Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tampil di Australia's Got Talent, Demian Curhat Aksinya Kurang Dihargai oleh Warganet

Tampil di Australia's Got Talent, Demian Curhat Aksinya Kurang Dihargai oleh Warganet Demian Aditya. ©kapanlagi.com

Merdeka.com - Penampilan Illusionist Indonesia, Demian Aditya di Australia's Got Talent berhasil mencuri perhatian. Demian mendapat apresiasi dari masyarakat Australia terkait penampilannya.

Dia pun membandingkan dengan tanggapan yang datang dari warganet Indonesia. Demian merasa penampilannya dinilai kurang dihargai.

Suguhkan Aksi Menegangkan

Demian Aditya memamerkan kebolehannya membebaskan diri dari ruang kaca. Dalam menjalankan aksinya tersebut Demian Aditya berada di peti kaca dalam kondisi tangan terkunci dengan rantai.

Sementara Demian harus berpacu dengan waktu, karena ada pasir yang terus mengisi ruang kaca. Dia pun harus mampu membebaskan diri tepat waktu. Jika tidak dia akan terkubur dengan pasir tersebut.

Aksi ini pun membuat jantung berdebar para penonton yang melihatnya. Termasuk sang istri, Sara Wijayanto.

Demian Merasa Kurang Dihargai

Aksi ini mendapat apresiasi dari penonton Australia. Namun tidak di dunia maya dari sebagian warganet tanah air. Dia banyak mendapat cercaan jika aksinya tersebut hanyalah sebuah sandiwara.

Hingga akhirnya, Demian mengunggah di instagram dalam unggahan terbarunya. Tampak juri-juri-juri Australia's Got Talent terpukau dengan penampilannya.

"Andaikata aja netizen Indonesia bisa menghargai seni gw seperti bagaimana para juri Australia’s Got Talent melihat permainan gw. Mimpi kayaknya ya? Tapi gak apa, reaksi juri2nya dan orang2 Australia ke SandsTorture gw itu sudah lebih dari cukup," tulis Demian Aditya. (mdk/end)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Terbaru Cakra Khan, Ini 5 Artis Top Indonesia yang Ikuti Ajang Pencarian Bakat di Luar Negeri
Terbaru Cakra Khan, Ini 5 Artis Top Indonesia yang Ikuti Ajang Pencarian Bakat di Luar Negeri

Ada Cakra Khan, Sandhy Sondoro, Putri Ariani hingga Demian Aditya.

Baca Selengkapnya
Penampilan Putri Ariani Paling Banyak Ditonton di YouTube America's Got Talent
Penampilan Putri Ariani Paling Banyak Ditonton di YouTube America's Got Talent

Simon berpandangan bahwa talenta dan bakat Putri dalam bernyanyi seperti sudah ada sejak lahir.

Baca Selengkapnya
Potret Perbedaan Wajah Artis Jadi 'Korban' Kamera, Ramai Disorot
Potret Perbedaan Wajah Artis Jadi 'Korban' Kamera, Ramai Disorot

Beberapa artis Indonesia mengalami perbedaan penampilan ketika di sorot kamera wartawan.

Baca Selengkapnya
8 Potret Putri Ariani Lolos Ke Final America's Got Talent, Sampai Dapat Standing Applause
8 Potret Putri Ariani Lolos Ke Final America's Got Talent, Sampai Dapat Standing Applause

Putri Ariani sukses besar dan akhirnya lolos ke final America's Got Talent. Dia diijinkan membawakn lagu milik U2. Para juri pun melakukan standing applause

Baca Selengkapnya
Ternyata, Hadiah Indonesia's Got Talent Paling Kecil Dibanding Acara Got Talent Milik Simon Cowell Lainnya
Ternyata, Hadiah Indonesia's Got Talent Paling Kecil Dibanding Acara Got Talent Milik Simon Cowell Lainnya

Ajang pencarian bakat waralaba milik Simon Cowell itu menjadi kompetisi paling diminati karena popularitas dan hadiah uang tunai yang cukup besar.

Baca Selengkapnya
Peserta Cantik Indonesian Idol Buat Judika Ketar-ketir, Ngaku Pernah Pegang Tangan di Backstage - Para Juri Auto Heboh
Peserta Cantik Indonesian Idol Buat Judika Ketar-ketir, Ngaku Pernah Pegang Tangan di Backstage - Para Juri Auto Heboh

Peserta Indonesian Idol ini sukses membuat heboh para juri dengan pengakuannya.

Baca Selengkapnya
Putri Ariani Juara Ke-4 America’s Got Talent 2023
Putri Ariani Juara Ke-4 America’s Got Talent 2023

Meski begitu, pencapaian Putri Ariani ini merupakan yang tertinggi oleh kontestan Indonesia di AGT

Baca Selengkapnya
8 Potret Wajah Artis 'Korban' Kamera Wartawan, Ada yang disabut Burik
8 Potret Wajah Artis 'Korban' Kamera Wartawan, Ada yang disabut Burik

Simak deretan potret artis yang jadi 'korban' sorot kamera wartawan, Lesti cantik luar dalam!

Baca Selengkapnya
Putri Ariani Juara 4 America’s Got Talent, Simon Cowell: Sesuatu Besar akan Terjadi Padamu
Putri Ariani Juara 4 America’s Got Talent, Simon Cowell: Sesuatu Besar akan Terjadi Padamu

Simon Cowell tetap memberikan pujian kepada Putri Ariani. Menurutnya Putri merupakan salah satu kontestan yang luar biasa dan memiliki bakat yang unik.

Baca Selengkapnya
Tampil Memukau, Putri Ariani Sukses Bikin Empat Juri America's Got Talent Tekagum-Kagum
Tampil Memukau, Putri Ariani Sukses Bikin Empat Juri America's Got Talent Tekagum-Kagum

Profil 4 juri America's Got Talent yang terpukau oleh penampilan Putri Ariani

Baca Selengkapnya
Ajang Pencarian Bakat Milik Simon Cowell Ada di Berbagai Negara, Hadiah Indonesia's Got Talent Paling Kecil
Ajang Pencarian Bakat Milik Simon Cowell Ada di Berbagai Negara, Hadiah Indonesia's Got Talent Paling Kecil

Bisnis ini tersebar di hampir seluruh dunia, salah satunya Indonesia dengan Indonesia's Got Talent.

Baca Selengkapnya