Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Aula SMK di Sragen Ambruk Saat Siswa Sedang Praktik Mengelas

Aula SMK di Sragen Ambruk Saat Siswa Sedang Praktik Mengelas Aula SMK di Sragen Ambruk. ©2019 Merdeka.com/Arie Sunaryo

Merdeka.com - Bencana angin kencang disertai hujan melanda Kabupaten Sragen, Jawa Tengah, Rabu (20/11) petang. Akibatnya, sebuah aula milik SMKN 1 Kecamatan Miri, roboh. Saat kejadian, puluhan siswa sedang melakukan kegiatan di dalamnya tertimpa reruntuhan bangunan dan mengalami luka.

Informasi yang dihimpun menyebutkan, peristiwa terjadi sekitar pukul 15.15 WIB. Sebelum kejadian, para siswa kelas 10 dan 11 jurusan Teknik Pengelasan melakukan praktik mengelas di luar ruangan.

Karena hujan turun cukup deras dan disertai angin kencang mereka kemudian berteduh di aula berbentuk joglo berukuran sekitar 20x10 meter. Namun nahas, tiba-tiba aula tersebut ambruk dan menimpa puluhan siswa.

"Saat itu kami lari karena ada angin kencang setelah praktik mengelas PTM. Saat kejadian lari semua saya tahu-tahu sudah enggak sadar. Ini sakit kepalanya dijahit dua," kata Bagas Arya Putra (16) salah satu siswa kelas 10 jurusan Teknik Pengelasan.

aula smk di sragen ambruk©2019 Merdeka.com/Arie Sunaryo

Selain bangunan aula sekolah, sebuah bangunan Water Boom Kwangen Indah Desa Candirejo RT 15 Kecamatan Gemolong, juga mengalami rusak parah. Beruntung tak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Namun beberapa siswa harus mendapatkan perawatan di rumah sakit.

Sugeng Priyono, Kalaksa BPBD (Badan Penanggulangan Bencana Daerah) Kabupaten Sragen saat ini ada 22 siswa yang menjadi korban. Pihaknya sedang melakukan evakuasi dan penanganan bersama PMI dan unsur lainnya.

"Ada 22 siswa yang dibawa ke rumah sakit. 9 Di antaranya sudah diperbolehkan pulang," katanya.

Dari jumlah tersebut, dikatakannya, 5 korban dibawa ke RSUD Sragen, 1 ke RSUD Gemolong, 9 siswa di RS Assalam, 5 ke Yaksi dan 3 lainnya ke RS Karima Utama Kartasura, Sukoharjo.

(mdk/bal)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Potret Miris Pendidikan Indonesia, Siswa SD Tertimpa Plafon Kelas yang Ambrol
Potret Miris Pendidikan Indonesia, Siswa SD Tertimpa Plafon Kelas yang Ambrol

Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Sragen Prihantomo di Sragen, mengatakan plafon ambrol tersebut terjadi di SDN Kalijambe.

Baca Selengkapnya
Detik-Detik Atap SMA Negeri 1 Ciampea di Bogor Ambruk, Sejumlah Siswa Dikabarkan Luka-Luka
Detik-Detik Atap SMA Negeri 1 Ciampea di Bogor Ambruk, Sejumlah Siswa Dikabarkan Luka-Luka

Atap ambruk diduga tak kuat menahan tingginya debit air hujan yang mengguyur Bogor sejak Kamis dini hari.

Baca Selengkapnya
FOTO: Kondisi Bangunan SDN Kedaung Depok Ambruk Usai Diguyur Hujan Deras
FOTO: Kondisi Bangunan SDN Kedaung Depok Ambruk Usai Diguyur Hujan Deras

Ambruknya atap sejumlah ruang kelas pada SDN Kedaung Depok itu terjadi seusai diguyur hujan deras pada Jumat (15/3) kemarin.

Baca Selengkapnya
FOTO: Kondisi SDN Setiamekar 03 Tambun Selatan yang Ambruk Usai Guyuran Hujan Deras dan Angin Kencang
FOTO: Kondisi SDN Setiamekar 03 Tambun Selatan yang Ambruk Usai Guyuran Hujan Deras dan Angin Kencang

Untungnya saat kejadian sore hari itu tidak sampai menimbulkan korban jiwa.

Baca Selengkapnya
Bangunan SD Negeri di Lumajang Ambruk Diterjang Hujan dan  Angin Kencang
Bangunan SD Negeri di Lumajang Ambruk Diterjang Hujan dan Angin Kencang

Bangunan Sekolah Dasar (SD) Negeri Pandansari 1, Kecamatan Senduro, Kabupaten Lumajang ambruk akibat dihantam hujan dan angin kencang.

Baca Selengkapnya
Lagi Lembur Urus Ijazah Siswa, Guru SMPN 7 Batang Kocar Kacir Rasakan Gempa
Lagi Lembur Urus Ijazah Siswa, Guru SMPN 7 Batang Kocar Kacir Rasakan Gempa

Sejumlah bangunan tampak rusak diterjang gempa darat tersebut

Baca Selengkapnya
SD di Serang Ini Memprihatinkan, Siswanya Terpaksa Belajar di Lantai karena Meja dan Kursi Rusak
SD di Serang Ini Memprihatinkan, Siswanya Terpaksa Belajar di Lantai karena Meja dan Kursi Rusak

Tidak ada bangku membuat para siswa harus duduk di lantai dan menunduk saat menulis materi pelajaran.

Baca Selengkapnya
Tiga Anak Tewas Tertimpa Tembok Roboh di SMK Negeri 1 Jambi
Tiga Anak Tewas Tertimpa Tembok Roboh di SMK Negeri 1 Jambi

Tiga anak tewas tertimpa tembok roboh SMK Negeri 1 Kota Jambi di Simpang Empat Sipin, Telanaipura, Kota Jambi.

Baca Selengkapnya
Siswa SD di Banda Aceh Meninggal Tertimpa Plafon Sekolah
Siswa SD di Banda Aceh Meninggal Tertimpa Plafon Sekolah

Menurut informasi dari pihak sekolah, pada saat kejadian, korban dan teman-teman sekelasnya hendak masuk ke kelas usai jam istirahat.

Baca Selengkapnya
Kelas Rusak akibat Gempa Magnitudo 6,2, Siswa SDN di Garut Terpaksa Pindah Tempat Belajar
Kelas Rusak akibat Gempa Magnitudo 6,2, Siswa SDN di Garut Terpaksa Pindah Tempat Belajar

SDN yang ruang kelasnya ambruk akibat goncangan gempa berada di Kampung Cilangiri, Desa Tanjungjaya, Kecamatan Banjarwangi.

Baca Selengkapnya
Miris! Atap Kelas SMPN 3 Cikande Serang Ambruk Sejak Setahun lalu Tak Kunjung Diperbaiki hingga Kini
Miris! Atap Kelas SMPN 3 Cikande Serang Ambruk Sejak Setahun lalu Tak Kunjung Diperbaiki hingga Kini

Dua ruang kelas tersebut belum kunjung diperbaiki. Aktivitas belajar mengajar terpaksa dipindah ke perpustakaan dan laboratorium IPA.

Baca Selengkapnya
Potret Miris, Murid SD Terpaksa Berbagi Tempat Belajar dengan Ruang Guru Kerena Gedung Kelasnya Ambruk
Potret Miris, Murid SD Terpaksa Berbagi Tempat Belajar dengan Ruang Guru Kerena Gedung Kelasnya Ambruk

Diduga, gedung ambruk karena usia bangunan yang sudah tua.

Baca Selengkapnya