Gempa Magnitudo 5,4 Guncang Lembata NTT, BMKG Sebut Tak Berpotensi Tsunami
merdeka.com

Merdeka.com - Gempa dengan magnitudo 5,4 menggoyang kawasan Lembata di Nusa Tenggara Timur (NTT), Sabtu (12/12) malam. Gempa yang terjadi pada pukul 22.55 WIB itu berada pada kedalaman 107 kilometer.
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) dalam lamannya mengatakan, gempa ini berpusat di 9.29 Lintang Selatan dan 123.44 Bujur Timur pada 91 km Barat Daya Lembata.
BMKG menegaskan, gempa ini tidak berpotensi memunculkan tsunami.
Reporter: RinaldoSumber: Liputan6.com
(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya