12.000 Personel TNI/Polri Kawal Laga Persija Kontra Arema di Gelora Bung Karno
Merdeka.com - Pertandingan sepak bola antara Persija Jakarta melawan Arema FC akan dikawal 12.000 personel gabungan. Big Match Liga 1 Shopee ini akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (3/8).
"Tentunya dari Polda Metro Jaya sudah menyiapkan sekitar 12.000 pasukan sudah kita siapkan, itu semua gabungan dari TNI, dari polri, dari Dishub dari Satpol PP semua ada di sana," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Argo Yuwono di Polda Metro Jaya, Kamis (1/8).
Polisi membagi empat ring. Yakni ring pertama di dalam stadion. Ring kedua berada di lingkaran dalam stadion. Ring ketiga di area GBK dan ring empat disekitar area GBK. Terkait pengamanan dan pengawalan terhadap masing-masing pemain, Polisi sudah menjalin komunikasi baik dari pihak Persija maupun Arema.
-
Dimana pertandingan Persis vs Persebaya? Pertandingan itu diadakan di Stadion Manahan Solo pada Sabtu (24/6).
-
Dimana pertandingan Persib vs Persebaya? Pertandingan berlangsung di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, pada Jumat (18/10/2024) sore.
-
Siapa yang akan bertanding di Liga 1? Dua pertandingan menarik akan berlangsung pada lanjutan BRI Liga 1 2024/2025, yang dijadwalkan pada Kamis (17/10/2024).
-
Dimana Persebaya bermain melawan Persita? Bermain di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, pada Jumat (23/2/2024), Tim Bajul Ijo, julukan persebaya, berhasil menahan imbang Persita dengan skor 1-1.
-
Dimana pertandingan berlangsung? Belanda berhadapan dengan Bosnia pada matchday pertama UEFA Nations League 2024/2025, yang berlangsung pada Minggu, 8 September 2024. Pertandingan diadakan di Stadion Phillips, di mana Belanda meraih kemenangan meyakinkan dengan skor 5-2.
"Nanti semuanya kita lakukan pengawalan, baik itu nanti dari pemain Arema dalam pelatihan pun kita kawal. Jelang pertandingan pun kita kawal sampai kembali ke lokasi awal. Begitu juga dengan Persija, kita sudah komunikasi dengan pengurus," ucapnya.
Dia mengatakan, pengawalan bukan hanya terhadap pemain saja. Melainkan juga kepada para suporter yang akan mendukung tim kesayangannya pada saat berlaga nanti.
"Nantinya penonton akan kita kawal juga, bus-bus yang digunakan maupun kendaraan yang lain kita kawal. Kita menyiapkan juga beberapa parkiran di stadion itu sendiri nanti dari Polantas yang mengatur tempat parkir di mana," ungkapnya.
Reporter Magang: Chicilia Inge Bernisia
(mdk/noe)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pertandingan digelar Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Jakarta pada jumat (15/11) malam.
Baca SelengkapnyaRibuan personel gabungan akan disebar untuk menjaga ketertiban di area sekitar stadion.
Baca SelengkapnyaMenginstruksikan kepada personel yang terlibat pengamanan untuk tetap humanis.
Baca SelengkapnyaRibuan personel yang dikerahkan mengamankan area juga akan bertugas merazia barang-barang yang dilarang dibawa suporter
Baca SelengkapnyaSebelum menonton pertandingan, siapkan diri Anda dengan membaca prediksi untuk laga Arema melawan Persija berikut ini.
Baca SelengkapnyaPolda Metro Jaya bakal mengirim ribuan personel untuk mengawal selama pertandingan berlangsung
Baca SelengkapnyaPolri menerjunkan 13.251 personel gabungan untuk mengamankan jalannya gelaran Piala Dunia FIFA U-17 di Indonesia
Baca SelengkapnyaPiala Dunia U-17 digelar di JIS dan konser Coldplay di GBK pada 15 November 2023.
Baca Selengkapnya772 personel gabungan yang akan diterjunkan, terdiri dari unsur TNI, Polri, Satpol PP, Dishub, hingga pemadam kebakaran
Baca SelengkapnyaSaksikan siaran langsung pertandingan seru BRI Liga 1 antara Persebaya dan Persija di Matchweek 11 pekan ini. Jangan lewatkan momen klasik ini hanya di Vidio.
Baca SelengkapnyaBerdasarkan surat pemberitahuan yang diterima, etimasi massa kurang lebih mencapai 150.000
Baca SelengkapnyaKapolri dan Panglima TNI menjamin keamanan Misa Agung bersama Paus Fransiskus yang berlangsung pada Kamis (5/9) di Stadion GBK
Baca Selengkapnya