Sandiaga: Sudah banyak capaian Ahok-Djarot, kami akan tingkatkan
Bangun Jakarta dengan melibatkan dunia usaha.
Calon Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno mengakui pencapaian Basuki Thahaja Purnama (Ahok) dan Djarot Saiful Hidayat dalam memimpin ibu kota. Menurut Sandi, itu memicu dirinya dan Anies Baswedan, Calon Gubernur DKI Jakarta, untuk menorehkan prestasi melebihi pendahulunya.
"Sudah banyak yang dihasilkan di pemerintahan Pak Basuki-Djarot, kami akan tingkatkan lagi," katanya, di Jakarta, Kamis (27/4).
-
Di mana Sandiaga Uno kuliah dulu? Beginilah potret lawas Sandiaga Uno saat masih mengenyam pendidikan di Amerika.
-
Apa pesan Sandiaga Uno untuk para calon Gubernur dan Wakil Gubernur di Pilkada Jakarta? Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif yang juga Mantan Wakil Gubernur Jakarta, Sandiaga Uno, mengingatkan kepada para pasangan calon (Paslon) gubernur dan wakil gubernur di Pilkada Jakarta untuk membenahi permasalahan biaya hidup rakyat.
-
Siapa yang menurut Sandiaga Uno paling berperan dalam menciptakan lapangan kerja di Jakarta? Menurut dia hal itu perlu disiapkan karena Jakarta sudah tidak lagi menjadi ibu kota. "Dan itu harusnya adalah pemberdayaan UMKM. Karena UMKM itu menciptakan 97 persen lapangan kerja kita," katanya, seperti dilansir dari Antara.
-
Bagaimana Sandiaga Uno akan membantu Warteg masuk ke pasar internasional? "Jadi Warteg ini akan kami ikut sertakan pada kegiatan ke luar negeri. Karena Tegal ini punya semangat wirausaha yang tinggi,"
-
Apa yang dibahas Anies Baswedan dan Sandiaga Uno? Menarik ya karena waktu kami sempat bermitra didukung partai Gerindra dan PKS saat itu, kita pernah berdiskusi tentang mendirikan partai,
-
Kapan Sandiaga Uno menyampaikan pesan ini kepada para calon Gubernur dan Wakil Gubernur di Pilkada Jakarta? Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif yang juga Mantan Wakil Gubernur Jakarta, Sandiaga Uno, mengingatkan kepada para pasangan calon (Paslon) gubernur dan wakil gubernur di Pilkada Jakarta untuk membenahi permasalahan biaya hidup rakyat.
Untuk itu, lanjut Sandi, dia akan melibatkan dunia usaha. Mengingat, Jakarta masih butuh banyak investasi.
"Kami ingin kerja sama dan buka babak baru bahwa dunia usaha adalah mitra dari pemerintah untuk membangun kota ini," katanya.
"Teknologi dan digital jadi sebuah keniscayaan. Internet of things, artificial intelligence dan banyak terobosan yang dilakukan anak muda Jakarta. Ini butuh investasi."
Dia menambahkan, pihaknya juga bakal berusaha membantu pemerintah pusat meningkatkan daya tarik Indonesia di mata investor global. Seperti diketahui, Presiden Joko Widodo memang menargetkan Indonesia masuk 40 besar negara dengan indeks kemudahan berbisnis tertinggi di dunia.
"Kalau top 40 akan kami wujudkan di akhir pemerintahan."
Baca juga:
Amerika Serikat masuk lima besar investor Indonesia
Dubes: AS tertarik kembangkan investasi di Aceh
Waspada, marak penawaran investasi ilegal lewat media online
Pahami hal ini agar tak mudah tertipu investasi bodong
Jokowi: Industri otomotif dalam negeri makin diminati investor