Pesan Gubernur BI di HUT ke-76 RI: Indonesia Tangguh dan Kita akan Terus Pulih
Perry mengatakan, Indonesia adalah negara yang tangguh dan akan terus pulih menghadapi pandemi Virus Corona yang belum usai. Dia mengatakan, Indonesia harus optimis mampu menghadapi kondisi saat ini.
Gubernur Bank Indonesia (BI), Perry Warjiyo menyampaikan ucapan peringatan Kemerdekaan Indonesia ke-76. Dia mengajak semua pihak menyatukan langkah, sinergi dan inovasi untuk negeri.
"Pada hari ini kita hadir bersama menyatukan langkah, sinergi, inovasi untuk negeri dan sekaligus merayakan HUT Indonesia ke 76," kata Perry dalam konferensi pers secara online, Jakarta, Selasa (17/8).
-
Bagaimana BRI meningkatkan inklusi keuangan di Indonesia? Sebagai bank yang berfokus pada pemberdayaan UMKM, BRI memiliki jutaan database nasabah, baik simpanan maupun pinjaman. Ini menyebabkan BRI terpapar risiko data privacy breach dan cyber security system.
-
Bagaimana BRI meningkatkan inklusi dan literasi keuangan di Indonesia? Melalui Holding Ultra Mikro dengan BRI sebagai induk, bersama PT Pegadaian, dan PT Permodalan Nasional Madani (PNM), perseroan secara grup berupaya meningkatkan inklusi dan literasi keuangan di Indonesia.
-
Kenapa QRIS di luncurkan oleh Bank Indonesia? Alasan mengapa Bank Indonesia mengesahkan transaksi QRIS ini adalah karena aksesnya yang begitu cepat.
-
Bagaimana Bank Indonesia memperkuat ketahanan eksternal dalam rangka mendukung pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan? "Bank Indonesia juga terus memperkuat sinergi dengan Pemerintah dalam memperkuat ketahanan eksternal sehingga dapat menjaga stabilitas perekonomian dalam rangka mendukung pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan," tegas dia.
-
Apa yang diraih oleh Bank Syariah Indonesia? BSI mendapatkan penghargaan sebagai The Indonesia Customer Experience of The Year – Banking Award dalam ajang Asian Experience Awards 2023.
-
Apa saja fungsi utama bank pemerintah di Indonesia? Bank pemerintah memiliki sejumlah fungsi penting dalam mengelola keuangan negara dan menyelenggarakan sistem keuangan. Berikut adalah beberapa fungsi utama bank pemerintah: 1. Manajemen Keuangan Publik Bank pemerintah bertanggung jawab untuk mengelola keuangan publik, termasuk penerimaan dan pengeluaran negara. Mereka memproses transaksi keuangan pemerintah, mengelola anggaran, dan memastikan keseimbangan keuangan yang sehat. 2. Penyediaan Layanan Perbankan untuk Pemerintah Bank pemerintah menyediakan layanan perbankan khusus untuk pemerintah. Ini termasuk penempatan dana pemerintah, pembiayaan proyek-proyek pembangunan, dan pelaksanaan transaksi keuangan pemerintah secara efisien. 3. Pelaksanaan Kebijakan Moneter Bank pemerintah seringkali menjadi pelaksana kebijakan moneter yang ditetapkan oleh bank sentral. Mereka dapat berpartisipasi dalam pengaturan suku bunga, kontrol uang beredar, dan kebijakan lainnya untuk mencapai tujuan stabilitas ekonomi. 4. Pembiayaan Pembangunan. Salah satu peran kunci bank pemerintah adalah memberikan pembiayaan untuk proyek-proyek pembangunan nasional. Mereka dapat memberikan pinjaman jangka panjang untuk mendukung sektor-sektor strategis seperti infrastruktur, energi, dan industri. 5. Dukungan terhadap Sektor-sektor Kunci. Bank pemerintah dapat memberikan dukungan finansial khusus untuk sektor-sektor yang dianggap strategis bagi pertumbuhan ekonomi. Hal ini dapat mencakup sektor pertanian, pendidikan, dan kesehatan. 6. Penyelenggaraan Program Pemerintah. Bank pemerintah dapat menjadi penyelenggara program-program pemerintah, seperti program bantuan sosial atau program kredit bagi sektor-sektor tertentu. 7. Pengelolaan Risiko Keuangan. Dalam kapasitasnya sebagai lembaga keuangan yang besar, bank pemerintah juga berperan dalam mengelola risiko keuangan. Hal ini mencakup pemantauan dan penilaian risiko, serta penerapan strategi untuk mengurangi dampak risiko keuangan yang mungkin timbul. 8. Mendukung Kestabilan Sistem Keuangan. Bank pemerintah dapat berkontribusi dalam menjaga stabilitas sistem keuangan nasional. Mereka memiliki peran penting dalam menangani krisis keuangan dan memberikan dukungan finansial guna mencegah dampak yang lebih besar pada perekonomian.
Perry mengatakan, Indonesia adalah negara yang tangguh dan akan terus pulih menghadapi pandemi Virus Corona yang belum usai. Dia mengatakan, Indonesia harus optimis mampu menghadapi kondisi saat ini.
"Dirgahayu Indonesia! Indonesia tangguh dan kita akan terus pulih. Ayo bangkit, sehat dan optimis," katanya.
Sebagai peringatan ulang tahun, Bank Indonesia tak lupa memberikan kado Peluncuran Standar Nasional Open API pembayaran dan Pra Resmi QRIS antar negara. Kado ini bertepatan dengan ulang tahun Bank Indonesia ke-68.
"Puji syukur kita memberikan kado ulang tahun yang terindah bagi negeri ini, kado ulang tahun kemerdekaan Indonesia. Dan sekaligus juga bagi kami Bank Indonesia pada 1 Juli lalu kami merayakan 68 tahun berdirinya Bank Indonesia," tandasnya.
Baca juga:
Kuartal II-2021, Utang Luar Negeri RI Turun Menjadi USD415,1 Miliar
Bank Indonesia Target 60 Juta UMKM Terhubung Melalui QRIS
Bank Indonesia Prediksi Inflasi 0,04 Persen di Agustus 2021
OJK: Akselerasi Vaksin Covid-19 Jadi Pendorong Ekonomi Kembali Bergerak
BI Perkirakan Pertumbuhan Ekonomi RI Kembali Naik di 2024-2025