25 Agustus, Presiden Jokowi akan resmikan Museum Keris Solo
Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) dijadwalkan akan meresmikan Museum Keris Solo pada 25 Agustus mendatang. Saat ini sejumlah pengerjaan akhir termasuk di antaranya pemasangan ornamen-ornamen khusus khas Jawa seperti permintaan Jokowi terus dikebut.
"Perbaikan Museum Keris sekarang ini sudah dalam tahap finalisasi, yakni pekerjaan fisik bangunan dan penataan museum. Fisik bangunan ini seperti perbaikan di setiap lantai bangunan museum, kebocoran lift, serta cat tembok mengelupas dan menjamur," ujar Direktur Pelestarian Cagar Budaya dan Permuseuman Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), Harry Widianto di Solo, Selasa (1/8).
Sesuai rencana, lanjut dia, satu-satunya museum keris di Indonesia ini akan diresmikan oleh Presiden Jokowi. Namun terkait hal tersebut, pihaknya menyerahkan sepenuhnya rencana peresmian Museum Keris kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Solo.
-
Apa yang diresmikan Jokowi? Jokowi prihatin atas dominasi impor dalam penggunaan perangkat teknologi di Indonesia, dengan nilai impor yang mencapai lebih dari Rp30 triliun. Hal itu disampaikan Jokowi saat meresmikan Indonesia Digital Test House (IDTH) di Balai Besar Pengujian Perangkat Telekomunikasi (BBPPT), Kota Depok, Jawa Barat Selasa, (7/5).
-
Apa yang diresmikan oleh Presiden Jokowi di Purworejo? 'Kalau dulu yang namanya terminal bus image-nya itu preman, kini sudah harus hilang karena terminal bus adalah tempat pelayanan yang juga memberi dukungan pada peningkatan ekonomi dengan keterlibatan UMKM di dalamnya,' Selain Terminal Purworejo, tiga terminal lain yang diresmikan adalah Terminal Mendolo di Kabupaten Wonosobo, Terminal Purboyo di Kota Madiun, dan Terminal Patria di Kota Blitar.
-
Apa yang Jokowi lakukan di Solo? Kini Jokowi dan Iriana kembali menjadi warga biasa di RT 07 RW 08 Kelurahan Sumber, Kecamatan, Solo.Setelah kembali menetap di Solo, pria kelahiran 21 Juni 1961 dan istrinya akan dilibatkan dalam kegiatan warga seperti pertemuan RT dan lainnya.
-
Apa yang diresmikan Jokowi di Gorontalo? 'Saya senang Alhamdulillah Bandara Panua di Pohuwato ini telah selesai. Tadi Pak Menhub telah sampaikan habiskan anggaran Rp437 miliar. Ini duit semuanya, gede banget,' kata Jokowi saat peresmian sebagaimana disiarkan di Youtube Sekretariat Presiden, Senin (22/4).
-
Apa yang diresmikan Jokowi di Sulbar? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan rekonstruksi 147 bangunan yang rusak akibat gempa di Sulawesi Barat (Sulbar) pada 2021 silam.
-
Kenapa Jokowi meresmikan bangunan di Sulbar? Jokowi menekankan rehabilitasi dan rekonstruksi infrastruktur pasca gempa ini merupakan perintah langsung darinya.'Saya lihat tadi Alhamdulillah (bangunan) sudah selesai. Hanya kurang gedung DPRD dan satu masjid,' kata Jokowi saat peresmian sebagaimana disiarkan di Youtube Sekretariat Presiden, Selasa (23/4).
"Semua kita serahkan ke Pemkot Solo, kami konsen ke perbaikan saja," tuturnya.
Kepala Dinas Kebudayaan (Disbud) Solo Sis Ismiyati mengatakan, pihsknya terus mematangkan rencana peresmian Museum Keris oleh Presiden. Peresmian diagendakan bersamaan dengan pelaksanaan Jambore Nasional (Jamnas) Gerakan Revolusi Mental di Solo pada 25-27 Agustus 2017 nanti.
"Jamnas akan diikuti seluruh kepala daerah di seluruh Indonesia dan dibuka langsung Jokowi. Kita rencanakan tanggal 25 Agustus untuk peresmian Museum Keris,” katanya.
Selain perbaikan, Pemkot Solo juga tengah mengebut penataan koleksi museum dengan melibatkan tim kurator, serta pemerhati museum. Sesuai hasil inventarisasi terakhir, masih ada kekurangan 31 koleksi keris yang akan pamerkan. Guna memenuhi koleksi tersebut, Pemkot berencana meminjam keris dari para kolektor untuk dipamerkan.
Merujuk data secara keseluruhan jumlah keris hibah dari para kolektor tercatat ada 360-an. Penataan keris-keris ini dikerjakan dengan penuh kehati-hatian karena merupakan barang yang bernilai budaya tinggi, sehingga tidak bisa ditata secara sembarangan. Beberapa koleksi di antaranya bahkan berusia puluhan tahun.
"Setelah perbaikan bangunan dan penataan museum selesai, akan ada penyerahan aset dari Pemerintah Pusat kepada Pemkot Solo," pungkas dia.
(mdk/msh)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Presiden Joko Widodo atau Jokowi akan mengakhir masa tugasnya pada 20 Oktober 2024 mendatang. Jelang purnatugas, sejumlah kegiatan dilakukan Jokowi.
Baca SelengkapnyaJokowi ingin ada groundbreaking proyek di IKN setiap bulannya.
Baca SelengkapnyaBarang yang dikemasi berupa koleksi buku, foto, hingga batik yang kerap dipakai Jokowi untuk bekerja.
Baca SelengkapnyaJokowi meninjau langsung workshop pembuatan patung garuda untuk Istana Kepresidenan IKN.
Baca SelengkapnyaIstana mulai mempersiapkan furnitur untuk kebutuhan Presiden Joko Widodo atau Jokowi berkantor di IKN.
Baca SelengkapnyaJokowi akan mengunjungi Ibu Kota Nusantara (IKN) Kalimantan Timur pada 11 Oktober 2024.
Baca SelengkapnyaJokowi Siap Pindah ke IKN Juli 2024, Tapi Istana Wapres Baru Mau Dibangun
Baca SelengkapnyaNantinya, para menteri akan menginap di Hotel Nusantara, IKN.
Baca SelengkapnyaKantor dan Istana Presiden sudah bisa digunakan sebelum HUT Kemerdekaan RI ke-79
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi ditemani sejumlah menteri. Ada beberapa agenda selama Jokowi di Kaltim
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo (Jokowi) meninjau progres pembangunan dan memasang bilah pertama Garuda di Kantor Presiden, Ibu Kota Nusantara (IKN).
Baca SelengkapnyaJokowi menyebut, progres pembangunan kantor presiden cukup baik dan sudah mencapai 38 persen.
Baca Selengkapnya