Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

5 Tips Makan saat Hilang Indra Perasa dan Penciuman, Simak Ulasannya

5 Tips Makan saat Hilang Indra Perasa dan Penciuman, Simak Ulasannya Ilustrasi lelah. boldsky.com

Merdeka.com - Rasa serta bau harum yang ada pada makanan tentunya merupakan faktor yang memengaruhi makanan. Maka, ketika indra penciuman serta perasa alami gangguan, banyak orang mengeluhkan makanan seenak apapun menjadi kurang nikmat karena kedua faktor ini.

Biasanya, seseorang akan mengalami hal ini saat flu ataupun penyakit yang berhubungan dengan indera perasa serta penciuman. Meskipun terlihat sebagai hal sepele, namun hal ini juga dapat berdampak kepada menurunnya nafsu makan dan tentunya akan dapat memengaruhi tubuh.

Tips makan saat hilang indra perasa dan penciuman dapat dilakukan untuk atasi permasalahan tersebut. Hal ini wajib dilakukan apabila seseorang telah menunjukkan gejala menurunnya nafsu makan. Dilansir dari Live Strong, berikut ini 5 tips makan saat hilang indra perasa dan penciuman:

Orang lain juga bertanya?

1. Menyikat Gigi

gigi

©2018 Merdeka.com/Pixabay

Tips makan saat hilang indra perasa dan penciuman yang pertama adalah dengan menyikat gigi. Seringkali kebersihan mulut akan menyebabkan gagguan pada indera perasa dan penciuman.

Usahakan untuk menyikat atau membersihkan mulut setelah makan atau ngemil. Hal itu bisa memulai dengan dasar yang baik untuk bisa merasakan makanan apa pun yang dimasukkan ke dalam mulut.

2. Lakukan Eksperimen dengan Rasa

 

ilustrasi makanan kaki lima

©Shutterstock/iStock

Tips makan saat hilang indra perasa dan penciuman berikutnya adalah dengan melakukan eksperimen terhadap rasa dari makanan tersebut.

Coba tambahkan bumbu dan rasa yang berani seperti lada hitam, kayu manis, bawang putih, jahe, dan sebagainya untuk berpotensi menciptakan pengalaman sensorik yang lebih menarik.

Memasak dengan saus serta bumbu akan dapat membantu atasi permasalahan tersebut.

3. Pilih Makanan yang Cocok

ilustrasi makan

©Pixabay

Tips makan saat hilang indra perasa dan penciuman yang berikutnya adalah dengan memiilih makanan yang cocok. Meskipun indera penciuman dan perasa berkurang, beberapa makanan mungkin masih tepat sasaran.

Teruslah untuk mencoba rasa yang berbeda-beda serta bereksperimen akan sangat membantu dalam mengatasi hal tersebut.

4. Tambahkan Sedikit Rasa Asam

putih

©Snug Hug

Seperti layaknya rempah-rempah, asam merupakan rasa yang kuat serta akan dapat menjadi perangsang indera penciuman serta perasa dalam merasakan suatu masakan.

Coba gunakan jus lemon atau cuka untuk mencerahkan makanan, dan lihat apakah itu menjadi lebih berasa.

5. Makan Lebih Lambat

ilustrasi makan

©Pixabay

Tips makan saat hilang indra perasa dan penciuman yang selanjutnya adalah dengan melakukan tempo makan yang lebih lambat. Cobalah untuk memperlambat tempo makan guna dapat merangsang indera perasa dan penciuman akan dapat kembali seperti sedia kala.

Jika kita memperlambatnya dan mengunyah lebih banyak, lebih banyak rasa mungkin dilepaskan dari makanan yang kita makan. (mdk/raf)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
7 Penyebab Nafsu Makan Turun, Begini Cara Mengatasinya
7 Penyebab Nafsu Makan Turun, Begini Cara Mengatasinya

Menurunnya nafsu makan secara tiba-tiba patut diselidiki penyebabnya.

