Deretan Artis yang Berulang Tahun pada 17 Agustus, Bertepatan dengan HUT RI
Tanggal 17 Agustus juga menjadi momen yang begitu spesial bagi para artis ini.

Para artis ini lahir pada 17 Agustus.

Deretan Artis yang Berulang Tahun pada 17 Agustus, Bertepatan dengan HUT RI
Tanggal 17 Agustus dirayakan sebagai Hari Kemerdekaan Republik Indonesia. Momen ini dirayakan secara meriah oleh seluruh rakyat Indonesia. Tanggal 17 Agustus juga menjadi momen yang begitu spesial bagi para artis ini. Selain merayakan ulang tahun kemerdekaan, para artis ini juga merayakan hari lahirnya. Tangga lahir mereka bertepatan dengan HUT RI. Ini deretan artis yang berulang tahun pada 17 Agustus.
Cinta Laura berulang tahun pada 17 Agustus. Ia lahir pada 17 Agustus 1993.

Primus Yustisio lahir pada 17 Agustus 1977. Hari ulang tahunnya pun seakan dirayakan seluruh Indonesia.

Gilang Dirga lahir pada 17 Agustus 1989. Momen ulang tahunnya bertepatan dengan tanggal HUT RI.

Komedian Doyok juga merayakan ulang tahun bertepatan dengan momen HUT RI. Doyok berulang tahun pada 17 Agustus 1954.
