Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Undi 50 unit Rusun, Djarot minta warga taat bayar iuran

Undi 50 unit Rusun, Djarot minta warga taat bayar iuran Djarot lakukan pengundian kepada penghuni rusun. ©2017 Merdeka.com/Sania Mashabi

Merdeka.com - Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat mengundi 50 unit Rusunawa. Rusunawa itu ada di tiga lokasi yakni Rusunawa Kamaruddin sebanyak 20 Unit, Rusunawa Pulo Gebang sebanyak 20 Unit dan Rusunawa Pinus Elok sebanyak 10 Unit.

"Yang 50 dapat jadi senang banget karena dibandingkan dia punya kontrakan. Dengan luas yang bervariasi, saya minta calon penghuni rusun, pak Agustinus ada semacam perjanjian untuk ikut membantu di dalam ipr (iuran pengolahan lingkungan). Saya sampaikan kalau tidak bersedia enggak usah Karena masih banyak yang menunggu," kata Djarot di Balai Kota, Jumat (15/9).

Bagi penghuni rusun akan mendapat beberapa fasilitas seperti mendapat KJP, kemudian juga mendapatkan kartu untuk transportasi Transjakarta serta mendapatkan operasi pasar murah. Djarot pun berpesan kepada para penghuni agar taat membayar sewa karena di luar sana masih banyak yang menunggu mendapatkan rusun.

Orang lain juga bertanya?

"Ada saudara kita yang tidak bersedia membayar iuran. Yang kurang rasa bersyukurnya ya enggak apa-apa mau pindah enggak apa-apa barang kali ada tempat kontrakan yang lebih bagus dan lebih murah," katanya.

Lanjutnya terkait pembayaran tetap dilakukan secara non-tunai hal ini guna menghindari penyelewengan oleh pihak-pihak yang tidak bertanggungjawab.

"Tetapi pembayarannya iuran tetap gunakan cashless atau non tunai. Nanti akan terdaftar di Bank DKI. Tidak boleh kasih uang kontan," jelasnya.

Saat ini Pemprov sedang membangun 8.900 unit dan diharapkan rampung pada akhir tahun ini. Sehingga para warga yang antre bisa terurai.

"Saat ini kita lagi giat pembangunannya Insya Allah tahun ini selesai 8.900 unit dari target sekitar 11 ribu. Mudah-mudahan selesai sehingga kita lebih banyak menampung," pungkasnya. (mdk/eko)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Warga Kolong Tol Angke Bakal Direlokasi, Pemprov DKI Siapkan 52 Unit Rusunawa
Warga Kolong Tol Angke Bakal Direlokasi, Pemprov DKI Siapkan 52 Unit Rusunawa

Wakil Wali Kota Jakarta Barat Hendra Hidayat mengatakan, pihaknya akan memanusiawikan warga yang tinggal di bawah kolong Tol Angke, Jakarta Barat.

Baca Selengkapnya
Heru Budi Bakal Bangun Rusun Baru untuk Warga Eks Kampung Bayam: Saya Memberikan yang Terbaik
Heru Budi Bakal Bangun Rusun Baru untuk Warga Eks Kampung Bayam: Saya Memberikan yang Terbaik

"Saya memberikan yang terbaik buat warga. 2025 kita akan bangun itu di sekitar wilayah Tanjung Priok," kata Heru.

Baca Selengkapnya
DKI Masih Gratiskan Biaya Bulanan, Rusun Nagrak Sediakan Tower 3 Relokasi Penghuni Eks Kampung Bayam
DKI Masih Gratiskan Biaya Bulanan, Rusun Nagrak Sediakan Tower 3 Relokasi Penghuni Eks Kampung Bayam

Penghuni hanya membayar biaya air dan listrik sesuai dengan pemakaian melalui autodebet Bank DKI.

Baca Selengkapnya
Warga Kampung Bayam Minta Direlokasi ke Rusun Tanah Pasir
Warga Kampung Bayam Minta Direlokasi ke Rusun Tanah Pasir

Heru Budi mengatakan, permintaan warga Kampung Bayam sudah ditangani pihak kecamatan.

Baca Selengkapnya
Warga Menengah Atas Tinggal di Rumah Susun, DPRD DKI: Punya Mobil Kok Dapat Rusunawa?
Warga Menengah Atas Tinggal di Rumah Susun, DPRD DKI: Punya Mobil Kok Dapat Rusunawa?

DPRD DKI Jakarta mempertanyakan warga menengah atas yang tinggal di rusunawa.

Baca Selengkapnya
Warga Kolong Jembatan Pakin Penjaringan akan Direlokasi ke Rusun
Warga Kolong Jembatan Pakin Penjaringan akan Direlokasi ke Rusun

Rencana relokasi warga di kolong Jembatan Pakin sudah dibahas bersama Menteri Perumahan, Menteri Sosial, dan Menteri Dalam Negeri.

Baca Selengkapnya
Heru Budi Rencana Bangun Rusun Baru untuk Warga Kampung Bayam, Ahmad Sahroni: Bapak Sangat Mengecewakan dan Zalim
Heru Budi Rencana Bangun Rusun Baru untuk Warga Kampung Bayam, Ahmad Sahroni: Bapak Sangat Mengecewakan dan Zalim

"Respons bapak sangat mengecewakan dan zalim. Kasihan warga diberi ketidakpastian lagi," kata Sahroni

Baca Selengkapnya
VIDEO: Menengok Rusun Gratis & Sewa Murah di Jakarta, Harga Mulai Rp 1,1 Juta & Daftar Penerimanya
VIDEO: Menengok Rusun Gratis & Sewa Murah di Jakarta, Harga Mulai Rp 1,1 Juta & Daftar Penerimanya

Tarif sewa Rusun Pasar Rumput diturunkan dari Rp 3,5 juta per bulan menjadi mulai Rp 1,1 juta - Rp 2,250 juta per bula

Baca Selengkapnya
Cabut Aturan Anies, Heru Budi Aktifkan Lagi Tarif Retribusi Rusun di Jakarta
Cabut Aturan Anies, Heru Budi Aktifkan Lagi Tarif Retribusi Rusun di Jakarta

Pemprov DKI Jakarta sudah tak lagi menggratiskan pembayaran sewa rusun di Ibu Kota mulai Desember 2023.

Baca Selengkapnya
Ini Tempat Relokasi Warga Korban Kebakaran di Manggarai
Ini Tempat Relokasi Warga Korban Kebakaran di Manggarai

Relokasi warga korban kebakaran di Manggarai bertahap.

Baca Selengkapnya
Warga Kolong Tol Digratiskan Sewa Rusun Selama Enam Bulan
Warga Kolong Tol Digratiskan Sewa Rusun Selama Enam Bulan

Warga kolong jembatan yang berada di daerah Jakarta Barat dan Jakarta Utara sebagian telah pindah ke rusun di Jalan Tongkol, Pademangan.

Baca Selengkapnya
Turun Drastis, Harga Sewa Rusun Pasar Rumput Jadi Rp1,25 Juta Per Bulan
Turun Drastis, Harga Sewa Rusun Pasar Rumput Jadi Rp1,25 Juta Per Bulan

Menteri Perumahan dan Pemukiman akan mengadakan open house di Rusun Pasar Rumput 1 November.

Baca Selengkapnya