Kecelakaan Tol Cipularang, Manajer Perusahaan Dump Truk Jadi Tersangka
Merdeka.com - Kepolisian Resor Purwakarta menetapkan tersangka baru dalam kasus kecelakaan di KM 91+200 Tol Cipularang, di wilayah Sukatani, Purwakarta pada 2 September 2019 lalu. Kapolres Purwakarta, AKBP Matrius mengatakan tersangka baru tersebut berinisial MM, manajer operasional perusahaan dump truk maut tersebut yakni PT JTJ beralamat di Jakarta.
"Kami sudah tetapkan tersangka baru inisial MM, manajer operasional perusahaan dump truk, PT JTJ. Jadi ada dua tersangka," ujar Matrius, Purwakarta, Rabu (18/9).
Penetapan MM sebagai tersangka berdasarkan penyidikan Polres Purwakarta. Apalagi truk yang mengakibatkan kecelakaan diduga dari kelebihan muatan.
-
Siapa sopir truk penyebab kecelakaan? Polisi resmi menetapkan sopir truk berinisial MI (18) yang merupakan penyebab tabrakan beruntun di Gerbang Tol (GT) Halim Utama sebagai tersangka.
-
Siapa yang menyebabkan kecelakaan truk? Penetapan tersangka terhadap MI sesuai Pasal 311 ayat 1 Undang-Undang Nomor 22 tahun 2009 tentang LLAJ. Ditlantas Polda Metro Jaya telah menetapkan pengendara sopir truk inisial MI (17) sebagai tersangka.
-
Kenapa sopir truk jadi tersangka? 'Sudah (tersangka). Sudah diamankan,' kata Dirgakkum Korlantas Polri Brigjen Raden Slamet Santoso di Mabes Polri, Jakarta Selatan, Kamis (28/3).
-
Bagaimana truk itu bisa kecelakaan? Sebelumnya, kecelakaan beruntun terjadi di Gerbang Tol Halim Utama diduga akibat Truk Engkel (light truck) berkendara secara ugal-ugalan pada Rabu (27/3) pagi.
-
Kenapa truk itu dihukum? 'Kita kenakan pasal 311 ayat 3 karena ini korbannya luka ringan,' ujarnya.
-
Siapa yang bertanggung jawab atas kecelakaan? 'Saya kira selain sopir bus yang lalai dan memaksakan, kuat dugaan pemilik bus juga sebenarnya mengetahui kondisi ini. Karena hanya dua dugaannya, unit bus tidak pernah dicek atau sengaja dibiarkan beroperasi meski bermasalah.' 'Apa pun itu, dua-duanya jelas salah.
"MM ini kan manajer operasional dan berangkatnya kendaraan tersebut atas seizin dia serta mengetahui jadi ada pembiaran," ungkap Matrius.
Bahkan hasil dari pihak Dishub Provinsi dan ATPM Hino, menyebutkan kondisi truk dalam kondisi layak jalan.
"Hasil penyelidikan saksi ahli kendaraan layak jalan, kan berarti ada pembiaran ini dan pihak perusahaan mengetahui," katanya.
Menurut Matrius, PT JTJ sempat ditegur oleh pihak Dishub Provinsi DKI Jakarta karena dari dimensi muatan truk melebihi aturan yang ditetapkan.
"Perusahaan ini pernah ditegur oleh pihak Dishub DKI, selain melebihi muatan juga dimensi bak kendaraan yang harusnya satu meter ini lebih dari ketentuan," jelasnya.
Meski begitu MM sampai hari ini tidak dilakukan penahanan. "Belum ditahan karena lebih pada korporasi dan terkena sanksi administrasi, ya tentunya hukumannya berupa ganti rugi kerusakan termasuk pembekuan izin perusahaan tersebut," jelasnya.
Sebelumnya, polisi sudah menetapkan tersangka dalam kecelakaan tersebut yakni Subana dan Dedi. Keduanya sopir truk. Tersangka Dedi meninggal saat truknya terguling.
(mdk/eko)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Polisi resmi menetapkan sopir truk penyebab kecelakaan beruntun di Gerbang Tol Halim menjadi tersangka.
Baca Selengkapnyasopir truk tangki yang menabrak 15 penonton karnaval di Desa Sajen, Kecamatan Pacet, Mojokerto ditetapkan tersangka.
Baca SelengkapnyaMeskipun telah naik ke penyidikan, polisi belum menetapkan tersangka.
Baca SelengkapnyaKecelakaan beruntun di Tol Cipularang ini menyebabkan sedikitnya 1 orang tewas dan 22 orang terluka. Selain itu, 19 kendaraan dilaporkan mengalami kerusakaan.
Baca SelengkapnyaKecelakaan ini membuat seorang anak 13 tahun meninggal dunia. Selain itu, 28 orang mengalami luka-luka.
Baca SelengkapnyaSang sopir dalam perawatan IGD setelah bonyok dihajar massa yang geram melihat aksinya ugal-ugalan di jalan.
Baca SelengkapnyaTruk boks terguling saat turunan di Jalan Layang Pulogebang, Kelurahan Pondok Kopi, Kecamatan Duren Sawit, Jakarta Timur
Baca SelengkapnyaKecelakaan itu terjadi karena sopir mengemudikan kendaraannya sebagai sarana angkutan penumpang.
Baca SelengkapnyaViral di media sosial sebuah truk kontainer menabrak sejumlah kendaraan. Hal ini membuat sejumlah orang tergeletak di jalanan.
Baca SelengkapnyaTruk yang terlibat kecelakaan tersebut diketahui melanggar aturan operasional angkutan khusus tambang.
Baca SelengkapnyaPenyebab kecelakaan tersebut berawal dari truk tronton yang mengalami rem blong dan sopir positif narkoba.
Baca SelengkapnyaAksi ugal-ugalan sopir truk kontainer di Jalan Raya Veteran, Kota Tangerang, menyebabkan puluhan pengendara menjadi korban kecelakaan lalu lintas.
Baca Selengkapnya