Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

CEK FAKTA: Ilmuwan China Sukses Kloning Naga?

CEK FAKTA: Ilmuwan China Sukses Kloning Naga? CEK FAKTA: Ilmuan China Sukses Kloning Naga?. ©Twitter

Merdeka.com - Beredar sebuah video di media sosial Twitter yang diklaim sebagai keberhasilan ilmuwan China membuat kloning seekor naga. Dalam video memperlihatkan reptil bersayap berwarna putih yang dikaitkan sebagai naga.

Unggahan tersebut dilengkap dengan narasi sebagai berikut:

"Kenapa di China sangat maju dalam hal Cloning dan Hybrid hewan ? Karena mereka gak suka dihalangi oleh para Agamawan."

Penelusuran

Setelah dilakukan penelusuran, klaim ilmuwan China berhasil mengkloning seekor naga adalah keliru. Dikutip dari kompas.com, berdasarkan akun Twitter dari pemeriksa fakta @hoaxeye, tidak benar bahwa ilmuwan China telah berhasil melakukan kloning naga.

Gambar naga dalam video tersebut dihasilkan oleh perangkat kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI).

Lebih lanjut, akun @hoaxeye menunjukkan kejanggalan proporsi pada bagian jari naga di video itu. Kejanggalan ini menjadi indikasi bahwa gambar itu dihasilkan AI, bukan foto asli.

Kesimpulan

Klaim ilmuwan China berhasil mengkloning seekor naga adalah tidak benar alias hoaks. Faktanya, gambar naga dalam unggahan yang beredar dihasilkan dari perangkat kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI).

Jangan mudah percaya dan cek setiap informasi yang kalian dapatkan. Pastikan itu berasal dari sumber terpercaya, sehingga bisa dipertanggungjawabkan kebenarannya.

Referensihttps://twitter.com/hoaxeye/status/1653790280691200000https://www.kompas.com/cekfakta/read/2023/05/05/133000482/-hoaks-video-ilmuwan-china-berhasil-kloning-naga?page=all#page2 (mdk/lia)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ada Foto Patung Naga Raksasa di IKN? Cek Faktanya
Ada Foto Patung Naga Raksasa di IKN? Cek Faktanya

Benarkah patung naga raksasa dibangun di IKN? Simak penelusurannya

Baca Selengkapnya
Viral Anjing Laut Berkepala Sapi di Bangkalan Madura, Cek Faktanya
Viral Anjing Laut Berkepala Sapi di Bangkalan Madura, Cek Faktanya

Benarkah ada anjing laut berkepala sapi di Bangkalan, Madura? Simak Penelusurannya

Baca Selengkapnya
Seekor Monyet Cekatan Menggunakan Lengan Robot untuk Mengambil Buah Stroberi
Seekor Monyet Cekatan Menggunakan Lengan Robot untuk Mengambil Buah Stroberi

Dipakaikan Lengan Robot, Monyet ini Bisa Ambil Buah Stroberi dengan Cekatan

Baca Selengkapnya
Ilmuwan Membuat Cacing Berotak Robot Pakai AI
Ilmuwan Membuat Cacing Berotak Robot Pakai AI

Ilmuwan melatih AI untuk memandu cacing menuju target menggunakan pembelajaran reinforcement, menunjukkan kolaborasi antara jaringan saraf buatan dan biologis.

Baca Selengkapnya
Einstein di Foto AI Ini Punya Job Baru Jadi Pawang Binatang, Harimau Dibuat Kuda-kudaan
Einstein di Foto AI Ini Punya Job Baru Jadi Pawang Binatang, Harimau Dibuat Kuda-kudaan

Foto ini adalah imajinasi creator AI yang menggambarkan Einstein tak hanya otaknya super, tapi fisiknya juga kuat.

Baca Selengkapnya
Mengenal Teknologi Deepfake AI yang Viral Ubah Pidato Presiden Jokowi Pakai Bahasa Mandarin
Mengenal Teknologi Deepfake AI yang Viral Ubah Pidato Presiden Jokowi Pakai Bahasa Mandarin

Berikut penjelasan lengkap mengenai teknologi DeepFake AI yang sedang viral.

Baca Selengkapnya
Penampakan Gurita Raksasa Terdampar di Pantai Bali, Asli atau Rekayasa? Ini Penjelasannya
Penampakan Gurita Raksasa Terdampar di Pantai Bali, Asli atau Rekayasa? Ini Penjelasannya

Benarkah foto gurita raksasa terdampar di Bali? Ini Penelusurannya

Baca Selengkapnya
VIDEO: HOAKS! Jokowi Mahir Bahasa Mandarin saat Pidato, Ini Penjelasan Menkominfo Budi Arie
VIDEO: HOAKS! Jokowi Mahir Bahasa Mandarin saat Pidato, Ini Penjelasan Menkominfo Budi Arie

Menkominfo Budi Arie menggelar konfrensi pers bertema: Awas Hoaks Pemilu yang digelar Kominfo, Jakarta, Jumat (27/10).

Baca Selengkapnya
Daftar Perusahaan di Dunia yang Paling Banyak Punya Paten AI
Daftar Perusahaan di Dunia yang Paling Banyak Punya Paten AI

Berikut perusahaan-perusahaan di dunia yang paling banyak punya paten AI.

Baca Selengkapnya
Begini Wujud Mahatma Gandhi hingga Einstein Digambarkan AI Punya Otot seperti Binaragawan
Begini Wujud Mahatma Gandhi hingga Einstein Digambarkan AI Punya Otot seperti Binaragawan

Berikut adalah imajinasi AI yang dibuat oleh Sahixd menggambarkan tokoh dunia.

Baca Selengkapnya
Begini Jadinya Kalau AI Buat Lukisan Monalisa Lagi “Ngerap”
Begini Jadinya Kalau AI Buat Lukisan Monalisa Lagi “Ngerap”

Video tersebut diunggah oleh Min Choi di akun X/Twitternya pada Kamis, (18/4) dan telah dilihat oleh 7 juta orang.

Baca Selengkapnya
Begini Potret IKN di Masa Depan dengan Editan AI, Penampakannya Bikin Takjub dan Was-was
Begini Potret IKN di Masa Depan dengan Editan AI, Penampakannya Bikin Takjub dan Was-was

Penampakan IKN di masa depan ini bikin takjub sekaligus was-was.

Baca Selengkapnya