Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Gubernur Anies Sebut Peringkat Jakarta Sebagai Kota Termacet Dunia Turun

Gubernur Anies Sebut Peringkat Jakarta Sebagai Kota Termacet Dunia Turun Kemacetan Jakarta. ©2017 merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan bersyukur tren Jakarta sebagai kota termacet di dunia turun 3 level. Hal tersebut, kata Anies, diketahui dari survei TomTom Traffic Index Periode 2018.

Jakarta sempat berada di peringkat 4 pada tahun 2017, lalu turun ke posisi 7 di tahun 2018. Menurut Anies, hal ini adalah sebuah prestasi yang membanggakan bagi Jakarta.

"Alhamdulillah Jakarta mengalami peningkatan yang lebih baik dan kita di indeks itu 53 persen. Saya perlu sampaikan beberapa hal yang membantu, ini pertama adalah soal integrasi transportasi karena orang menggunakan kendaraan publik bila transportasi terintegrasi," kata Anies di Balai Kota, Jakarta, Selasa (18/6).

Dia mengatakan, saat ini masyarakat banyak meninggalkan kendaraan pribadinya karena transportasi publik mulai terintegrasi. Kemudian, dia menilai pembukaan rute-rute baru layanan Transjakarta juga menjadi penyebab berkurangnya kemacetan.

Selain itu, Anies mengklaim sudah menugaskan agar TransJakarta bisa langsung tersambung ke transportasi publik lainnya seperti kereta api dan MRT.

"Lalu beroperasinya beberapa flyover dan underpass membantu mengurangi kemacetan. Dan kemudian pendesainan baru di dalam jalan protokol itu ikut membantu," ujar Anies.

"Jadi itu adalah sebagian hal-hal yang kita pandang nanti akan kita teruskan ke depan supaya bisa mengurangi kemacetan," lanjutnya.

Mantan Mendikbud ini berharap tren tersebut dapat mendorong Jakarta untuk semakin menurunkan angka kemacetan. Progres positif itu, lanjut dia, harus terus dilanjutkan.

"Mudah-mudahan tahun ini lebih tinggi (angka penurunan kemacetan) karena angka ini (survei TomTom) tahun 2018 sebelum ada MRT. Mudah-mudahan dengan ada MRT di tahun ini bisa lebih baik lagi," tandas Anies.

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Anies Pamer Program Transisi Energi di Jakarta: Jadi Contoh di Banyak Tempat, Jarang Dijadikan Berita
Anies Pamer Program Transisi Energi di Jakarta: Jadi Contoh di Banyak Tempat, Jarang Dijadikan Berita

Jakarta berhasil mengonversi transportasi umum menjadi ramah lingkungan. Penghargaan itu diberikan karena berhasil melakukan lompatan besar.

Baca Selengkapnya
Langit Jakarta Kembali Biru, Pemprov DKI: Semua Program Berhasil
Langit Jakarta Kembali Biru, Pemprov DKI: Semua Program Berhasil

Pemprov DKI mengklaim perbaikan kualitas udara karena keberhasilan seluruh program untuk mengendalikan polusi udara.

Baca Selengkapnya
Jakarta Kembali Jadi Kota Besar dengan Kualitas Udara Paling Buruk di Dunia
Jakarta Kembali Jadi Kota Besar dengan Kualitas Udara Paling Buruk di Dunia

Setelah Jakarta, kota dengan kualitas udara terburuk berikutnya adalah Doha (Qatar) dan Delhi (India).

Baca Selengkapnya
Pakai Masker, Hasto PDIP Cerita Kena Flu Karena Polusi: Maklum Jakarta Lama Enggak Diurus
Pakai Masker, Hasto PDIP Cerita Kena Flu Karena Polusi: Maklum Jakarta Lama Enggak Diurus

Hasto PDIP menyindir kalau polusi udara di DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya
Anies Kritik RUU DKJ Gubernur Jakarta Dipilih Presiden: Ironis, Kota Tingkat Demokrasinya Tinggi Malah Dipangkas
Anies Kritik RUU DKJ Gubernur Jakarta Dipilih Presiden: Ironis, Kota Tingkat Demokrasinya Tinggi Malah Dipangkas

Menurut Anies, seharusnya Jakarta menjadi percontohan dalam berdemokrasi.

Baca Selengkapnya
50 Persen ASN DKI WFH, Kualitas Udara Jakarta Masih Kategori Tidak Sehat Pagi Ini
50 Persen ASN DKI WFH, Kualitas Udara Jakarta Masih Kategori Tidak Sehat Pagi Ini

Kuwait City menduduki peringkat pertama kota dengan kualitas udara terburuk 170 AQI US

Baca Selengkapnya
Daftar Negara Paling Berpolusi di Dunia, Indonesia Nomor Berapa?
Daftar Negara Paling Berpolusi di Dunia, Indonesia Nomor Berapa?

Berikut adalah daftar negara dengan polusi udara terparah di dunia.

Baca Selengkapnya
Ini Dia 25 Kota dengan Kualitas Udara Terbaik Dunia
Ini Dia 25 Kota dengan Kualitas Udara Terbaik Dunia

Terdapat beberapa negara di dunia dengan kualitas udara yang masuk pada kategori 'baik'.

Baca Selengkapnya
FOTO: Jakarta Kembali Dinobatkan Jadi Kota Pertama dengan Kualitas Udara Terburuk di Dunia
FOTO: Jakarta Kembali Dinobatkan Jadi Kota Pertama dengan Kualitas Udara Terburuk di Dunia

Dikutip dari laman resmi IQAir per 25 Juli 2023 pukul 16.08 WIB, kualitas udara Jakarta berada di angka 168 yang menunjukkan kategori tidak sehat.

Baca Selengkapnya
Menengok Kualitas Udara Jakarta setelah ASN DKI WFH Sepekan
Menengok Kualitas Udara Jakarta setelah ASN DKI WFH Sepekan

Pemprov DKI Jakarta menerapkan sistem WFH bagi 50 persen ASN sejak 21 Agustus 2023 demi mengurangi polusi udara.

Baca Selengkapnya
Jumat Pagi, Jakarta Nomor Satu di Dunia Jadi Kota Paling Berpolusi
Jumat Pagi, Jakarta Nomor Satu di Dunia Jadi Kota Paling Berpolusi

s udara terburuk urutan kedua yaitu Lahore, Pakistan.

Baca Selengkapnya
Usai Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Jakarta Harus Punya Daya Tarik Agar Ekonomi Tetap Stabil
Usai Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Jakarta Harus Punya Daya Tarik Agar Ekonomi Tetap Stabil

DKI Jakarta diimbau untuk mencontoh Dubai yang sukses menjadi Global City.

Baca Selengkapnya