Baca Selengkapnya
3 Cara Atasi Masalah Menurunnya Nafsu Makan Akibat Stres
3 Cara Atasi Masalah Menurunnya Nafsu Makan Akibat Stres

Menurunnya nafsu makan akibat stres bisa diatasi dengan melakukan sejumlah cara.

Baca Selengkapnya
6 Kondisi yang Bisa Menekan Rasa Lapar dan Membuat Seseorang Tak Merasakannya
6 Kondisi yang Bisa Menekan Rasa Lapar dan Membuat Seseorang Tak Merasakannya

Munculnya rasa lapar merupakan sinyal alami pada tubuh. Namun, sejumlah kondisi bisa menyebabkan kita tidak merasakan rasa lapar ini.

Baca Selengkapnya
Rentan Alami Nafsu Makan Menurun, Waspadai Penyebabnya pada Lansia
Rentan Alami Nafsu Makan Menurun, Waspadai Penyebabnya pada Lansia

Seiring bertambahnya usia terutama ketika memasuki masa-masa lansia, sejumlah perubahan bisa terjadi termasuk menurunnya nafsu makan.

Baca Selengkapnya
6 Jenis Gangguan pada Indra Penciuman, Ketahui Penyebab dan Gejalanya
6 Jenis Gangguan pada Indra Penciuman, Ketahui Penyebab dan Gejalanya

Setiap gangguan memiliki gejala dan penyebab yang berbeda, namun semua mempengaruhi bagaimana otak memproses bau yang ditangkap oleh hidung.

Baca Selengkapnya
7 Tanda Dehidrasi yang Bisa Muncul Tanpa Adanya Rasa Haus
7 Tanda Dehidrasi yang Bisa Muncul Tanpa Adanya Rasa Haus

Terjadinya dehidrasi bisa munculkan gejala yang tidak berupa haus namun sejumlah hal lain yang tak disadari.

Baca Selengkapnya
7 Tanda Tubuh Kekurangan Gizi, Atasi dengan Segera
7 Tanda Tubuh Kekurangan Gizi, Atasi dengan Segera

Kekurangan gizi merupakan masalah kesehatan yang serius dan dapat memengaruhi fungsi tubuh secara keseluruhan.

Baca Selengkapnya
Gejala Tipes pada Orang Dewasa Berikut Penyebabnya, Patut Diwaspadai
Gejala Tipes pada Orang Dewasa Berikut Penyebabnya, Patut Diwaspadai

Tipes adalah gangguan kesehatan umum yang bisa menyerang siapa saja.

Baca Selengkapnya
Musim Pancaroba Datang, Ini Tips Menghadapi Ancaman Masuk Angin
Musim Pancaroba Datang, Ini Tips Menghadapi Ancaman Masuk Angin

Masuk angin disebabkan oleh berbagai faktor, seperti perubahan suhu, infeksi virus, atau paparan angin dingin.

Baca Selengkapnya
3 Bahaya Menahan Rasa Lapar yang Bisa Menimpamu, Yuk Jaga Pola Makan Lebih sehat
3 Bahaya Menahan Rasa Lapar yang Bisa Menimpamu, Yuk Jaga Pola Makan Lebih sehat

Jangan terlalu sering menahan rasa lapar, ini akibat buruknya yang dapat terjadi.

Baca Selengkapnya
Penyebab Lidah Kebas yang Sering Terjadi, Ketahui Cara Mengatasinya
Penyebab Lidah Kebas yang Sering Terjadi, Ketahui Cara Mengatasinya

Lidah kebas merupakan kondisi yang tidak boleh disepelekan.

Baca Selengkapnya
Lapar atau Hanya Ingin Mengunyah? Kenali Perbedaan di Antara Keduanya
Lapar atau Hanya Ingin Mengunyah? Kenali Perbedaan di Antara Keduanya

Keinginan makan bisa disebabkan oleh rasa lapar atau hanya karena keinginan untuk mengunyah. Kenali perbedaan keduanya.

Baca Selengkapnya