Luhut: Publik mengkritik saya selalu mengurus ini itu
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman, Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan dirinya sering disebut sebagai menteri yang mengurus segala hal. Menurutnya, segala sesuatu hal akan lebih mudah dilakukan jika terintegrasi dengan baik antar beberapa lembaga.
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman, Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan dirinya sering disebut sebagai menteri yang mengurus segala hal. Menurutnya, setiap permasalahan akan melibatkan banyak pihak.
"Publik tuh selalu mengkritik saya 'Pak Luhut kenapa sih ngurusin ini itu'," kata Menko Luhut dalam Rapat Koordinasi Penyusunan Pagu Kebutuhan Rencana Kerja dan Anggaran (RKA) Tahun 2019 Kementerian Perhubungan di Ruang Mataram Gedung Karya Kemenhub, Kamis (1/2).
-
Kapan Kurniawan Dwi Yulianto lahir? Kelahiran Kurniawan Dwi Yulianto 13 Juli 1976
-
Apa yang diresmikan oleh Jokowi di Jakarta? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan kantor tetap Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) Asia di Menara Mandiri 2, Jakarta, Jumat (10/11).
-
Kapan Alimin bin Prawirodirjo lahir? Lahir di Surakarta, Jawa Tengah pada tahun 1889, pria yang kerap disapa Alimin ini terlahir dari kalangan keluarga miskin.
-
Kapan Sekarmadji Maridjan Kartosoewirjo lahir? Sekarmadji Maridjan Kartosoewirjo lahir pada 7 Januari 1905, di Cepu, Jawa Tengah.
-
Bagaimana prajurit Mataram akhirnya berjualan di Jakarta? Meskipun kalah perang, para prajurit yang kalah justru mulai berjualan di Jakarta dengan dua menu yaitu telur asin dan orek tempe.
-
Kapan Djamaluddin Adinegoro lahir? Gunakan Nama Samaran Djamaluddin Adinegoro lahir di Talawi, sebuah kecamatan di Sawahlunto, Sumatra Barat pada 14 Agustus 1904.
"Kita tidak melihat penanganan masalah kita terlalu sektoral. Kalau saya bicara perhubungan ini sama Pak Budi pasti saya libatkan ada terlibat nanti Kementerian Keuangan, pasti terlibat ke Bappenas, pasti terlibat Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan lah," imbuhnya.
Menko Luhut menegaskan, segala sesuatu hal akan lebih mudah dilakukan jika terintegrasi dengan baik antar beberapa lembaga. Hal itu dia pelajari sejak dia masih aktif di dunia militer sebagai kopassus, di mana semua kegiatan yang dilakukan merupakan kerja sama tim yang baik dari berbagai keahlian.
"Kamu tidak bisa menyelesaikan masalah jika mengandalkan kemampuan sendirian. Jadi kita juga saya pikir begitu. Saya berharap di sini juga selalu kita bekerja sama dalam tim, terintegrasi antar bagian masing-masing sehingga dengan begitu bisa semua tugas diselesaikan dengan bagus," tegasnya.
Baca juga:
Menko Luhut blak-blakan Presiden Jokowi tengah kesal karena kerja menteri lamban
Menko Luhut: Presiden minta sejumlah bandara diserahkan ke swasta, termasuk Jakarta
Menko Luhut sebut Donald Trump masih sibuk bangun infrastruktur AS
Luhut soal ekspor RI masih kalah: Indonesia tidak mengemas potensi dengan baik
Fakta anyar KA semicepat Jakarta-Surabaya hingga habiskan anggaran Rp 100 triliun