Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

MA Goes to Campus 2021, Seru dan Edukatif Bahas UU ITE dan Kebebasan Bermedia Sosial

MA Goes to Campus 2021, Seru dan Edukatif Bahas UU ITE dan Kebebasan Bermedia Sosial MA Goes to Campus. ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Goes to Campus 2021 telah berlangsung Kamis (7/10) lalu. Digelar di Hotel Royal Ambarukmo Yogyakarta ini membahas UU ITE dan kebebasan berekpresi dalam media sosial.

Mahasiswa yang hadir dari berbagai universitas di Yogyakarta. Para peserta mendapatkan pemaparan materi dari narasumber yaitu, Hakim yustisial MA, Dr Riki Perdana Raya Waruwu SH MH, Senior Creative Manager Emtek Digital, Evanggala Rasuli, Content Creator dan musisi Fathia Izzati.

ma goes to campus©2021 Merdeka.com

Dibuka meriah dengan menampilkan tarian tradisional yang dibawakan tiga penari. Kemudian dilanjut dengan kuis interaktif kepada mahasiswa yang hadir.

Hakim Yustisial MA, Dr Riki Perdana Raya Waruwu SH MH memaparkan seputar Mahkamah Agung dan profesi hakim.

ma goes to campus©2021 Merdeka.com

Mahasiswa begitu antusias dalam mendengarkan materi-materi menarik yang disampaikan. Bagaimana perlindungan hukum bagi seseorang, dan melindungi hak hak dasar dan kebebasan setiap individu. Mahasiswa sebagai calon hakim masa depan ini diharapkan juga dapat memahami hak dan kebebasan seseorang tidak dilanggar.

Ada juga pembahasan mengenai keberadaan UU ITE, personal branding, creative expression and boundaries, hingga Mahkamah Agung di era digital.

ma goes to campus©2021 Merdeka.com

Menambah gambaran tentang profesi hakim di Indonesia, di akhir acara menayangkan film pendek karya Mahkamah Agung bersama Emtek Group yang berjudul 'Pesan Bermakna'.

MA Goes to Campus 2021 juga dapat disaksikan di Vidio.com.

(mdk/hrs)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ajak Mahasiswa Lebih dekat dengan Dunia Hukum, MA Goes To Campus Sambangi UIN Jakarta
Ajak Mahasiswa Lebih dekat dengan Dunia Hukum, MA Goes To Campus Sambangi UIN Jakarta

MA Goes To Campus hadir untuk ajak mahasiswa lebih tertarik dengan dunia hukum.

Baca Selengkapnya
Angkat Tema Hukum Profesi Jurnalistik, MA Goes To Campus Sambangi UIN Syarif Hidayatullah
Angkat Tema Hukum Profesi Jurnalistik, MA Goes To Campus Sambangi UIN Syarif Hidayatullah

Diharapkan dengan adanya acara ini, banyak mahasiswa yang tertarik menjadi hakim, khususnya hakim yang adil, jujur dan berintegritas

Baca Selengkapnya
Kenalkan Tugas dan Fungsi Mahkamah Agung, MA Goes To Campus Sambangi Kota Malang
Kenalkan Tugas dan Fungsi Mahkamah Agung, MA Goes To Campus Sambangi Kota Malang

Tonton Malang Goes To Campus pada Minggu 22 Oktober 2023 dari jam 14:00 WIB - selesai di Vidio.com.

Baca Selengkapnya
Gelar Forum Edukasi Nasional, KIP Peringati Hari Hak untuk Tahu Sedunia dan Sumpah Pemuda 2023
Gelar Forum Edukasi Nasional, KIP Peringati Hari Hak untuk Tahu Sedunia dan Sumpah Pemuda 2023

Pentingnya keterbukaan terhadap informasi publik dalam mewujudkan masyarakat yang lebih demokratis dan transparan.

Baca Selengkapnya
Butet Kartaredjasa Ikut Aksi Jogja Memanggil: Demokrasi Hukum Dirusak, Kita Harus Berontak
Butet Kartaredjasa Ikut Aksi Jogja Memanggil: Demokrasi Hukum Dirusak, Kita Harus Berontak

Aksi ini diikuti oleh lebih kurang 2.000 orang yang terdiri dari mahasiswa hingga elemen masyarakat lainnya.

Baca Selengkapnya
KapanLagi Youniverse Campus Connect Sapa Mahasiswa FISIP Universitas Indonesia
KapanLagi Youniverse Campus Connect Sapa Mahasiswa FISIP Universitas Indonesia

Kapanlagi Youniverse Campus Connect hadir di Universitas Indonesia dengan acara seminar dan workshop bertema Exploring Today’s Digital Media Innovations.

Baca Selengkapnya
Acara Guru Besar ITB Kritik Pemerintah Disusupi Video Porno dari Peserta
Acara Guru Besar ITB Kritik Pemerintah Disusupi Video Porno dari Peserta

Kegiatan itu pun bisa diikuti secara daring melalui tautan yang sudah disiapkan.

Baca Selengkapnya
1.100 Mahasiswa UI Turun ke DPR, Ini Tuntutannya
1.100 Mahasiswa UI Turun ke DPR, Ini Tuntutannya

Mahasiswa berangka pukul 11.30 menggunakan 10 kopaja dan 20 angkot. Mereka juga membawa sejumlah spanduk dan poster.

Baca Selengkapnya
Jawab Tantangan BEM UI, Anies Baswedan Jadi yang Pertama Hadir
Jawab Tantangan BEM UI, Anies Baswedan Jadi yang Pertama Hadir

Kedatangan Anies langsung mendapatkan sambutan hangat dari mahasiswa.

Baca Selengkapnya
Vidio Goes To Campus: Jadi Ajang Edukasi Mahasiswa Mengenal Teknologi, Konten Video hingga Platform Digital
Vidio Goes To Campus: Jadi Ajang Edukasi Mahasiswa Mengenal Teknologi, Konten Video hingga Platform Digital

Program ini untuk memperluas pengetahuan mahasiswa dalam mengaplikasikan teknologi dan konten video dalam studi mereka.

Baca Selengkapnya
FOTO: Mahasiswa dari Ratusan Perguruan Tinggi Tuntut Jokowi Ditangkap dan Diadili Atas Pelanggaran Konstitusi
FOTO: Mahasiswa dari Ratusan Perguruan Tinggi Tuntut Jokowi Ditangkap dan Diadili Atas Pelanggaran Konstitusi

Mahasiswa dari 300 kampus menyampaikan sikapnya atas 10 tahun pemerintahan Jokowi yang dianggap bobrok dan melakukan pelanggaran konstitusi.

Baca Selengkapnya
FOTO: Aksi Massa Mahasiswa dari Aliansi Jaga Demokrasi Suarakan Penolakan Politik Dinasti di Yogyakarta
FOTO: Aksi Massa Mahasiswa dari Aliansi Jaga Demokrasi Suarakan Penolakan Politik Dinasti di Yogyakarta

Mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Jaga Demokrasi menolak Politik Dinasti dan Pelanggaran HAM di halaman Kampus Institut Senin Indonesia (ISI) Yogyakarta.

Baca Selengkapnya