Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Tips berkenalan dengan tetangga baru

5 Tips berkenalan dengan tetangga baru ilustrasi tetangga. ©edbockstock ©crestock.com

Merdeka.com - Pindah rumah ke lingkungan baru adalah hal yang sering dialami pasangan suami istri. Mereka akan menjalani kehidupan dan lingkungan baru. Agar diterima dengan baik di suatu tempat, tentunya sebagai penghuni baru Anda harus bersikap ramah pada tetangga sekitar. Berikut cara berkenalan dengan tetangga dilansir magforwomen.

1. Memberi kue

Cara lama dan paling umum untuk berkenalan tetangga baru adalah dengan bersikap ramah yakni membuat hidangan atau kue. Kemudian beri pada mereka sambil memperkenalkan diri. Dengan cara ini pertama Anda akan mendapat kesan manis.

Orang lain juga bertanya?

2. Mengundang mereka untuk makan di tempat Anda

Mengundang mereka untuk makan malam, makan siang atau minum teh adalah cara yang baik untuk menyambut tetangga baru. Biasanya Anda bisa melakukan cara tersebut dalam acara syukuran menempati rumah baru.

3. Tersenyum ramah dan menyapa

Jika Anda baru pindah rumah dan belum sempat mengadakan acara syukuran atau mengundangnya makan bersama, Anda bisa melakukan cara paling sederhana untuk lebih kenal dengan tetangga baru. Cukup pasang senyum di wajah Anda dan sapalah ketika bertemu di jalan. Lama-kelamaan mereka akan mengenali Anda dan tidak sungkan untuk berbicara pada Anda.

4. Cari tahu tentang lingkungan baru

Orang pindah ke lingkungan baru sebagian besar tidak tahu tentang tempat terbaik untuk berbelanja. Maka dari itu jangan malu-malu untuk berkenalan dan dilanjutkan dengan mengobrol. Dari obrolan ringan untuk mengetahui tempat belanja tadi bisa membuat Anda lebih akrab dengan tetangga baru.

5. Menghadiri undangan dari tetangga

Anda tidak akan pernah dikenal oleh tetangga dan lingkungan baru jika Anda sendiri tidak ramah. Apabila Anda mendapat undangan dari tetangga untuk rapat RT, PKK atau syukuran sebaiknya Anda hadiri acara tersebut. Selain menjalin silaturahmi, Anda dapat mengenal para tetangga lebih dekat dan bersama membangun lingkungan menjadi lebih baik.

Menjalin hubungan baik dengan para tetangga akan memudahkan kehidupan Anda di lingkungan yang baru.

Baca juga:

5 Tanda pria tak suka penampilan kekasihnya

Rahasia di balik hubungan harmonis dan romantis

5 Tanda wanita disukai keluarga pacar

Kenali 5 tanda teman yang menyesatkan! (mdk/vic)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Contoh Perkenalan Diri dalam Bahasa Inggris Singkat Beserta Artinya
Contoh Perkenalan Diri dalam Bahasa Inggris Singkat Beserta Artinya

Kumpulan contoh teks perkenalan diri menggunakan bahasa Inggris.

Baca Selengkapnya
Ragam Pantun Perkenalan MPLS, Punya Kesan dan Bikin Cepat Kenal
Ragam Pantun Perkenalan MPLS, Punya Kesan dan Bikin Cepat Kenal

Ada banyak cara berkenalan yang bisa dilakukan untuk menambah rasa percaya diri. Salah satunya dengan menggunakan pantun MPLS.

Baca Selengkapnya
Bagaimana Tata Cara Bertetangga yang Baik? Berikut Ini 10 Adabnya yang Wajib Diketahui
Bagaimana Tata Cara Bertetangga yang Baik? Berikut Ini 10 Adabnya yang Wajib Diketahui

Tetangga adalah orang yang paling dekat dan akan berperan penting dalam kehidupan kita ketika mengalami kesulitan.

Baca Selengkapnya
Kata-Kata Ucapan Selamat Menempati Rumah Baru, Bikin Orang Terdekatmu Bahagia
Kata-Kata Ucapan Selamat Menempati Rumah Baru, Bikin Orang Terdekatmu Bahagia

Kumpulan ucapan selamat menempati rumah baru untuk orang terdekat.

Baca Selengkapnya
51 Pantun Perkenalan Lucu dan Menghibur, Bikin Pertemuan Pertama jadi Lebih Berkesan
51 Pantun Perkenalan Lucu dan Menghibur, Bikin Pertemuan Pertama jadi Lebih Berkesan

membuat pertemuan pertama Anda penuh kesan bagi banyak orang.

Baca Selengkapnya
50 Kata-kata Maba Lucu untuk Caption Media Sosial, Gokil dan Bikin Ngakak
50 Kata-kata Maba Lucu untuk Caption Media Sosial, Gokil dan Bikin Ngakak

Kehidupan mahasiswa baru (maba) seringkali penuh dengan tantangan, mulai dari adaptasi dengan lingkungan baru hingga menghadapi tugas-tugas yang menumpuk.

Baca Selengkapnya
40 Kata-Kata untuk MPLS Lucu, Receh dan Menghibur
40 Kata-Kata untuk MPLS Lucu, Receh dan Menghibur

MPLS adalah kegiatan pengenalan sekolah yang berikan kesan seru.

Baca Selengkapnya
Teh Band MPLS dan Jawaban Teka-teki Lainnya
Teh Band MPLS dan Jawaban Teka-teki Lainnya

Teka-teki MPLS adalah salah satu metode kreatif yang digunakan untuk memperkenalkan siswa baru kepada lingkungan sekolah.

Baca Selengkapnya
35 Pantun Perkenalan Nama Lucu dan Unik, Ampuh Bikin Orang Terkesan
35 Pantun Perkenalan Nama Lucu dan Unik, Ampuh Bikin Orang Terkesan

Merdeka.com merangkum informasi tentang pantun perkenalan nama lucu dan unik yang ampuh untuk bikin orang terkesan.

Baca Selengkapnya
45 Pantun Kenalan Lucu dan Unik, Beri Kesan yang Menghibur
45 Pantun Kenalan Lucu dan Unik, Beri Kesan yang Menghibur

Dengan pantun kenalan lucu, seseorang dapat meninggalkan kesan berbeda dan akan selalu dikenang karena pemilihan cara yang kreatif saat berkenalan.

Baca Selengkapnya
Tips Menciptakan First Impression yang Positif di Hari Pertama Kerja
Tips Menciptakan First Impression yang Positif di Hari Pertama Kerja

Menciptakan first impression yang positif di hari pertama bekerja sangat penting untuk kemajuan karier kamu.

Baca Selengkapnya
Kencan dengan Gebetan yang Kenal dari Dating Apps? Kamu Wajib Perhatikan Hal Ini!
Kencan dengan Gebetan yang Kenal dari Dating Apps? Kamu Wajib Perhatikan Hal Ini!

Aplikasi kencan (dating apps) telah menjadi salah satu cara paling populer untuk bertemu dengan orang baru dan mencari pasangan.

Baca Selengkapnya