OJK diminta siapkan standar operasional pengawasan bank
BI dan OJK diharapkan bertemu tiga bulan sekali untuk koordinasi.
Komisi XI DPR mendesak Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memiliki standar operasional yang jelas layaknya Bank Indonesia (BI). Sebab, pengawasan perbankan mulai beralih ke OJK awal 2014.
Wakil Ketua Komisi XI DPR Harry Azhar Azis mengatakan, OJK juga belum memiliki target yang jelas yang ingin dicapai baik dalam kurun waktu pendek, menengah, dan panjang.
-
Bagaimana OJK mendorong pengembangan perbankan syariah? Berbagai kebijakan dikeluarkan OJK untuk mendorong pengembangan perbankan syariah bersama stakeholders terkait beberapa inisiatif seperti: Mulai dari perbaikan struktur industri perbankan syariah yang dilakukan melalui konsolidasi maupun spin-off unit usaha syariah (UUS). Lalu penguatan karakteristik perbankan syariah yang dapat lebih menonjolkan inovasi model bisnis yang lebih rasional, serta pendekatan kepada nasabah yang lebih humanis; Pengembangan produk yang unik dan menonjolkan kekhasan bank Syariah, sehingga dapat memberikan nilai tambah bagi masyarakat untuk meningkatkan competitiveness perbankan syariah. Lalu, peningkatan peran bank syariah sebagai katalisator ekosistem ekonomi syariah agar segala aktivitas ekonomi syariah, termasuk industri halal agar dapat dilayani dengan optimal oleh perbankan syariah; dan Kelima, peningkatan peran bank syariah pada dampak sosial melalui optimalisasi instrumen keuangan sosial Islam untuk meningkatkan social value bank syariah.
-
Apa yang dikatakan OJK mengenai sektor jasa keuangan Indonesia saat ini? Rapat Dewan Komisioner Bulanan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada 30 Agustus 2023 menilai stabilitas sektor jasa keuangan nasional terjaga dan resilien dengan indikator prudensial. seperti permodalan maupun likuiditas yang memadai serta profil risiko yang terjaga di tengah meningkatnya ketidakpastian perekonomian global.
-
Apa yang ingin dicapai OJK dari pengembangan perbankan syariah? Bank syariah saat ini sedang kita coba arahkan untuk memberikan alternatif produkproduk perbankan syariah yang bukan merupakan bayangan dari produk-produk yang sudah ada di perbankan konvensional,” kata Dian.
-
Bagaimana OJK menilai stabilitas sektor jasa keuangan Indonesia? Rapat Dewan Komisioner Bulanan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada 30 Agustus 2023 menilai stabilitas sektor jasa keuangan nasional terjaga dan resilien dengan indikator prudensial. seperti permodalan maupun likuiditas yang memadai serta profil risiko yang terjaga di tengah meningkatnya ketidakpastian perekonomian global.
-
Kenapa OJK mengupayakan perluasan akses keuangan di Jawa Tengah? Otoritas Jasa Keuangan bersama seluruh pemangku kepentingan terus memperluas akses keuangan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan mendukung pertumbuhan ekonomi di daerah.
-
Kenapa OJK terus berupaya mengembangkan industri perbankan syariah? OJK terus berupaya mengembangkan industri perbankan syariah dengan memanfaatkan keunikan dan kekhasannya yang memiliki keunggulan dibanding produk bank konvensional. Keunggulan itu perlu dimaksimalkan agar perbankan syariah dapat memberikan dampak positif pada masyarakat dan perekonomian nasional.
"Saya juga akan mengusulkan kalau BI sudah membuat brand smart ukurannya inflasi, OJK ini belum. Kita harus rumuskan target OJK ini apa," kata Harry di Komisi XI DPR RI, Jakarta, Selasa (17/12).
Harry menekankan pentingnya penetapan standar operasional dan target untuk menilai kontribusi kinerja OJK. Utamanya dari sisi sektor keuangan mikro. Nantinya, kinerja tersebut akan berkaitan erat dengan kelayakan gaji yang akan diterima OJK.
Topik pilihan: Rupiah Merosot | Daya Saing Ekonomi
"Ketika OJK tidak sesuai target, gaji dewan OJK nanti tidak boleh naik, tapi pegawai boleh naik," jelasnya.
Setelah pengalihan pengawasan perbankan pindah ke OJK, Harry berharap BI dan OJK sesering mungkin melakukan koordinasi untuk saling memberi masukan terkait kinerja dan kebijakan-kebijakan kedua belah pihak yang saling berkaitan.
"Petinggi kedua otoritas ini saya sarankan bertemu setiap 3 bulan sekali, membahas apa yang kurang dilaksanakan BI apa juga yang kurang di OJK," tutup Harry.
Baca juga:
BI optimis penghentian stimulus AS tak diambil dalam waktu dekat
Bank asing dan BUMN juga boleh lakukan transaksi repo
BI: Pasar repo antar bank kurang populer karena stigma
Libur Natal dan tahun baru, layanan BI buka terbatas
Bank syariah dilegalkan buka kantor cabang di bank umum