Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kenali kata sinonim dan antonim dalam Bahasa Indonesia, yuk!

Kenali kata sinonim dan antonim dalam Bahasa Indonesia, yuk! Ilustrasi belajar. ©2014 Merdeka.com/shutterstock/donatas1205

Merdeka.com - Bahasa Indonesia adalah bahasa yang sangat mengagumkan. Bahasa kita punya begitu banyak kosakata, yang sebagian di antaranya punya hubungan yang sangat unik. Nah, kali ini, yuk kita belajar tentang 2 jenis hubungan kata, yaitu sinonim dan antonim.

1. Kata yang bersinonim

Suatu kata yang mempunyai makna yang sama dan dapat saling menggantikan disebut dengan sinonim.

Contoh: bunga punya arti yang sama dengan kembang, flora punya arti yang sama dengan tumbuhan, dan fauna punya arti yang sama dengan hewan.

Kadang ada juga kata-kata yang awalnya bermakna sama, tetapi kemudian menjadi berbeda makna karena pengaruh makna konotasi yang terkandung dalam kata itu. Contoh: kata buruh, pegawai, dan karyawan yang termasuk kata bersinonim yang bernuansa.

2. Kata yang berantonim

Antonim adalah kata yang berbeda atau berlawanan maknanya. Ada beberapa jenis kata berantonim, di antaranya:

  1. Antonim kembar, yaitu antonim yang melibatkan pertentangan antara dua kata. Contoh: hidup dan mati
  2. Antonim majemuk, yaitu antonim yang melibatkan pertentangan antara banyak kata. Contoh: Sepatu itu tidak hijau. Kalimat itu mencakup pengertian bahwa sepatu itu putih, sepatu itu cokelat, dan sebagainya.
  3. Antonim gradual, yaitu pertentangan dua kata dengan melibatkan beberapa tingkatan. Contoh: Rumah itu sederhana. Contoh kalimat di atas bisa bermakna: nggak mewah dan sangat sederhana.
  4. Antonim hierarkis, yaitu pertentangan antara kata-kata yang maknanya berada dalam posisi bertingkat. Contoh: Januari-Februari-Maret, April, dan sebagainya.
  5. Antonim relasional, yaitu pertentangan antara dua buah kata yang kehadirannya saling berhubungan. Contoh: adik-kakak

Well, itulah sekilas tentang kata yang bersinonim dan berantonim. Apakah kamu sudah dapat membedakannya dengan baik? (mdk/iwe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
230 Kata Antonim dan Sinonim dalam Bahasa Indonesia, Pahami Perbedaannya Agar Tak Salah
230 Kata Antonim dan Sinonim dalam Bahasa Indonesia, Pahami Perbedaannya Agar Tak Salah

Berikut kumpulan kata antonim dan sinonim dalam Bahasa Indonesia yang perlu dipahami oleh pelajar.

Baca Selengkapnya
178 Kata Sinonim Bahasa Inggris Beserta Artinya yang Sering Digunakan, Catat Jangan Sampai Salah
178 Kata Sinonim Bahasa Inggris Beserta Artinya yang Sering Digunakan, Catat Jangan Sampai Salah

Berikut kumpulan kata sinonim Bahasa Inggris beserta artinya yang sering digunakan.

Baca Selengkapnya
Sinonim adalah Kata-kata yang Memiliki Kesamaan Makna Satu dengan Lainnya, Berikut Contohnya
Sinonim adalah Kata-kata yang Memiliki Kesamaan Makna Satu dengan Lainnya, Berikut Contohnya

Sinonim adalah persamaan antara dua kata atau lebih yang membuat suatu kalimat menjadi lebih menarik.

Baca Selengkapnya
Apa Majemuk dalam Kalimat? Ketahui Jenis-Jenis dan Contohnya
Apa Majemuk dalam Kalimat? Ketahui Jenis-Jenis dan Contohnya

Apa majemuk dalam kalimat majemuk adalah gabungan dua kata yang menimbulkan suatu kata baru.

Baca Selengkapnya
Jenis Kata dalam Bahasa Indonesia Lengkap dengan Penjelasan dan Contohnya
Jenis Kata dalam Bahasa Indonesia Lengkap dengan Penjelasan dan Contohnya

Jenis kata wajib diketahui. Pasalnya, kata adalah bagian penting dari bahasa.

Baca Selengkapnya
99 Kata Bahasa Indonesia yang Bermakna Indah, Bisa Jadi Inspirasi
99 Kata Bahasa Indonesia yang Bermakna Indah, Bisa Jadi Inspirasi

Masih banyak kata tersembunyi yang jarang diketahui oleh orang-orang saat ini. Kata-kata ini memiliki makna indah yang membuat ucapan terdengar seperti puisi.

Baca Selengkapnya
250 Kata Antonim Bahasa Inggris Beserta Artinya, Catat Jangan Sampai Salah
250 Kata Antonim Bahasa Inggris Beserta Artinya, Catat Jangan Sampai Salah

Berikut kumpulan kata antonim Bahasa Inggris beserta artinya.

Baca Selengkapnya
Majemuk Adalah Penggabungan Kata, Berikut Penjelasannya
Majemuk Adalah Penggabungan Kata, Berikut Penjelasannya

Kata majemuk adalah bentuk kata yang terbentuk dari penggabungan dua atau lebih kata dasar.

Baca Selengkapnya
Kata Baku dan Tidak Baku, Ini Pengertian Perbedaan Antara Keduanya Lengkap dengan Ragam Contohnya
Kata Baku dan Tidak Baku, Ini Pengertian Perbedaan Antara Keduanya Lengkap dengan Ragam Contohnya

Kata baku dan tidak baku kerapkali digunakan dalam keseharian manusia. Begini penjelasan lengkap beserta contohnya.

Baca Selengkapnya
140 Kata-Kata KBBI dan Artinya, Ketahui Mana yang Baku dan Tidak
140 Kata-Kata KBBI dan Artinya, Ketahui Mana yang Baku dan Tidak

Dalam bahasa sehari-hari, kita mengenal kata baku dan tidak baku. Kata-kata KBBI mengacu pada kata baku. Namun, banyak yang masih tertukar dengan keduanya.

Baca Selengkapnya
Pengertian Kata Tidak Baku dan Kata Baku, Pahami Ciri dan Fungsinya
Pengertian Kata Tidak Baku dan Kata Baku, Pahami Ciri dan Fungsinya

Kata tidak baku dan kata baku adalah unsur penting dalam berbahasa Indonesia.

Baca Selengkapnya
Contoh Sinonim beserta Penjelasan Definisi dan Fungsinya
Contoh Sinonim beserta Penjelasan Definisi dan Fungsinya

Sinonim adalah ungkapan baik berupa kata, frasa, atau kalimat yang kurang lebih sama maknanya dengan ungkapan yang lain.

Baca Selengkapnya