk mewujudkan kedaulatan energi di Indonesia.
-
Kenapa menurut Kepala LKPP, UMKK sangat penting untuk meningkatkan ketahanan ekonomi nasional? Kepala LKPP Hendrar Prihadi mengatakan, salah satu kunci ketahanan ekonomi nasional adalah majunya UMKK.
-
Apa yang dilakukan Kemenkumham untuk meningkatkan perekonomian Indonesia? Menurut Yasonna, dengan diselenggarakannya Temu Bisnis Tahap VI, diharapkan dapat memberikan dampak positif terhadap perkembangan perekonomian Indonesia.
-
Kapan Wisata Perahu Kalimas diresmikan? Bertepatan dengan Hari Jadi Kota Surabaya ke-729, pada Selasa (31/5/2022) malam, Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi meresmikan wisata “Perahu Kalimas Reborn”.
-
Bagaimana Menko Airlangga Hartarto berencana memperkuat kerja sama ekonomi di KTT G20? “Di KTT India nanti Indonesia akan terus berupaya menjalin kerja sama dengan negara-negara lainnya dalam berbagai bidang, termasuk dalam bidang ekonomi. Sehingga nantinya pembangunan akan terus terjadi dan masyarakat akan sejahtera," tutur Ketua Umum DPP Partai Golkar ini.
Dia meyakini jika pemerintah dan perusahaan swasta bekerja sama, Indonesia bisa melewati krisis yang dihadapi saat ini. Berbagai tantangan juga bisa dihadapi jika dilakukan bersama.
"Kami yakin jika kita bekerja sama dengan pemerintah yang bermitra dengan institusi lain di Indonesia akan mampu bangkit dan mengatasi tantangan. Kami yakin pandemi ini adalah momentum untuk mundur dan mempersiapkan kita untuk banyak langkah ke depan," sambungnya.
Hary mengatakan, di kawasan Lido tersebut akan dibangun sarana mucin and art center, world garden dan theme park. Selain itu, juga akan dibangun pusat data komersial yang merupakan kerja sama dengan perusahaan internasional.
"Menghidupkan music and art center, world garden, theme park, dan commercial data center yang merupakan joint venture dengan pihak internasional," tandasnya.
Baca juga:
Dongkrak Ekonomi, Jawa Timur Kembangkan Kawasan Industri Nganjuk
Bangun Potensi 500 Ribu Lapangan, Pemprov Jabar Gandeng Kemenparekraf Lakukan Ini
KKP Lirik Belitung Jadi Kawasan Ekonomi Khusus Kelautan dan Perikanan
Bupati Harap KEK Lido Mampu Percepat Pemulihan Ekonomi Bogor
Hary Tanoe Bangun 'Hollywood' di Lido
KEK Lido dan JIIPE Diproyeksi Serap Investasi Rp 278,1 T dan 229.363 Tenaga Kerja