Pertamina klaim mampu hemat biaya produksi BBM tahun ini Rp 3 T
Penghematan dilakukan melalui pengawasan ketat tiap serah terima dalam proses produksi.
PT Pertamina mengaku telah menghemat sekitar Rp 3 triliun dari proses produksi minyak mentah ke Bahan Bakar Minyak (BBM). Hasil ini dari pengawasan ketat pihaknya dalam proses serah terima sepanjang 2015.
"Kita berbangga hati khususnya seluruh pekerja Pertamina, menghemat USD 214,62 juta atau sekitar Rp 3 triliun," ujar Project Coordinator Tim Pembenahan Tata Kelola Arus Minyak, Faisal Yusra, di Kantornya, Jakarta, Senin (7/12).
Menurut Faisal, timnya bertugas mengawasi produksi BBM yang selama ini banyak terjadi trik dan intrik dalam proses serah terima. Selain itu, kerumitan perhitungan juga kerap menjadi permainan pihak nakal.
Faisal menyebutkan timnya dibentuk sebagai pendukung program perbaikan kebocoran-kebocoran yang sulit dideteksi selama ini.
"Bagian proses serah terima minyak sangat kompleks, mulai cari minyak gas crude, minyak mentah dibawa ke kilang, masuk proses kita hitung sangat amat rumit, jadi kompleks perbedaan perhitungan," tutur pria yang juga menjabat VP Quality, System &
Knowledge Management Pertamina ini.
Baca juga:
Kemenhub belum terima pengajuan komersialisasi Bandara Pondok Cabe
Lupakan freon, Pertamina jual gas pendingin ruangan ramah lingkungan
Istana sebut ada kelompok yang halangi Indonesia bangun kilang
Bangun kilang, Pertamina gelontoran Rp 553 T hingga 2023
4 Hari tak dapat pasokan BBM, SPBU ini rugi Rp 25 juta
RS Pertamina adakan operasi katarak gratis untuk ratusan pasien
Pemerintah bakal bolehkan swasta bangun kilang migas
-
Mengapa Pertamina mendapatkan apresiasi dari Menteri BUMN? Menteri BUMN Erick Thohir mengapresiasi PT Pertamina (Persero) atas kiprahnya dalam komunikasi dan keberlanjutan di Indonesia.
-
Apa yang diraih oleh Dirut Pertamina? Nicke menjadi salah satu dari dua wanita Indonesia paling berpengaruh yang masuk ke dalam daftar ini.
-
Siapa yang menjadi Dirut Pertamina? Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Nicke Widyawati kembali masuk dalam daftar 100 wanita berpengaruh dunia (The World’s 100 Most Powerful Women) versi Forbes tahun 2023.
-
Mengapa Pertamina melakukan kegiatan ini? Pertamina sebagai BUMN yang bergerak di bidang energi, tidak hanya terus berupaya menyediakan energi di seluruh wilayah negeri. Akan tetapi, juga memberikan kontribusi kepada masyarakat melalui Program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan dalam rangka mendukung capaian target Tujuan Pembangunan Berkelanjutan untuk menuju kemandirian masyarakat.
-
Bagaimana Dirut Pertamina bisa meraih prestasi ini? Forbes menjelaskan bahwa daftar wanita berpengaruh ditentukan dengan empat metrik utama, yaitu pendapatan, media, dampak, dan lingkup pengaruh.
-
Siapa yang dipanggil ke Timnas Indonesia dari Persib Bandung? Namun, hanya satu pemain dari tim tersebut yang mendapatkan panggilan dari Shin Tae-yong untuk memperkuat Timnas Indonesia. Pelatih Shin Tae-yong baru saja mengumumkan daftar 26 pemain yang akan berlaga melawan Arab Saudi pada tanggal 6 September dan Australia pada tanggal 11 September.